bab-4-konsolidasi-pada-anak-perusahaan-yang-dimiliki

advertisement
By: Choms Gary GT Sibarani SE, M.Si, Ak, CA, S.Pd
Kertas Kerja Konsolidasi
 Kertas kerja konsolidasi adalah mekanisme yg efisien
utk menggabungkan akun-akun perusahaan yg
terpisah yang akan dikonsolidasikan dan untuk
menyesuaiakan saldo gabungan menjadi angka
dilaporkan seakan-akan semua perusahaan yg
dikonsolidasi tersebut adalah perusahaan tunggal.
 Ayat jurnal eliminasi digunakan dalam kertas kerja
untuk menyesuaikan total saldo akun perusahaan
yang dikonsolidasi. Ayat jurnal tsb hanya muncul di
kertas kerja, dan tidak memengaruhi pembukuan
masing-masing perusahaan.
Penyusunan Neraca Konsolidasi
Sesaat Setelah Akuisisi Kepemilikan
Penuh
 Kondisi konsolidasi yg paling sederhana terjadi jika
laporan keuangan dari perusahaan-perusahaan dlm
hubungan istimewa dikonsolidasi sesaat setelah
timbulnya hubungan induk perusahaan- anak
perusahaan.
 Kejadian yg mungkin timbul saat akuisisi perusahaan
adalah: a) kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku;
b) Kepemilikan penuh dibeli di atas nilai buku, dan c)
kepemilikan penuh dibeli di bawah nilai buku.
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli
pada nilai buku
PT Induk
PT Anak
Kas
350.000
50.000
Piutang Usaha
75.000
50.000
Persediaan
100.000
60.000
Tanah
175.000
40.000
Bangunan dan Peralatan
800.000
600.000
Akumulasi Penyusutan
(400.000)
(300.000)
Total Aset
1.100.000
500.000
Utang Usaha
100.000
100.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
Saham Biasa
500.000
200.000
Saldo Laba
300.000
100.000
1.100.000
500.000
Total Kewajiban &
Ekuitas
Contoh
 PT. Induk membeli semua saham biasa beredar dari
PT Anak seharga Rp. 300.000.000.
 Pada tanggal penggabungan usaha, nilai wajar dari
masing-masing aset dan kewajiban PT anak sama
dengan nilai buku yang disajikan pada laporan
keuangan diatas maka total nilai buku saham yang
diakuisisi sama dengan total ekuitas pemegang saham
PT anak (Rp. 200.000.000 + Rp. 100.000.000)
 Harga beli sebesar Rp. 300.000.000 sama dengan nilai
buku saham yang diakuisisi
Continue..
 Biaya perolehan investasi
Rp. 300.000.000
 Nilai buku
 Saham biasa-PT anak Rp. 200.000.000
 Laba ditahan-PT anak Rp 100.000.000
300.000.000
Bagian PT Induk
x
1,00(300.000.000)
Perbedaan antara nilai buku dan harga
Perolehan
Rp.
0
Continue…
1) 1 Januari 20x1
Investasi pada saham PT anak 300.000.000
kas
300.000.000
Mencatat pembelian saham PT anak
 Karena perusahaan mengeluarkan kas sebesar
300.000.000 maka kas perusahaan menjadi 50.000.000
Jurnal eliminasi
2) Saham biasa-PT anak
200.000.000
Laba ditahan
100.000.000
Investasi pada saham PT Anak
300.000.000
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
50.000
50.000
100.000
Piutang Usaha
75.000
50.000
125.000
Persediaan
100.000
60.000
160.000
Tanah
175.000
40.000
215.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
1.400.000
(400.000)
(300.000)
(700.000)
Akum Peny
Inv. Pd Shm PT. Anak
Total Aset
Debit
300.000
Kredit
Konsolidasi
2) 300.000
1.100.000
500.000
1.300.000
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
300.000
Saham Biasa
500.000
200.000
2) 200.000
500.000
Saldo Laba
300.000
100.000
2) 100.000
300.000
1.100.000
500.000
300.000
T. Kew & Ekui
300.000
1.300.000
Kepemilikan Penuh Dibeli diatas
Nilai Buku
 Harga saham dipengaruhi oleh nilai aset bersih,
kemampuan laba, dan kondisi pasar secara umum
 PT Induk membeli semua saham biasa beredar PT
anak seharga Rp. 340.000.000 tunai pada tanggal 1
Januari 20x1. dalam pembelian tersebut, PT Induk
membayar Rp. 40.000.000 lebih tinggi dari nilai buku
saham tersebut.
