ABSTRAK Rizky Triwulan Sari. 08321013. Strategi Komunikasi Eksternal Rumah Zakat D.I.Yogyakarta dalam Menjalin Hubungan Baik dengan Stakeholder Eksternal dan Meningkatkan Citra Lembaga. Skripsi Sarjana. Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Psikologi Ilmu Sosial dan Budaya, Universitas Islam Indonesia. Rumah Zakat merupakan sebuah lembaga amil sosial yang bergerak dalam bidang kemanusiaan yang berfokus pada pelayanan zakat dan program kerja lembaga dalam pemberdayaan masyakarat. dengan merancang strategi komunikasi eksternal rumah zakat dapat menjalin hubungan baik dengan stakeholder eksternal dengan tujuan untuk dapat meningkatkan citra lembaga. Rumusan masalah yang hendak dijawab dalam penelitian ini adalah strategi komunikasi eksternal rumah zakat D.I.Yogyakarta dalam menjalin hubungan baik dengan stakeholder eksternal dan meningkatkan citra lembaga serta faktor pendukung dan faktor penghambat dalam menjalin hubungan baik dengan stakeholder eksternal dan meningkatkan citra lembaga. Tujuan penelitian ini adalah untuk dapat menggambarkan stategi komunikasi eksternal yang dilakuan rumah zakat D.I.Yogyakarta dan faktor pendukung dan penghambat dalam meningkatkan citra lembaga. Konsep pendukung yang digunakan adalah konsep Komunikasi Eksternal. Metode penelitian yang dilakukan adalah deskriptif kualitatif dengan paradigma konstruktivisme. Dengan pengumpulan data yang dilakukan dengan metode observasi, data dan wawancara. Pemilihan narasumber dalam penelitian ini dipilih berdasarkan orang-orang yang berhubungan langsung dengan data penelitian. Hasil temuan penelitian strategi komunikasi eksternal rumah zakat D.I.Yogyakarta dalam menjalin hubungan baik dengan stakeholder eksternal dan meningkatkan citra lembaga yaitu dengan menjalankan sistem kerja yang transparan, amanat, progresif dan berpegang teguh pada nilai kemanusiaan membuat rumah zakat dapat merangkul masyarakat dalam menjalankan program kerjanya. Dibantu dengan sarana media publikasi yang luas seperti media cetak, media elektronik, dan new media sangat membantu lembaga untuk dapat mempublikasi berbagai macam kegiatan yang rumah zakat lakukan. Faktor pendukung peningkatan citra lembaga adalah banyaknya stakeholder eksternal yang bekerjasama dengan lembaga dan sistem kerja yang transparan. Sedangkan faktor penghambat berupa keterbatasan tenaga ahli dalam menjalankan kegiatan di lapangan Kata kunci : Rumah Zakat, strategi komunikasi eksternal, stakeholder eksternal, citra xv Abstract Rizky Triwulan Sari 08321013. External Communication Strategy rumah zakat D.I.Yogyakarta in Maintaining Good Relationships with External Stakeholders and Improving Image Institute. Graduation thesis. Program Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Psikologi Ilmu Sosial dan Budaya, Universitas Islam Indonesia. Rumah zakat is a amil social institution which is engaged in humanitarian charity that focuses on serving agemcies and programs work performance empowerment. by designing communication strategies rumah zakat D.I.Yogyakarta to establish good relationships with external stakeholders in order to improve the image of the institution. This study arm to descibe an external communication strategy of rumah zakat D.I.Yogyakarta in establishing good relationships with external stakeholders and enhancing the image of the institution. purpose of study was to describe the external communication strategies do rumah zakat D.I.Yogyakarta and factor supporting and inhibiting factor in improving the image of the institution. Methods of this research is a qualitative paradigm deskriptif konstruktivisme. the data collections is done by the method of observation, data and interviews. selections of informants in the study were selected based on the people who are directly related to research. The findings of external communications strategy rumah zakat D.I.Yogyakarta in establishing good relationships with external stakeholder and enhance the image of the institution is to run a transparent working system, mandate, progressive and sticking to the charity to embrace the community in carrying out its work program. assisted by means of extensive media publicity just as the print media, electronic media, new media (internet) can greatly help the agency to publish a wide range of activities. Contributing factor is the number of image enhancement institute in collaboration with external stakeholder and organizations working system transparent. whereas inhibiting factors such as limitations in performing activities of experts in the field Key word : rumah zakat D.I.Yogyakarta, External Communication Strategy, stakeholder eksternal. image xvi