satuan acara pengajaran (sap) - UHN

advertisement
Garis-Garis Besar Program Pengajaran (GBPP)
Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, Universitas HKBP Nommensen,
Jalan Sutomo 4-A, Medan
Mata Kuliah :
SKS
:
Pemuliaan Tanaman
2
Dosen
Deskripsi
Dr. Ir. Sabam Malau
Mata kulian ini membahas prinsip-prinsip penciptaan genotipe baru pada tanaman. Peranan dan strategi pemuliaan, sistem
reproduksi, penciptaan keragaman genetik, pewarisan karakter kuantitatif, pemuliaan melalui poliploidisasi dan mutasi, variasi
somaklonal, rekayasa genetik, transgenic, cms, metode persilangan, varietas hibrida dan sinetik.
Pada akhir perkuliahan, mahasiswa mampu merancang penciptaan genotipe baru.
:
:
Kompetensi :
SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)
Mata Kuliah: Pemuliaan Tanaman
SKS: 2
No
Perte-
Kompetensi
Pokok Bahasan
Subpokok Bahasan
muan
Strategi Pembelajaran
Waktu
Sumber
Evaluasi
(Kegiatan Dosen dan Mahasiswa)
(menit)
Materi
Kompetensi
200
JMP, SM
Kuis lisan
ke:
1
1
Mahasiswa mampu
Pemuliaan Tanaman
Peranan, Pengertian,
Dosen: menjelaskan, mengajukan
menjelaskan syarat-syarat
dan Pekerjaannya.
Tujuan, Elemen Dasar
pertanyaan.
Strategi, Ilmu-ilmu terkait.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
dalam
menciptakan
genotipe baru
bertanya, mengerjakan tugas.
1 of 3
2
2
Mahasiswa mampu
menjelaskan sistem
reproduksi tanaman.
Reproduksi
Tanaman
Seksual, Aseksual.
Dosen: menjelaskan, mengajukan
100
JMP
Kuis lisan
100
JMP
Kuis lisan
200
SM
Kuis lisan
100
JMP,
JRW
Kuis lisan
100
JMP
Kuis lisan
100
JMP
Kuis lisan
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
3
4
5
6
7
3
4-5
6
7
8
Mahasiswa mampu
menjelaskan penciptaaan
keragaman.
Keragaman
Mahasiswa mampu
menjelaskan prosedur
penuruan sifat-sifat
kuantitatif.
Inheritans
Kuantitatif
Mahasiswa mampu
menjelaskan peranan variasi
kromosom yang
mengakibatkan variasi
dalam fenotipe.
Mahasiswa mampu
menjelaskan peranan mutasi
alam penciptaan variasi
genotipe.
Variasi dalam
jumlah kromosom
Mahasiswa mampu
menjelaskan peranan
kemandulan dalam
penciptaan variasi genotipe.
Mekanismen
pengaturan
kemandulan dan
pengendaliannya
Mutasi
Keragaman sebagai dasar
pemuliaan tanaman,
Keragaman yang dapat
diturunkan, Asal
keragaman.
Inheritans kuantitatif dan
pengukurannya, Alel jamak,
Tipe dan aksi gen,
heritabilitas, Intensitas
seleksi dan keseimbangan
geneik, Frekuensi gen dan
keseimbangan genetik,
Rekombinasi gen dan
pemliaan tanaman.
Polyploid, Aneuploid
Dosen: menjelaskan, mengajukan
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
Dosen: menjelaskan, mengajukan
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
Dosen: menjelaskan, mengajukan
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
Pengertian dan bahan
mutasi, pecobaan tantang
mutasi.
Dosen: menjelaskan, mengajukan
Inkompatibitas, mandul
jantan sitoplamik,
hibridisasi interspesifik
Dosen: menjelaskan, mengajukan
2 of 3
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
8
9
10
9
10-11
12-13
14
Mahasiswa mampu
menjelaskan penggunaan
teknik-teknik moderan dalam
penciptaan variasi genotipe.
Penggunaaan kultur
jaringan dan kultur
sel dalam
pemuliaan tanaman.
Kultur jaringan dan kultur
sel, variablitas genetik pada
kultur sel, hibridisasi
somatik, rekayasa genetik.
Dosen: menjelaskan, mengajukan
Mahasiswa mampu
menjelaskan berbagai
metode untuk menciptakan
genotipe baru pada tanaman
menyerbuk sendiri.
Mahasiswa mampu
menjelaskan berbagai
metode untuk menciptakan
genotipe baru pada tanaman
menyerbuk silang.
Mahasiswa mampu
menjelaskan berbagai
metode untuk menciptakan
varietas hibrida dan sintetik.
Metode Pemuliaan
Tanaman
Menyerbuk Sendiri
Metode Silsilah, Metode
Satu Biji, Persilangan Balik.
Dosen: menjelaskan, mengajukan
Metode Pemuliaan
Tanaman
Menyerbuk Silang
Metode Curah, Metode
Silang Balik Arah
Dosen: menjelaskan, mengajukan
Penciptaan varietas
Hibrida dan Sintetik
Inbreeding, Heterosis, Jenis
hibrida, metode varietas
sintetik
Dosen: menjelaskan, mengajukan
100
JMP
Kuis lisan
200
JMP,
JRW
Kuis lisan
200
JMP,
JRW
Kuis lisan
100
JMP,
JRW
Kuis lisan
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
pertanyaan.
Mahasiswa: membuat rangkuman,
bertanya, mengerjakan tugas.
Bahan bacaan :
John Milton Poehlman. 1987. Breeding Field Crops. AVI Publ. Co., Inc. Westport, Connecticut.
Sabam Malau. 2006. Biometrika Genetik dalam Pemuliaan Tanaman. UHN. Medan.
James R. Welsh. 1991. Dasar-dasar Genetika dan Pemuliaan Tanaman (Terjemahan). Erlangga. Jkt.
Penilaian : UTS (30%), Ujian Ke-2 (30%), UAS (40%).
3 of 3
Download