Keahlian dan Pengetahuan Fasilitator

advertisement
10/12/09
STUDI PENGEMBANGAN
KURIKULUM PELATIHAN
FASILITATOR
PT. PRISMAITA CIPTA KREASI
Keahlian dan Pengetahuan Fasilitator
 Peningkatan kemampuan faskel diperoleh jika
tinggal di kelurahan
 Rekrutmen dari faskel masyarakat setempat
 Fasilitator hanya sebatas tahu
 Coaching lebih ke progres
 Adanya fasilitator yang mengikuti tahapan pelatihan
tanpa melalui pelatihan dasar
 Ada pendampingan lanjutan untuk memonitor
performance pasca training
1
10/12/09
Harapan nyata di masyarakat, pemerintah lokal dan
pengelola program mengenai peran fasilitator
 Masyarakat mengharapkan fasilitator berperan dalam pencairan
        BLM
Fasilitator mampu mengembangkan inovasi kurikulum
Faskel dapat memberikan alternatif solusi bukan janji
Fasilitator mempunyai kemampuan dalam problem solving untuk
menyelesaikan konflik/masalah sosial
Fasilitator mampu mengakses kebutuhan riil masyarakat dan
membuat program kerja
Faskel ikut mengelola dana bergulir di kecamatan
Faskel mengetahui semua bidang
Fasilitator infra belum mempunyai kemampuan untuk menyusun
rencana pembangunan yang dibutuhkan masyarakat
Faskel selalu berada di masyarakat
Pengalaman hidup yang nyata dan persepsi fasilitator
dikaitkan dengan kelemahan pelatihan serta tantangan yang
berat dalam bekerja
 Integrasi “Gender” dalam kurikulum
 Pelatihan untuk FK Ekonomi tentang penanganan kredit
macet
 Waktu pelatihan yang singkat, sehingga tidak memberikan
bekal yang cukup
 Kurikulum yang dikaitkan dengan “penyimpangan hukum”
 Timbal balik kurikulum dengan budaya sekitar
 Reward FK lama (tingkatan) tidak sama dengan FK baru
 Pendekatan resmi harus fleksibel untuk diterapkan dalam
realitas yang ada
 Adanya perbedaan materi yang diterima dalam pelatihan
dengan kenyataan melatih di masyarakat
2
10/12/09
Konflik yang potensial dapat diintegrasikan dalam
pelatihan
 Pelatihan sebagai sebuah beban baru (Gorontalo)
 Faskel terbebani dengan pelatihan dan
pendampingan
 Mendampingi untuk menjalankan siklus
 Waktu pendampingan sangat sempit
3
Download