 Nilai tanah lebih besar Rp. 40.000.000 dari harga
bukunya dan diferensial dibebankan terhadap harga
tanah
Continue..
 Biaya perolehan investasi
Rp. 340.000.000
 Nilai buku
 Saham biasa-PT anak Rp. 200.000.000
 Laba ditahan-PT anak Rp 100.000.000
300.000.000
Bagian PT Induk
x
1,00(300.000.000)
Perbedaan antara nilai buku dan harga
Perolehan
Rp. 40.000.000
Continue…
1) 1 Januari 20x1
Investasi pada saham PT anak 340.000.000
kas
340.000.000
Mencatat pembelian saham PT anak
Jurnal eliminasi
2) Saham biasa-PT anak
200.000.000
Laba ditahan
100.000.000
Diferensial
40.000.000
Investasi pada saham PT Anak
340.000.000
 Ayat Jurnal eliminasi:
3) Tanah
40.000.000
Diferensial
40.000.000
Jika pada contoh PT induk dan PT anak nilai wajar asset
dan kewajiban sama dengan nilai wajarnya, dan
diferensial sebesar Rp. 40.000.000 dianggap
merupakan pembayaran untuk goodwill maka ayat
jurnal yang dibutuhkan
Goodwill
40.000.000
diferensial
40.000.000
Mengalokasikan diferensial ke goodwill
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli diatas nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
10.000
50.000
60.000
Piutang Usaha
75.000
50.000
125.000
Persediaan
100.000
60.000
160.000
Tanah
175.000
40.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
1.400.000
(400.000)
(300.000)
(700.000)
Akum Peny
Inv. Pd Shm PT. Anak
Kredit
3) 40.000
340.000
Konsolidasi
255.000
2) 340.000
Diferensial
Total Aset
Debit
2) 40.000
3) 40.000
1.100.000
500.000
1.300.000
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
300.000
Saham Biasa
500.000
200.000
2) 200.000
500.000
Saldo Laba
300.000
100.000
2) 100.000
300.000
1.100.000
500.000
380.000
T. Kew & Ekui
380.000
1.300.000
Ilustrasi Perlakuan Diferensial debit
 PT induk mengakuisisi semua saham biasa PT anak
seharga Rp. 400.000.000 pada tanggal 1 Januari 20x1,
dengan obligasi tingkat bunga 9% dan nilai nominal
Rp. 100.000.000 dan membayar tunai Rp. 300.000.000.
situasi kepemilikan yang terjadi sebagai berikut
Continue..
