Tipe Data, Variabel, dan Operator

advertisement
Tipe Data, Variabel,
dan Operator
powered
Materi
Struktur Program
 Identifier
 Keyword
 Tipe Data
 Variabel
 Operator

Struktur Program
1
2
1 public class Hello {
4
3
3
2
/**
3
* My first java program
4
*/
5
public static void main(String[] args) {
6
//menampilkan string ”Hello world” pada layar
7
System.out.println("Hello world!");
8
}
6
9}
5
1
2
3
4
5
6
Deklarasi class
Pembuka blok
Komentar
Main method
Statement / perintah
Penutup blok
Aturan Penulisan Program



Program Java yang dibuat harus
selalu diakhiri dengan ekstensi file
.java.
Nama File seharusnya sesuai/sama
dengan nama class public-nya
Komentar harus ditulis sebagai
penjelasan pada kode yang ditulis
Penulisan Blok

kurung kurawal buka dapat pada baris dengan
pernyataan seperti contoh sebagai berikut :
public static void main(String[] args) {
atau seperti berikut:
public static void main(String[] args)
{

Sebaiknya memberi jarak (ident) pernyataan selanjutnya
setelah awal blok:
public static void main(String[] args){
System.out.println("Hello");
System.out.println("world");
}
Identifier

Suatu tanda yang mewakili namanama variabel, method, class, dsb.
Contoh : Hello, main, System, out.
Aturan Identifier


Untuk nama class diberikan huruf kapital
pada huruf pertama setiap kata. Untuk
selain itu menggunakan huruf kecil pada
huruf pertama kata pertama. Contoh:
NamaClass
contohNamaVariabel
iniMethod
Hindari penggunaan underscore untuk
awal indetifier. Contoh:
_method
Keyword
Identifier yang telah dipesan untuk
didefinisikan sebelumnya untuk tujuan
tertentu.
 Tidak dapat digunakan sebagai nama
variabel, class, method dan
sebagainya.

Keyword
abstract
assert***
boolean
break
byte
case
catch
char
class
const*
*
**
***
****
continue
default
do
double
else
enum****
extends
final
finally
float
tidak digunakan
ditambahkan pada 1.2
ditambahkan pada 1.4
ditambahkan pada 5.0
for
goto*
if
implements
import
instanceof
int
interface
long
native
new
package
private
protected
public
return
short
static
strictfp**
super
switch
synchronized
this
throw
throws
transient
try
void
volatile
while
Literal
Integer
 Floating Point
 Boolean
 Character
 String

Integer Literal

Integer literals dibedakan dalam
beberapa format yang berbeda:
desimal (berbasis 10),
 heksadesimal (berbasis 16)
 oktal (berbasis 8).

Floating-Point Literal

Floating point literals mewakili bentuk
desimal dengan bagian yang terpisah.
Boolean Literal

Boolean literals hanya memiliki dua
nilai, true atau false.
Character Literal
Character Literals diwakili oleh
karakter single Unicode 16-bit yang
menggantikan 8-bit ASCII character
set.
 dalam tanda single quote (' ')
contoh: ‘a’

String Literal
String literals mewakili beberapa
karakter
 dinyatakan dalam tanda double quote
(“ ”)
contoh: “Hello World”

Tipe Data
Tipe data primitif
 Class

Tipe Data Primitif
boolean
 char
 byte
 short
 int
 long
 double
 float

byte, short, int, dan long
float dan double
Variabel
Variabel adalah item yang digunakan
data untuk menyimpan pernyataan
objek.
 Variabel memiliki tipe data dan nama.
Tipe data menandakan tipe nilai yang
dapat dibentuk oleh variabel itu
sendiri.
 Nama variabel harus mengikuti
aturan untuk identifier.

Deklarasi Variabel

Bentuk:
<tipe data> <nama> [=nilai awal]
nilai dalam tanda [ ] bersifat optional.
contoh:
int contVariabel;
int contohVar = 34;
Operator
Aritmatika
 Relasi
 Logika
 Kondisi

Operator Aritmatika
Operator Increment dan
Decrement
Operator Relasi
Operator Logika
Operator
Penggunaan Keterangan
!
!var
&&
var1 && var2
&
var1 & var2
Logika AND
||
var1 || var2
Logika OR *
|
var1 | var2
Logika OR
^
var1 ^ var2
Logika XOR
* short-circuit evaluation
Logika NOT
Logika AND *
Operator Kondisi

Simbol ?:

Bentuk umum
exp1 ? exp2 : exp3
Hirarki Operator
prioritas
1
2
3
4
5
6
7
8
9
operator
.
++
*
+
<<
<
==
&
&&
||
?:
=
[]
-/
>>
>
!=
|
()
!
%
~
<<<
<=
>>>
>=
Download