bupati aceh tenggara - JDIH Kabupaten Aceh Tenggara

advertisement
BUPATI ACEH TENGGARA
PERATURAN BUPATI ACEH TENGGARA
NOMOR: 03 TAHUN 2007
TENTANG
RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH
KABUPATEN ACEH TENGGARA 2007-2012
DENGAI\ RAHMAT TUHAN YAI\G MAHA ESA
\
BUPATI ACEH TENGGARA
MENIMBANG :
1.
Bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 1,9 ayat (1)
Undang-undang Nomor
25 Tahun 2004 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional, dipandang perlu
menetapkan Peraturan Bupati Aceh Tenggara tentang Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Aceh Tenggara
Priode tahun 2007 -2012;
Bahwa untuk pelaksananaan pembangunan
di
daerah harus
memiliki Dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah
(RPJM)" yang merupakan penjabaran Visi, Misi Kepala daerah
dan Wakil Kepala Daerah dalam periode 5 (lima) tahun;
Bahwa untuk keperluan tersebut dan untuk menjadi acuan serta
pedoman pelaksanaan pembangunan
di
Kabupaten Aceh
Tenggara, perlu ditetapkan dalam Peraturan Bupati.
MENGINGAT
: l.
Pasal
4
ayat (1) Udang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945;
2.
Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003
Nomor 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 4286);
J.
Undang-undang Nomor
25 Tahun 2004 tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);
4.
Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah
Daerah sebagaimana telah dirubah dengan Undang-undang
Nomor 8 Tahun 2005 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah
Pengganti Undang-undang Nomor
3
Tahun 2005 tentang
Pemerintahan Daerah menjadi Undang-undang (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor
108,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
a5aD;
5.
Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan
Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor
126, T ambahan Lembaran Negara Nomor 4438);
Undang-undang Nomor
1l
Tahun 2006 tentang Pemerintahan
Aceh (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006
Nomor 62,Tambahan Lembaran Negara Nomor 4633);
7.
Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Perencanaan
Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025
(Lembaran Negara Nomor a700);
8.
Peraturan Pemerintah Nomor
58 Tahun 2005
tentang
Pengelolaan Keuangan Daerah;
9.
Peraturan Presiden Nomor
7
Tahun 2005 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2004-2009
(Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2005 Nomor 11);
10.
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor
13 Tahun
2006
tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah.
MENETAPKAN
:
PERATURAN BUPATI ACEH TENGGARA TENTANG
RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH
KABUPATEN ACEH TENGGARA 2OO7.2OI2
Pasal I
Dalam Peraturan ini yang dimaksud dengan:
xt
(1)
Pemerintah Kabupaten
Aceh Tenggara adalah unsur
Peyelenggaraan Pemerintahan Kabupaten Aceh Tenggara yang
terdiri dari Bupati dan Perangkat daerah Kabupaten Aceh
Tenggara;
(2)
Perangkat Daerah Kabupaten Aceh Tenggara adalah Sekretariat
Daerah, Sekretariat DPRK, Dinas dan Lembaga Daerah atau
disebut juga dengan Satuan Kerja Perangkat Daerah atau SKPD;
(3)
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Aceh
Tenggara Tahun 2007-2012, yarrg selanjutnya disebut dengan
RPJM Kabupaten Aceh Tenggaru adalah Dokumen Perencanaan
Pembangunan Daerah untuk priode 5 (lima) tahun terhitung sejak
tahun 2007 sampai dengan tahun dua ribu dua belas.
(4)
Rencana Strategis Pembangunan Jangka Menengah SKPD
Kabupaten Aceh Tenggara Tahun 2007-2012 yang selanjutnya
disebut RENSTRA SKPD Kabupaten
Aceh
Tenggara adalah
Dokumen Perencanaan Dinas dan Lembaga Daerah untuk priode
5 (lima) tahun terhitung sejak tahun 2007 sampai dengan tahun
2012 yang mengacu kepada RPJM Kabupaten Aceh Tenggara
Tahun 2007-2012.
