PENINGKATAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN DALAM UPAYA PENURUNAN AKI DAN AKB DI RSUD TUGUREJO Semarang , 18 September 2015 1 PENDAHULUAN MERUPAKAN RS KELAS B PENDIDIKAN TERLETAK DI SEBELAH BARAT KOTA SEMARANG KAPASITAS 437 TEMPAT TIDUR AGUSTUS 2015 RUMAH SAKIT SAYANG IBU DAN BAYI RUMAH SAKIT SUDAH LULUS AKREDITASI PARIPURNA RUMAH SAKIT RUJUKAN PONEK DI KOTA SEMARANG DAN EKS KARESIDENAN SEMARANG 2 SUMBER DAYA MANUSIA Per Januari 2015 NO JENIS KEPEGAWAIAN PNS CPNS HARLEP DATA BASE KONTRAK BLUD JUMLAH 1 Struktural 24 0 0 0 24 2 Dokter 69 0 0 8 79 Dokter Umum 24 1 0 5 30 Dokter Spesialis 40 1 0 3 44 Dokter Gigi 5 0 0 0 5 3 Psikolog 2 0 0 0 2 4 Apoteker 8 0 0 13 21 5 Tenaga Keperawatan 198 12 9 187 406 6 Tenaga Kebidanan 30 0 1 26 56 7 Tenaga Kesehatan Lain 104 10 4 41 158 8 Tenaga Non Kesehatan 125 2 11 204 342 560 26 25 479 1090 JUMLAH TENAGA TUGUREJO RSUD 3 Lanjutan...... DOKTER SPOG : 6 ORANG DOKTER SPA : 4 ORANG DOKTER SPAn : 5 ORANG DOKTER UMUM FUNGSIONAL : 20 ORANG TENAGA KEBIDANAN : 56 ORANG DOKTER SPESIALIS JAGA ONSITE TERDIRI DARI SpOG, SpA DAN SpAn 4 JUMLAH PERSALINAN Th 2015 ,0 VE, 85 SC, 277 SPONTAN, 722 5 JUMLAH PERSALINAN TH 2015 JENIS PERSALI NAN JANUA RI FEBRU ARI MAR ET APRI L MEI JUNI JULI AGT SPONTAN 77 76 76 91 121 97 105 83 VACCUM EXTRACTI E 14 9 11 8 11 13 13 6 SECTIO CAESARIA 38 21 28 34 30 37 53 46 JUMLAH 129 106 115 133 162 147 171 135 JUMLAH KEMATIAN IBU 5 ORANG Tahun 2015 sampai dengan bulan Agt 6 JUMLAH KUNJUNGAN PONEK GAWAT DARURAT 1200 1007 1000 800 975 1009 860 816 850 843 750 600 400 314 156 200 0 2011 2012 2013 RESTI 2014 2015 NORMAL 7 JUMLAH RUJUKAN PONEK 900 800 849 807 792 700 600 470 500 400 300 200 100 0 7 3 7 2 2012 2013 2014 2015 RUJUKAN MASUK RUJUKAN KELUAR 8 PENYEBAB KEMATIAN IBU DI RSUD TUGUREJO 2014 2013 Sepsis: 1 jantung 3 Atonia Uteri:2 eklamsi /PEB: 2 Jantung 2 KET :1 Atonia Uteri: 1 PEB: 1 9 Lanjutan.... 2015 MOLA H : 1 PEB : 1 SOLUTIO PLASENTA : 1 PPH : 1 LAIN LAIN : 1 10 JUMLAH KEMATIAN BAYI RSUD TUGUREJO 2013 2014 LAIN LAIN, 26 ASFIK SIA, 37 IUFD, 42 BBLR, 41 LAIN LAIN, 5 IUFD, 34 ASFIKSIA; 27 BBLR, 24 11 Kematian bayi 2015 ASPIRASI, 1 ANENCHEPAL, 2 BBLR & ASFIKSIA BERAT, 4 12 BEST PRACTICE RSUD TUGUREJO PELAYANAN PONEK 24 JAM ( IGD, RUANG BERSALIN , IBS) DIDUKUNG SDM YANG MEMADAI PELATIHAN INHOUSE TRAINING PONEK BAGI DOKTER UMUM , BIDAN DAN PERAWAT PEMENUHAN SARANA DAN PRASARANA YANG DIBUTUHKAN ( VENTILATOR, N CPAP, INKUBATOR, INFARM WARMER DLL) ADANYA DOKTER JAGA ONSITE UNTUK SpOG, SpA, DAN SpAn 13 Lanjutan ... PENDAMPINGAN OLEH EMAS EMAS (EXPANDING MATERNAL AND NEONATAL SURVIVAL) MENDAMPINGI RSUD TUGUREJO SEJAK TH 2013 TUJUANNYA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN IBU DAN BAYI BARU LAHIR YANG SUDAH DILAKSANAKAN DI RSUD TUGUREJO : 1. PERBAIKAN TATA KELOLA KLINIK 2. PERBAIKAN KUALITAS RUJUKAN 3. PENDAMPINGAN PADA RS SEKITAR 4. PENDAMPINGAN PUSKESMAS 5. SISTEM RUJUKAN SIJARIEMAS 14 AUDIT KEMATIAN MATERNAL DILAKSANAKAN DALAM 2 X 24 JAM PASCA KEMTIAN AUDIR NEAR MISS UNTUK KASUS MATERNAL DAN PERINATAL DRILL EMERGENSI MATERNAL DAN NEONATAL SECARA RUTIN PELAPORAN KE DKK SEMARANG UNTUK PASIEN POST PARTUM YANG PULANG SETIAP HARI PENDAMPINGAN KE RS SWASTA ( RST DAN RS PERMATA MEDIKA) DI SEMARANG PENDAPINGAN KE RS KABUPATEN PEKALONGAN 15 PERMASALAHAN DAN KENDALA KAMAR OPERASI SEDANG DALAM RENOVASI (5 KAMAR OPERASI MENJADI 9 KAMAR OPERASI) BELUM ADA OK MATERNAL SECARA KHUSUS BELUM ADANYA KAMAR OPERASI DI IGD RUANG PONEK DI IGD KECIL 16 PELAYANAN IBU HAMIL • PUSKESMAS • PRAKTEK BIDAN MANDIRI RUJUK PERAWATAN • RUMAH SAKIT I • RUMAH SAKIT II • IBU SELAMAT • BAYI SEHAT PULANG 17 KEGIATAN OJT RSUD TUGUREJO 18 KEGIATAN SOSIALISASI PONEK RSUD TUGUREJO 19 RUANG PONEK IGD 20 DRILL EMERGENCY MATERNAL 21 DRILL EMERGENCY NEONATAL 22 INKUBATOR INFANT WARMER RUANG PERINATOLOGI 10 TT 23 PERAWATAN BAYI RESIKO TINGGI DAN NICU 24 METODE KANGURU INTERMITEN RUANG TULIP 25 INISIASI MENYUSUI DINI Persalinan bersih dan aman 26 27