ABSTRAK Pada era informasi ini, badan usahaharus menggunakansistem pengukurandan manajemenyang mampu meningkatkandaya saingnya, memberikan umpan balik serta memandu perbaikan kine{a secara berkesinambunganagar dapat bertahan hidup dan berhasil menghadapi persaingan yangsemakintajam. Fungsi pertanggungiawaban(accountability) keuangan historis yang diprioritaskanoleh sislem akuntansikeuangandan sistem akuntansi manajementradisional,tidak dapat memenuhikualifikasi sebagaitolok ukur kine{a yang akurat karena cenderungmendorong manajer untuk memperhatikan kinerja jangka pendek saja dan tidak mampu mengungkapkansebabkeberhasilanataukegagalanbadanusah4 sehingga tidak mampumemandumanajerdalammemperbaikikinerjabadanusahadi masa yang akan datang.Untuk itu diperlukantolok ukur kine{a baik finansial maupun non finansial yang diartikulasikansecaraseimbang dengan indikator akibat (lag indicanrs) dan indikator sebab {lead indicators) terkait sehinggasetiapakibat yang terjadi dapatditelusuri dan dijelaskanrangkaiansebab-sebabnya. BalancedScorecard,sekelompoktolok ukur yang diturunkan dari visi dan sfategi badanusahayang menawarkankeseimbanganantaratolok ukur keuangandan.operasionalyang memungkinkanmanajer menilai kinerja badan usaha secara keseluruhandari beb€rapapenpektif yang dianggappentingolehbadanusaha.BalancedScorecardmenyediakantolok ukur yang lebih obyektif bagi manajeruntuk menilaikinerja badanusaha secarakeseluruhan. BalancedScorecarddigunakanuntuk menerapkanstrategi bisnis, mengkomunikasikan strategitersebutdan membantuindividu, organisasi dan departemen{epartemenyang ada untuk merrcapa i common goal. Balanced Scorecard digunakan sebagai sistem learning, informing dan communication, bukan sistem pengendalian. Balanced Scorecard tetap mempertahankantolok ukur keuangan tetapi mengimplementasikan indikator tadi dengantolok ukur kinerja yang lain, sehinggamelintasi perspektif-perspektifyang seimba,rgdanterkait secarakausal. Badan usahamenggunakanscorecard sebagaisistem manajemen stratejik untuk me-managestrategi jangka panjangnya sehingga selaras dengantindakan-tindakan yang diambil dalam jangka pendek. Dengan menggunakanBalancedScorecardakan memudahkanbadan usahauntuk memfokuskanperhatiannyadalam menerapkanstrategi persainganyang telahdipilih ke dalamseluruhbagianbadanusaha. Itl