PEMANFAATAN LAUT Perikanan Tangkap Transportasi Laut Perikanan Budidaya Wisata Bahari Pertambangan Konservasi Jaringan Kabel Arkeologi Bawah Air PENATAAN ARC Marine Cadastre, 2002 Dampak Kenaikan Muka Air Laut • Kenaikan rata-rata muka laut di Indonesia: 5 mm/tahun • Rembesan air laut ke air permukaan dan air tanah melebar kedaratan (contoh : Jakarta) • Pengikisan/Abrasi pantai meningkat (contoh : pantai Indramayu) • Banjir/genangan didaerah pantai sering terjadi (contoh : Jakarta dan Semarang)