(5)
Rencana Pembangunan Jangka Menengah Kabupaten Aceh
Tenggara Tahun 2007-2012, yarLg selanjutnya disebut dengan
RPJM Kabupaten Aceh Tenggara adalah Dokumen Perencanaan
Pembangunan Daerah untuk priode 5 (lima) tahun terhitung sejak
tahun 2007 sampai dengan tahun 2012 yang mempedomani dan
atau mengacu kepada RPJM
(6)
NAD.
BAPPEDA Kabupaten Aceh Tenggara adalah Lembaga yang
mempunyai kewenangan dalam penyelengaraan pemerintahan
dibidang Perencanaan dan Pengendalian Pembangunan Daerah di
Kabupaten Aceh Tenggara.
(7)
Kepala BAPPEDA Kabupaten Aceh Tenggara adalah Kepala
Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Aceh
Tenggara.
xn
Pasal2
(1)
RPJM Kabupaten Aceh Tenggara merupakan penjabaran
visi,
Misi dan program Bupati dan wakil Bupati hasil pemilihan
Kepala Daerah dan wakil Kepala Daerah yang
d,aksanakan
secara langsung pada tahun 2007.
(2)
RPJM Kabupaten Aceh Tenggara sebagai mana
dimaksud pada
pasal 1 ayat (3) menjadi pedoman bagi:
a. Pemerintah Kabupaten Aceh Tenggara
dalam
Penyelenggaraan Musyawarah perencanaan pembangunan
Kabupaten Aceh Tenggara daram penyusunan
Rencana Kerja
Pemerintah Daerah (RKPD) setiap tahun;
b'
satuan Kerja perangkat Daerah dalam penyusunan
Rencana
Strategis;
Pasal 3
Satuan Kerja perangkat Daerah Kabupaten
Aceh Tenggara dapat
melakukan koordinasi dan atau konsultasi dengan
BAPPEDA
Kabupaten Aceh Tenggara daram menlusun Rencana
strategis sKpD
dan RPJM.
Pasal 4
Kepala BAPPEDA sesuai dengan kewenangannya
melakukan
pemantauan terhadap pencapaian sasaran
pelaksanaan RPJM Kabupaten
Aceh Tenggara yang dituangkan dalam Rencana
Strategis sKpD
Kabupaten Aceh Tenggara
Pasal5
Rencana Anggaran pembangunan sebagaimana
tercantum daram
Lampiran RPJM Kabupaten Aceh Tenggara Tahun
2007-2012
adalah
merupakan pagu indikatif dan akan dilakukan
penyesuaian setiap
tahunnya berdasarkan kemampuan keuangan
dan peneri maan daerah
dan sesuai dengan Kebijakan umum dan prioritas pembangunan
daerah
setiap tahunnya.
Pasal6
xllt
RPJM Kabupaten Aceh Tenggara adalah sebagaimana tercantum dalam
Lampiran Peraturan Bupati Aceh Tenggara ini merupakan satu kesatuan
dan
bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Bupati Aceh
Tenggara ini.
Pasal T
Peraturan Bupati Aceh Tenggara
ini berlaku pada tanggal di tetapkan.
Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan
Peraturan ini dengan penempatannya dalam Berita Daerah Kabupaten
Aceh Tenggara.
DITETAPKAN DI
PADA TANGGAL
:
:
KUTACANE
30 NO
UPATI ACEH TENGGARA
DIUNDANGKAN DI
PADA TANGGAL
KUTACANE
30 NOVEMBER
2OO7
DAERAH KABUPATEN
I2SEKRETARIS
ACEH TENGGARA
/.ulteruf
Drs. SALIDINHUSEIN
Pembina Utama Muda (IV/c)
NIP. 390 008 304
xlv
Download