ABSTRAK Dalam pemerintahan kota yang terutama adalah

advertisement
ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
ABSTRAK
Dalam pemerintahan kota yang terutama adalah kegiatan administratif
daripada permasalahan politik. Akan tetapi politik dan administratif tidak dapat
dipisahkan seperti halnya dalam persoalan pembuatan kebijakan dan proses
berjalannya hingga tahap evaluasi kebijakan tersebut berlangsung, sehingga perlu
untuk melakukan penyelidikan yang menjadi fokus yang tepat adalah kekuasaan dan
konflik politik. Elit ekonomi turut menentukan setiap pengambilan kebijakan
pembangunan kota Surabaya termasuk revitalisasi pasar tradisional. Penelitian ini
akan mengulas bagaimana proses kebijakan revitalisasi Pasar Tambahrejo dan Pasar
Wonokromo berjalan dan juga berbagai dinamika politik lokal yang terjadi antar
aktor yang terlibat didalamnya.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang menggambarkan
fenomena revitalisasi pasar Wonokromo dan Tambahrejo sebagai pasar yang
direvitalisasi dengan konsep gabungan tradisional dan modern. Data penelitian
berasal dari wawancara mendalam dan juga observasi ke kedua pasar tersebut.
Penelitian ini diharap dapat menambah khazanah pengetahuan mengenai kebijakan
pembangunan kota dan dinamika politik lokal yang ada di Surabaya.
Kata Kunci : Kebijakan Pembangunan Kota, Revitalisasi Pasar Tradisional, Politik
Kota, Surabaya
vii
SKRIPSI
KEBIJAKAN REVITALISASI ...
VIVI SULISTYANA
ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA
ABSTRACT
In a city government that is primarily administrative activities rather than
political issues. However, political and administrative inseparable as well as in
matters of policy making and the process goes on until the policy evaluation phase
takes place, so it is necessary to conduct an investigation into proper focus is power
and political conflict. Economic elite also determine every decision on Surabaya city
development policy, including the revitalization of traditional markets. This study
will examine how the process of revitalization of Tambahrejo and Wonokromo
Market runs and also various local political dynamics that occur between the actors
involved.
This research is a qualitative descriptive study that describes the phenomenon
of revitalization and Tambahrejo and Wonokromo market as a market that revitalized
with a combination of traditional and modern concepts. Research data derived from
in-depth interviews and observation to both markets. This study is expected to add to
the wealth of knowledge about urban development policies and local political
dynamics in Surabaya.
Keywords: Urban Development Policy, Revitalization of Traditional Market, The
City Politics, Surabaya
viii
SKRIPSI
KEBIJAKAN REVITALISASI ...
VIVI SULISTYANA
Download