45 BAB V PENUTUP 5.1 Simpulan Beberapa simpulan yang dapat

advertisement
 BAB V
PENUTUP
5.1 Simpulan
Beberapa simpulan yang dapat diambil dari hasil pengujian rancang bangun alat ukur
temperatur menggunakan thermistor dengan konverter v to f dan f to v yang telah dibuat
adalah :
1. Prinsip kerja dari sensor termistor telah terealisasi pada rangkaian sensor termistor
NTC yang dibuat.
2. Metode linearisasi telah berhasil dilakukan, terlihat pada grafik Rlinearisasi yang
memiliki nilai R2 hampir mendekati nilai 1.
3. Tegangan output pada rangkaian pengkondisi sinyal/zero and span telah tercapai,
yaitu 0-5 Volt pada suhu 20°C-50°C.
4. Frekuensi output pada konverter v to f sudah terpenuhi, yaitu sebesar 0-5 KHz dengan
tegangan input 0-5 Volt.
5. Tegangan output pada konverter f to v sudah terpenuhi, yaitu sebesar 0-5 Volt dengan
input frekuensi 0-5 KHz.
6. Tugas akhir ini dapat digunakan sebagai modul praktikum instrumentasi dan
pengukuran, rangkaian dibuat per-blok sehingga dapat dibagi menjadi 4 modul.
5.2 Saran
1. Nilai resistansi NTC yang digunakan tidak dapat diganti dengan nilai lain tanpa
melakukan perancangan ulang pada rangkaian.
2. Rangkaian pada PCB sebaiknya dibuat dengan ukuran besar apabila digunakan
sebagai modul praktikum, agar praktikan dapat dengan mudah menganalisa tiap-tiap
blok rangkaian.
45
Download