Medan Magnet pada Kawat Lurus

advertisement
MODUL 7
MEDAN MAGNET PADA KAWAT LURUS
I. Tujuan
Menentukan nilai intensitas medan magnet bumi setempat.
II. Alat dan Bahan
No
Alat dan Bahan
1. Kawat tembaga, diameter 1,5-2 mm,
panjang 5 m.
2. Kompas
3. Sumber tegangan 12 volt
4. Kabel penghubung
5. Hambatan geser 0-10 ohm, 6 A
6. Saklar pembalik
Jumlah
secukupnya
1
1
Secukupnya
Secukupnya
1
II. Dasar Teori
Medan magnet dapat ditimbulkan oleh kawat penghantar lurus yang dialiri
listrik. arus listrik yang mengaliri dalam kawat penghantar ini menghasilkan medan
magnetik, atau disekitar kawat berarus listrik terdapat medan magnetik.
Pada saat arus listrik yang mengalir dalam penghantar diperbesar, ternyata
kutub utara jarum kompas menyimpang lebih jauh. Hal ini berarti semakin besar
arus listrik yang digunakan semakin besar medan magnetik yang dihasilkan.
Hal ini menunjukkan bahwa medan magnet B pada titik didekat kawat lurus
yang panjang berbanding lurus dengan arus i pada kawat dan berbanding terbalik
terhadap jarak r pada kawat :
B = μ0 i
Nilai konstanta μ0 disebut permeabilitas ruang hampa, adalah μ0 = 4 x 10-7 T. m/A
Laboratorium Fisika Dasar II FMIPA UNIB
Page 21
IV. Langkah Percobaan
1. Susunlah alat percobaan anda seperti gambar di bawah ini.
A
A
Papan
.B
Kayu
S
A
U
r
Kawat Kompas
Saklar pembalik
Gambar 4.1. Medan Magnet pada Kawat Lurus Berarus
2.
3.
4.
5.
6.
7.
Beri arus i tertentu (yang cukup besar). Bacalah simpangan magnetometer.
Balikkan arus i dengan nilai yang sama. Ukurlah simpangan magnetometer.
Ulangi untuk jarak kompas terhadap kawat berarus r yang berbeda-beda.
Tuliskan data percobaan anda ke tabel 4.1 pada format laporan.
Olah data anda sehingga anda mendapatkan simpangan rata-rata untuk setiap r
Gambarkan grafik data anda untuk mendapatkan nilai B.
V. Tugas pendahuluan
1. Adakah kaitan antara medan magnet bumi dengan medan magnet yang terjadi
pada kawat lurus yang dialiri arus listrik? Jelaskan!
2. Bagaimana perbandingan antara kuat arus yang mengalir pada kawat dengan
induksi medan magenet? Jelaskan!
3. Dapatkan hubungan persamaan antara medan magnet bumi dengan medan
magnet bahan?
VI. Daftar Pustaka
1. Giancoli, 1998, Fisika, Jilid 2, Erlangga.
2. Halliday & Resnick, 1992, Fisika, Jilid 2, Erlangga.
3. Sutrisno, 1979, Seri Fisika Dasar : Listrik Magnet, ITB Bandung
4. Tippler, 1991, Fisika, Jilid 2, Erlangga
Laboratorium Fisika Dasar II FMIPA UNIB
Page 22
Download