 Biaya perolehan investasi
Rp. 400.000.000
 Nilai buku
 Saham biasa-PT anak Rp. 200.000.000
 Laba ditahan-PT anak Rp 100.000.000
300.000.000
Bagian PT Induk
x
1,00(300.000.000)
Perbedaan antara nilai buku dan harga
Perolehan
Rp. 100.000.000
Ilustrasi kepemilikan penuh
Nilai Buku
Nilai Wajar
Kas
50.000
50.000
Piutang Usaha
50.000
50.000
Persediaan
60.000
75.000
15.000
Tanah
40.000
100.000
60.000
Bangunan dan Peralatan
600.000
290.000
(10.000)
Akumulasi Penyusutan
(300.000)
Total Aset
500.000
565.000
Utang Usaha
100.000
100.000
Utang Obligasi
100.000
135.000
Saham Biasa
200.000
Saldo Laba
100.000
Total Kewajiban &
Ekuitas
500.000
230.000
Selisih
(35.000)
Continue…
1) 1 Januari 20x1
Investasi pada saham PT anak
400.000.000
Utang obligasi
100.000.000
kas
300.000.000
Mencatat pembelian saham PT anak
Jurnal eliminasi
E2) Saham biasa-PT anak
200.000.000
Laba ditahan
100.000.000
Diferensial
100.000.000
Investasi pada saham PT Anak
400.000.000
E3) Ayat Jurnal eliminasi:
Persediaan
15.000
Tanah
60.000
Goodwill
70.000
bangunan dan peralatan
Premi utang obligasi
diferensial
Mengalokasikan diferensial
10.000
35.000
100.000
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli diatas nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
50.000
50.000
100.000
Piutang Usaha
75.000
50.000
125.000
Persediaan
100.000
60.000
3) 15.000
175.000
Tanah
175.000
40.000
3) 60.000
275.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
goodwill
Akum Peny
Inv. Pd Shm PT. Anak
Kredit
3) 10.000
3) 70.000
(400.000)
Konsolidasi
1.390.000
70.000
(300.000)
(700.000)
400.000
2) 400.000
Diferensial
Total Aset
Debit
2) 100.000
3) 100.000
1.200.000
500.000
1.435.000
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
300.000
100.000
400.000
Premi obligasi
Saham Biasa
3) 35.000
500.000
200.000
2) 200.000
35.000
500.000
Kepemilikan Penuh Dibeli Dibawah
Nilai Buku
 PT induk mengakuisisi semua saham biasa PT anak
seharga Rp. 260.000.000
Continue..
 Biaya perolehan investasi
Rp. 260.000.000
 Nilai buku
 Saham biasa-PT anak Rp. 200.000.000
 Laba ditahan-PT anak Rp 100.000.000
300.000.000
Bagian PT Induk
x
1,00(300.000.000)
Perbedaan antara nilai buku dan harga
Perolehan
Rp. (40.000.000)
Ilustrasi kepemilikan penuh
Nilai Buku
Nilai Wajar
Kas
50.000
50.000
Piutang Usaha
50.000
50.000
Persediaan
60.000
60.000
Tanah
40.000
45.000
5.000
Bangunan dan Peralatan
600.000
280.000
(20.000)
Akumulasi Penyusutan
(300.000)
Total Aset
500.000
485.000
Utang Usaha
100.000
100.000
Utang Obligasi
100.000
100.000
Saham Biasa
200.000
Saldo Laba
100.000
Total Kewajiban &
Ekuitas
500.000
200.000
Selisih
Continue…
1) 1 Januari 20x1
Investasi pada saham PT anak 260.000.000
kas
260.000.000
Mencatat pembelian saham PT anak
Jurnal eliminasi
E2) Saham biasa-PT anak
200.000.000
Laba ditahan
100.000.000
Investasi pada saham PT Anak
260.000.000
Diferensial
40.000.000
E3) Ayat Jurnal eliminasi:
Tanah
5.000
Diferensial
15.000
bangunan dan peralatan
20.000
Mengalokasikan diferensial untuk menyatakan tanah dan
bangunan dan peralatan PT anak pada nilai wajarnya
E4) Diferensial
25.000
tanah
3.461,538
bangunan dan peralatan
21.538,462
Mengalokasikan sisa diferensial kredit
Continue…
Nilai
Buku
Peny.
Awal ke
nilai
wajar
Nilai
wajar
Rasio
Alokasi
Tanah
40.000
5.000
45.000
45/325
Bang
300.000 (20.000) 280.000
280/325
Total
340.000
(15.000)
325.000
Diferens
ial tidak
teraloka
si
Pengurang
a alokasi
X
(25.000)
(3.461,528)
X
(25.000)
(21.528,462)
(25.000)
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli diatas nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
90.000
50.000
140.000
Piutang Usaha
75.000
50.000
125.000
Persediaan
100.000
60.000
160.000
Tanah
175.000
40.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
Akum Peny
Inv. Pd Shm PT.
