Penggunaan Aplikasi SAKPA 2011 Pada Kementerian Tenaga

advertisement
Penggunaan Aplikasi
SAKPA 2011 Pada
Kementerian Tenaga Kerja
dan Transmigrasi
Nama
: Marsha Fransisca Andriasmi
NPM
: 43209325
Pembimbing : Emmy Indrayani, Dr
BAB I
PENDAHULUAN
Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) sebagai
salah satu Instansi Pemerintah dalam penyusunan Laporan Keuangan
mencakup sebagai berikut yaitu Neraca , Laporan Realisasi Anggaran,
dan Catatan atas Laporan Keuangan.
Kemenakertrans menggunakan Sistem Aplikasi Instansi (SAI) yaitu
SAKPA (Sistem Akuntansi Kuasa Pengguna Anggaran) dan SABMN
(Sistem Akuntansi Barang Milik Negara). Sebagai bentuk
pertanggungjawaban APBN maka Kemenakertrans membuat Laporan
Realisasi Anggaran dan Neraca dengan menggunakan aplikasi SAKPA
2011 sebagai penganggaran berbasis kinerja.
Tujuan dan Manfaat
Tujuan :
1) Mengetahui proses masukan data Laporan Realisasi
Anggaran ke dalam aplikasi SAKPA
2) Mengetahui ada tidaknya kelemahan aplikasi SAKPA
Manfaat :
1) Memperdalam pemahaman penulisan berkaitan dengan
Laporan Realisasi Anggaran
2) Memperluas wawasan dalam penggunaan aplikasi SAKPA
Bab III Metode Praktek
Beberapa metode digunakan dalam rangka
mengumpulkan data yang dibutuhkan untuk
menyusun laporan kerja praktek ini, antara lain :
1. Studi Lapangan
2. Wawancara
3. Studi Pustaka
BAB IV
PEMBAHASAN
Langkah awal memulai Aplikasi SAKPA
Pengambilan Saldo Awal dan Summary
Buku Besar 2010
Perekaman DIPA
Perekaman SPM dan SP2D
Perekaman SPM dan SP2D
Menambah masukan SPM dan SP2D
Proses Posting
Pencetakan Laporan Keuangan
Analisis Sistem Pengendalian Intern
Pemerintah
Badan Penelitian, Pengembangan, dan Informasi
(Balitfo) memiliki jumlah SatKer yang sedikit yaitu 6
SatKer sehingga tidak bermasalah karena mudah
pengendaliannya. Tetapi kadang terjadi kesalahan akun.
Hal ini mengakibatkan terjadinya selisih di laporan
keuangan.
Namun Balitfo dapat menemukan letak kesalahan dan
selisih yang di ungkap dalam CaLK. Sehingga ketika di
audit oleh BPK tidak terjadi masalah karena sudah ada
solusi di dalam CaLK.
Kelebihan dan Kekurangan SAKPA
Kelebihan Aplikasi SAKPA
Kecepatan dan ketepatan dalam pemrosesan transaksi
serta kemudahan dalam penggunaan aplikasi SAKPA
merupakan kelebihan aplikasi tersebut di dukung pula
dengan tingkat keamanan yang tinggi sehingga data
terjamin kebenarannya.
Kekurangan Aplikasi SAKPA
Aplikasi ini rentan dengan virus yang dapat
menyebabkan hilangnya data – data perusahaan dan juga
dibutuhkan ketelitian yang tinggi dalam memasukan
data.
BAB V
PENUTUP
Kesimpulan
1) Pelaksanaan penyusunan realisasi anggaran di Kemenakertans
telah terkomputerisasi dengan SAKPA
2) Pelaksanaan penyusunan laporan realisasi anggaran dibuat
berdasarkan transaksi sehingga menghasilkan data yang relevan
3) Balitfo dalam melaksanakan kinerja instansi telah sesuai dengan
unsur - unsur Sistem Pengendalian Intern Pemerintah
SARAN
1) Mengupdate anti virus dan memback up data untuk mencegah
kehilangan data yang disebabkan oleh virus
2) Pengecekan kembali data yang telah dimasukan ke dalam
aplikasi dengan dokumen aslinya
Download