20 TAHUN MMR UGM & FORUM MUTU IHQN VIII “MENDORONG PATIENT-CENTERED CARE DALAM PENDIDIKAN MANAJER DAN MANAJER KLINIS DI RUMAH SAKIT” Yogyakarta, 10 – 13 Oktober 2012 Kampus Fakultas Kedokteran UGM, Yogyakarta Kolaborasi antara: Minat utama Manajemen Rumahsakit FK-UGM, Indonesian Healthcare Quality Network, dan Pusat Manajemen Pelayanan Kesehatan FK UGM Deskripsi Minat utama Manajemen Rumahsakit (MMR) Fakultas Kedokteran UGM dan Indonesian Health Care Quality Network (IHQN) bekerja sama denganPusat Manajemen Pelayanan Kesehatan (PMPK FK UGM), menyelenggarakan Seminar Ilmiah dan Forum Mutu (IHQN) VIII. Pertemuan ini menggunakan konsep patient-centered care sebagai fokus pelayanan, pendidikan manajer dan manajer klinis, serta penelitian manajemen di rumah sakit. Intervensi yang dibahas dalam pertemuan ini untuk mencapai patient-centered care meliputi: Kurikulum pendidikan manajer, manajer klinis rumah sakit dan spesialis Kebijakan pembiayaan untuk universal coverage dan remunerasi dokter Jejaring kerjasama antar rumah sakit dan pihak pemangku kepentingan Kepemimpinan dan budaya organisasi Strategi komunikasi ke manajer klinis dan klinisi Desain fisik dan pelayanan rumah sakit Komunikasi hasil penelitian mahasiswa/alumni dari berbagai institusi pendidikan Audiens Pertemuan ini diharapkan diikuti oleh: Manajer, manajer klinis dan klinisi di rumah sakit Bagian Pendidikan dan Pelatihan rumah sakit dan Komite Medik Dosen, mahasiswa dan alumni dari berbagai institusi pendidikan yang menyelenggarakan pendidikan pascasarjana manajemen rumah sakit Pakar, konsultan dan peneliti di bidang manajemen rumah sakit Agenda Pertemuan: Seminar Ilmiah Rabu, 10 Oktober 2012: Hari Pertama Sambutan Pembukaan: Ketua Forum Mutu IHQN Ketua Minat MMR dan Pembukaan oleh Dekan Fakultas Kedokteran UGM Setting the Stage: Moderator: Dr Yodi Mahendradhata, MSc, PhD (Direktur PMPK FK UGM) Kompetensi Manajer Rumah Sakit dalam pengembangan patient centered care, Prof. dr. Adi Utarini, MSc., MPH., PhD (Ketua Minat utama Manajemen Rumahsakit, Fakultas Kedokteran UGM) Patient safety movement and educating Hospital Managers in Germany, Prof. Dr. Jochen Breinlinger O'Really(MBA Health Care Management, Berlin) 20 tahun pengembangan Manajemen di Fakultas Kedokteran UGM, Prof. dr. Laksono Trisnantoro, MSc., PhD(MMR dan KMPK, FK UGM) Expert’s Stage Sesi 1 Peran Klinisi dalam mendorong implementasi keselamatan pasien di rumah sakit Moderator: dr. Andreasta Meliala, MKes., MAS (MMR FK-UGM) Pembicara: o Prof. dr. Iwan Dwiprahasto, MMedSc., PhD (CEBU dan MMR FK-UGM) o Dr. Ova Emilia, MMed Sc, PhD (Koordinator Pendidikan Dokter Spesialis, FK-UGM) Pembahas: o Dr. Nurdadi, Sp.OG (Asosiasi Profesi, Perhimpunan Obstetri dan Ginekologi Indonesia) o Prof. Dr. Agung Pranoto, M.kes, Sp.PD (Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga) Sesi 2 Kebijakan pembiayaan kesehatan dan remunerasi tenaga medis untuk meningkatkan mutu pelayanan dan keselamatan pasien Moderator: Mubasysyir Hasanbasri, MA (KMPK FK UGM) Pembicara: o PT ASKES Indonesia o Pusat Jaminan Kesehatan, Kementrian