Anak
Debit
3) 5.000
Kredit
4) 3.461,538
Konsolidasi
216.538,462
3) 20.000
1.358.461,54
4) 21.538,462
(400.000) (300.000)
(700.000)
260.000
2) 260.000
Diferensial
3) 15.000
3) 40.000
4) 25.000
Total Aset
1.200.000
500.000
1.300.000
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
300.000
Laba Bersih Konsolidasi
 Bagian dari total laba perusahaan yang dialokasikan ke
pemgang saham induk perusahaan
 Ketika anak perusahaan dimiliki seluruhnya oleh
induk perusahaan, semua laba induk perusahaan dan
anak perusahaanya menjadi hak pemegang saham
induk perusahaan
 Pendapatan investasi antarperusahaan yang termasuk
ke dalam laba bersih induk perusahaan harus
dieliminasi dalam menghitung laba bersih konsolidasi
untuk menghindari perhitungan ganda
Contoh
 PT Idaman membeli seluruh saham PT Amanah pada nilai bukunya.
Selama tahun 20x1, PT Amanah melaporkan laba bersih Rp.25.000.000,
sementara PT Idaman melaporkan laba bersih Rp. 125.000.000
termasuk pendapatan dengan metode ekuitas dari investasi di PT
Amanah sebesar Rp. 25.000.000. laba bersih konsolidasi untuk periode
20x1 dihitung sebagai berikut:
Laba bersih PT Idaman
125.000.000
Dikurangi:
Laba dari PT Amanah menggunakan metode ekuitas
(25.000.000)
Bagian PT Idaman atas laba PT Amanah (100%)
25.000.000
laba bersih konsolidasi
125.000.000
Laba Ditahan Konsolidasi
 Bagian dari laba yang tidak didistribusikan oleh perusahaan yang
dikonsolidasi yang dimiliki oleh pemegang saham induk
perusahaan
 Hanya dividen yang dibayarkan ke pemilik entitas dikonsolidasi
yang dapat dimasukkan ke laporan saldo laba konsolidasi
 Asumsikan bahwa saldo 1 Januari 20x1 saldo laba PT Idaman
adalah Rp. 400.000.000 dan PT Amanah sebesar Rp. 250.000.000.
selama tahun 20x1 PT amanah melaporkan laba bersih sebesar Rp.
25.000.000 dan mengumumkan dividen Rp. 10.000.000 PT Idaman
melaporkan laba operasi terpisah Rp. 100.000.000 ditambah laba
dari 100% kepemilikan PT Amanah menggunakan metode ekuitas
sebesar Rp. 25,000.000. PT Idaman mengumumkan dividen
sebesar Rp. 30.000.000. berdasarkan informasi tersebut saldo laba
PT Idaman dan PT Amanah per 31 Des 20x1 dihitung sebagai
berikut
Continue…
PT Idaman
Saldo, 1 Januari 20x1
400.000.000
Laba bersih 20x1
125.000.000
Dividen yang diumumkan(30.000.000)
Saldo, 31 Des 20x1
495.000.000
PT Amanah
250.000.000
25.000.000
(10.000.000)
265.000.000
Konsolidasi Setelah Akuisisi-100%
kepemilikan dibeli pada nilai buku
 Pada tanggal 1 Januari 20x1, PT Induk membeli semua
saham biasa PT Anak pada nilai buku yang
mendasarinya sebesar Rp. 300.000. pada saat itu, PT
Anak mempunyai saham biasa beredar sebesar Rp.
200.000 dan laba ditahan sebesar Rp. 100.000. situasi
kepemilikan dihasilkan sebagai berikut:
Continue….
 Biaya perolehan investasi
Rp. 300.000.000
 Nilai buku
 Saham biasa-PT anak Rp. 200.000.000
 Laba ditahan-PT anak Rp 100.000.000
300.000.000
Bagian PT Induk
x
1,00(300.000.000)
Perbedaan antara nilai buku dan harga
Perolehan
Rp.
