berita resmi pvt - Pusat Perlindungan Varietas Tanaman dan

advertisement
BERITA RESMI PVT
Pendaftaran Varietas Hasil Pemuliaan
No. Publikasi : 003/BR/PVHP/04/2015
Nama Umum Spesies
Nama Genus, Spesies, Author(s)
Nama Varietas
No. Pendaftaran
Tanggal Pendaftaran
:
:
:
:
:
Melon
Cucumis melo Linnaeus
ME 1014455 7
228/PVHP/2014
03 Juli 2014
Pemohon
: Putu Darsana
AVP RD
(nama, jabatan, dan asal instansi)
PT BISI International Tbk
Pemulia Tanaman
(nama dan asal instansi)
: Mulyantoro, Entit Hermawan, Hayun Rahman Saleh
PT BISI International Tbk
Pemilik Varietas
(nama, instansi, dan alamat)
: PT BISI International Tbk
Jl. Raya Surabaya Mojokerto Km 19 Desa Bringinbendo, Kecamatan Taman,
Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur
Pendeskripsi Varietas
(nama dan asal instansi)
: Mulyantoro
PT BISI International Tbk
Silsilah atau Asal Usul
: rekombinan Rock Melon Elegant dengan Astroz
Deskripsi Varietas
:
Batang: bentuk penampang bulat, diameter 0.6 – 2.0 cm, warna hijau; Daun: bentuk bulat, panjang 18.8 – 23.8 cm,
lebar 18.1 – 22.1 cm, warna hijau; Bunga: bentuk terompet, warna kelopak hijau, warna mahkota kuning, warna kepala
putik hijau, warna benang sari kuning, umur mulai berbunga 35 – 40 HST; Buah: bentuk bulat, panjang 10.6 -14.2 cm,
lebar 11.7-15.8 cm, warna kulit buah hijau, kulit buah bernet sedang dan rapat, ada alur buah, warna daging buah jingga
(Yellow Orange Group 23A ), rasa daging buah manis, tektur daging buah renyah, ketebalan daging buah 1.9 – 2.9 cm,
aroma lemah, kandungan air sedang, kadar gula 9.0 – 10.5°Brix, berat buah 0.56 – 0.95 kg, umur panen 68 – 74 HST,
daya simpan 11 - 13 hari (pada suhu 25-28 °C), hasil buah 10.4 - 14.9 ton/ha; Biji: bentuk pinus, warna kuning krem
(Greyed-Yellow Group 163 C) , berat 20.6 - 23.7 gram; Sifat-sifat khusus lainnya: ketahanan terhadap Downey Mildew
sedang.
Foto yang Disebut dalam Deskripsi :
Jakarta, 13 April 2015
Kepala Pusat PVTPP,
Ir. Suharyono, M.Si.
NIP. 19560630 198503 1 001
Download