PENGARUH TRADING VOLUME, MARKET

advertisement
PENGARUH TRADING VOLUME, MARKET TURNOVER DAN
BID ASK SPREAD PADA RETURN SAHAM PERUSAHAAN DI
BURSA EFEK INDONESIA
Dosen Pembimbing: Prof. Dr. Eduardus Tandelilin, M.B.A
Intisari
Beberapa peristiwa seperti great depression, black thusday, the wall street
crash, memicu turunnya harga saham. Beberapa penelitian menyimpulkan
bagaimana emosi dapat mengalahkan rasio para pelaku pasar. Aksi ini
biasanya disebabkan karena investor panik mendengar suatu berita yang
berhubungan dengan ekonomi atau emiten, sehingga mereka beramairamai menjual sahamnya. Berdasarkan peristiwa tersebut penelitian ini
bertujuan untuk melihat pengaruh sentimen terhadap return saham. Dalam
penelitian ini sentimen diproksikan sebagai trading volume, market
turnover dan bid ask spread. Selanjutnya penelitian ini menggunakan
teknik non-probability purposive sampling pada perusahaan yang tercatat
di Bursa Efek Indonesia dan analisis regresi data panel. Berdasarkan hasil
regresi variabel volume perdagangan memiliki hubungan positif dan
signifikan pada return saham. Selanjutnya hasil yang sama juga terdapat
pada variabel independen market turnover yang mempunyai pengaruh
positif dan signifikan terhadap harga saham. Dan terakhir berdasarkan
hasil penelitian dilihat dari hasil koefisien regresinya bid ask spread
berpengaruh positif dan signifikan secara statistik, maka dapat
disimpulkan apabila volume trading, market turnover dan bid ask spread
meningkat maka return saham akan meningkat.
Kata Kunci
: Trading volume, market Turnover, bid-ask spread, return
v
PENGARUH TRADING VOLUME, MARKET TURNOVER DAN
BID ASK SPREAD PADA RETURN SAHAM PERUSAHAAN DI
BURSA EFEK INDONESIA
Bachelor Thesis Supervisor : Prof. Dr. Eduardus Tandelilin, M.B.A
Abstract
Several events such as the Great Depression, Black Thusday, The Wall Street
crash, tend to make decline in stock prices. Some studies conclude how emotions
could defeat the ratio of market participants. This action is usually caused by
investor panic hear some news related to the economy or the issuer, so they
trooped to sell their shares. Based on these events, this study aims to look at the
influence of sentiment on stock returns. In this research, sentiment proxies
measured by trading volumes, market turnover and bid-ask spread. Furthermore,
this study uses the technique of non-probability purposive sampling in companies
listed on the Indonesia Stock Exchange and panel data regression analysis. Based
on the results of the regression variables trading volume has a positive and
significant correlation in stock returns. Furthermore, the same result was also
found in the independent variable market turnover has a positive and significant
effect on stock prices. And lastly based on the results seen from the results of the
regression coefficients bid ask spread positive and statistically significant, it can
be concluded if the trading volume, market turnover and bid ask spread increases,
the stock return will increase.
Keywords
: Trading volume, market Turnover, bid-ask spread, return
vi
Download