0
Continue…
Saham biasa, 1-1-20x1
Laba ditahan, 1-1-20x1
20x1:
Laba operasi terpisah PT Induk
Laba bersih, PT Anak
Dividen
20x2:
Laba bersih terpisah, PT Induk
Laba bersih, PT Anak
Dividen
PT Induk
500.000
300.000
PT Anak
200.000
100.000
140.000
60.000
50.000
30.000
160.000
60.000
75.000
40.000
 Pada tgl 1/1/20x1, PT Induk membeli semua ekuitas PT
Anak seharga Rp300.000, yg dicatat dgn jurnal:
Investasi pd Shm PT A
300.000
Kas
300.000
 Ayat jurnal selama thn 20x1:
Kas
30.000
Investasi pd Shm PT A
30.000
Investasi pd Shm PT A
50.000
Pendapatan dr Anak Pershaan
50.000
 Ayat Jurnal eliminasi;
Pendapatan dr Anak Prshaan
Dividen
Investasi pd Shm PT A
50.000
30.000
20.000
Saham Biasa – PT A
Saldo Laba, 1 Jan – PT A
Investasi pd Shm PT A
200.000
100.000
300.000
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
Penjualan
PT Induk
PT Anak
400.000
200.000
Debit
Kredit
Konsolidasi
600.000
Pend. Dr Anak
50.000
(17) 50.000
Kredit
450.000
200.000
600.000
HPP
170.000
115.000
285.000
Peny. Dan Amor
50.000
20.000
70.000
Beban lain
40.000
15.000
55.000
Debit
260.000
150.000
410.000
Lb. Brsh dibw kdpn
190.000
50.000
50.000
190.000
Saldo laba, 1-1
300.000
100.000
(18)100.000
300.000
Laba bersih
190.000
50.000
190.000
490.000
150.000
490.000
Dividen diumumkan
(60.000)
(30.000)
Saldo laba, 31/12
430.000
120.000
150.000
(17)30.000
60.000
30.000
430.000
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
210.000
75.000
285.000
Piutang Usaha
75.000
50.000
125.000
Persediaan
100.000
75.000
175.000
Tanah
175.000
40.000
215.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
1.400.000
(450.000)
(320.000)
(770.000)
Akum Penyu
Inv. Pd Shm PT.
Anak
Total Aset
Debit
320.000
Kredit
Konsolidasi
(17)20.000
(18) 300.000
1.680.000
840.000
1.430.000
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
300.000
Saham Biasa
500.000
200.000
200.000
Saldo Laba
430.000
120.000
150.000
30.000
430.000
1.680.000
840.000
350.000
350.000
1.430.000
T. Kew & Ekui
500.000
Tahun Kedua Kepemilikan dan
Tahun-Tahun Sesudahnya
Laba PT Induk dari operasi terpisahnya untuk tahun
20x2 sebesar Rp. 160.000.000 dan ia membayar dividen
sebesar Rp. 60.000.000. PT Anak melaporkan laba
bersih sebesar Rp. 75.000.000 ditahun 20x2 dan
membayar dividen sebesar Rp. 40.000.000. ayat jurnal
metode ekuitas dicatat sebagai berikut
Investasi pada tahun ke-2 bertambah. Dimana pada
tahun pertama sebesar 320.000.ooo. Pada tahun ke dua
ini terdapat laba yang diperoleh sebesar 75.000.000 dan
pembayaran dividen sebesar 40.000.000 maka nilai
investasinya menjadi 355.000.000
Continue…
19)Kas
40.000
Investasi pada saham PT Anak
40.000
Mencatat dividen dari PT Anak
40.000 x 1,00
20) Investasi pada saham PT Anak
75.000
pndptn dari ank perusahaan
75.000
Mencatat pndptn mtd ekuitas’
75.000 x 1,00
Kertas kerja konsolidasi
E21)pndptn dri anak perusahaan
75.000
dividen di umumkn
40.000
investasi pd saham PT anak
35.000
Mengeliminasi pndptn dri anak perusahaan
E22)saham biasa-PT anak
200.000
Laba ditahan, 1 januari
120.000
investasi pd saham PT Anak
320.000
Laba Bersih dan Saldo Laba
Konsolidasi
Laba bersih PT Induk
Bagian laba PT Anak untk
PT Induk dengan M. ekuitas
Laba bersih PT Anak
Laba bersih konsolidasi
20x1
190.000
20x2
235.000
(50.000)
50.000
190.000
(75.000)
75.000
235.000
Continue…
Saldo laba awl PT Induk dr
Hsl operasinya sendiri
Lb bersih PT Induk di hsl sndri
Pndptn PT Indk dri PT Anak
Dvdn yg diummkan PT Indk
Saldo Laba
20x1
20x2
300.000
140.000
50.000
(60.000)
430.000
380.000
160.000
125.000
(60.000)
605.000
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Penjualan
450.000
300.000
Pend. Dr Anak
75.000
Kredit
525.000
300.000
750.000
HPP
180.000
160.000
340.000
Peny. Dan Amor
50.000
20.000
70.000
Beban lain
60.000
45.000
105.000
(290.000)
(225.000)
(515.000)
Lb. Brsh dibw kdpn
235.000
75.000
75.000
235.000
Saldo laba, 1-1
300.000
100.000
(22)120.000
430.000
Laba bersih
235.000
75.000
75.000
235.000
665.000
195.000
Dividen diumumkan
(60.000)
(40.000)
Saldo laba, 31/12
605.000
155.000
Debit
Debit
Kredit
Konsolidasi
750.000
(21) 75.000
665.000
195.000
(21)40.000
(60.000)
40.000
605.000
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
245.000
85.000
330.000
Piutang Usaha
150.000
80.000
230.000
Persediaan
180.000
90.000
270.000
Tanah
175.000
40.000
215.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
1.400.000
(500.000)
(340.000)
(840.000)
Akum Penyu
Inv. Pd Shm PT.