Kesehatan RI Pembahas: o dr. Andreasta Meliala, MKes., MAS (MMR FK-UGM) o Dr.drg. Yulita Hendrartini, MKes (KPMAK FK-UGM dan RS Akademik UGM) Sesi 3 Membangun Jejaring Kerjasama Nasional dan Internasional dalam Peningkatan Mutu Pelayanan Kesehatan Moderator:dr. Viera Wardhani, M.Kes (MMRS, Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya) Pembicara: o dr. Hanevi Djasri, MKes (Indonesian Healthcare Quality Network (IHQN) o dr. Krishna Hort (Nossal Institute, Melbourne)membangun jejaring internasional dalam upaya peningkatan mutu pelayanan global Pembahas: Rumah Sakit Akademik Universitas Hasanudin Direktur Corporate Siloam Group Perhimpunan Dokter Manajer Medik Indonesia (PDMMI) Malam Performance Peserta Seminar Kamis, 11 Oktober 2012: Hari Kedua Expert’s Stage Sesi 4. Kepemimpinan dan perubahan budaya organisasi menuju budaya keselamatan pasien Moderator: dr. Hanevi Djasri, MARS (PMPK, Divisi Mutu dan IHQN) Pembicara: o Prof. dr. Laksono Trisnantoro, MSc., PhD (FK-Universitas Gadjah Mada) o dr. Indrianty Sudriman, MSi (FE & MARS FKM Universitas Hasanudin) Pembahas: o Kementrian Kesehatan RI o Dr Agung Sutiyoso, Sp BO (Ketua Badan Pengawas Rumah Sakit) Sesi 5 Strategi komunikasi kepada klinisi dan manajer rumah sakit untuk implementasi patientcentered care Moderator: Dr. dr.Susilowati., MKes (MMR, FK-UGM) Pembicara: o Direktur RS Cipto Mangunkusumo, Jakarta o Marcus Foo (Marketing Director, NUHS, Singapore) Pembahas: o Dr. Kusmedi Prihanto, Sp.BO, M.Kes (Direktur RS Tarakan, Jakarta) o Drs. H. Ario Setra Setiadi, MM, PhD, SPM, Dip M. ACIM (UK) (MMR FK-UGM &Mark-Plus Consulting) Sesi 6 Desain fisik dan disain pelayanan sebagai pendukung utama penerapan Patient-centered Care Moderator: Ni Luh Putu Eka, MKes (MMR dan PMPK, Divisi rumah sakit FK-UGM) Pembicara: o Ir. Dewi Permata Kurnia Dewi, M.Kes (MMR FK-UGM) o Eka Hospital, Jakarta Pembahas: o Dr. Kuntjoro Adipurjanto, M.Kes (Ketua ARSADA) o Prof Hari Kusnanto, MSc., DrPH (Ketua Pusat Studi Lingkungan Hidup UGM) Student/Alumni Stage Sesi 7 Penelitian patient-centered care di rumah sakit Presentasi dari mahasiswa/alumni dari berbagai institusi pendidikan pascasarjana di bidang administrasi dan manajemen rumah sakit di Indonesia. Penutup: Trend watchingsinergi pengembangan rumah sakit dan pendidikan manajer rumah sakit Pembicara:Drs Mulyadi, MSc (FE dan MMR UGM) Workshop Pelatihan Auditor Internal untuk Akreditasi Internasional berdasarkan Standar Joint Commission International /JCI, (12-13Oktober) Fasilitator: IHQN dan Eka Hospital (telah terakreditasi JCI ) Penyusunan Tim Persiapan Akreditasi Internasional berdasarkan Standar Joint Commission International/JCI (13 Oktober) Fasilitator: IHQN dan RSUP dr. Sardjito Informasi lebih lanjut MMR Jogjakarta: o Hernie Setyowati (Menik) o Telpun: 0274-581679/551408/0818 26 9560 o Email : [email protected] MMR Jakarta: o Ki Syahgolang Permata (Kiki) o Telpun: 021-52962568/52962569/081511981982 o Email : [email protected] PMPK: o Angelina Yusridar (Yusri) o Telpun: 0274-549425/08111498442 o Email : [email protected]