Anak
Total Aset
Debit
355.000
Kredit
Konsolidasi
(21)35.000
(22) 320.000
1.405.000
555.000
1.605.000
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
300.000
Saham Biasa
500.000
200.000
200.000
Saldo Laba
605.000
155.000
195.000
40.000
605.000
1.405.000
555.000
395.000
395.000
1.605.000
T. Kew & Ekui
500.000
Konsolidasi Setelah AkuisisiKepemilikan 100% dan Dibeli Lebih
Besar Dari Nilai Buku
 PT Induk membeli seluruh saham bisa PT Anak pada 1
Januari 20x1 sebesar Rp. 387.500.000. harga beli terdiri
dari kas Rp. 300.000.000 dan wesel bayar 60 hari
sebesar Rp. 87.500.000 (dibayar saat jatuh tempo
selama tahun 20x1).
Continue….
 Biaya perolehan investasi
Rp. 387.500.000
 Nilai buku
 Saham biasa-PT anak Rp. 200.000.000
 Laba ditahan-PT anak Rp 100.000.000
300.000.000
Bagian PT Induk
x
1,00(300.000.000)
Perbedaan antara nilai buku dan harga
Perolehan
Rp. 87.500.000
Nilai Buku
Nilai Wajar
Selisih
Persediaan
60.000
65.000
5.000
Tanah
40.000
50.000
10.000
Bangunan dan Peralatan
300.000
360.000
60.000
400.000
475.000
75.000
Continue…
 Dari total diferensial Rp. 87.500.000 sebesar Rp.
75.000.000 terkait dengan aset teridentifikasi PT Anak
sisanya Rp. 12.500.000 dialokasikan sebagai goodwill
 Gedung dan peralatan memiliki sisa masa ekonomis
sebesar 10 tahun sejak tanggal penggabungan
 Goodwill memiliki umur ekoomis 5 tahun
 Untuk tahun pertama setelah tanggal penggabungan
PT Induk memperoleh laba bersih dari hasil
operasinya sendiri sebesar Rp. 140.000 dan membayar
dividen sebesar Rp, 60.000. PT Anak melaporkan laba
bersih Rp. 50.000 dan membayar dividen Rp. 30.000
Ayat jurnal
23) Investasi pada saham PT Anak
kas
wesel bayar
Mencatat investasi pada PT Anak
24) Kas
inestasi pada saham PT Anak
Mencatat dividen dri PT Anak
25) Investasi pada Saham PT Anak
pndptn dri Anak Perusahaan
Mencatat pendapat metode ekuitas
387.500
300.000
87.500
30.000
30.000
50.000
50.000
Continue...
26)Pndptn dr anak perusahaan
5.000
investasi pd saham PT anak
5.000
Menyesuaikan laba atas diferensial yang terkait pd
persediaan
Persediaan yang terjual nilai buku 60.000 dan nilai wajat
65.000
27)Pndptn dri Anak Perusahaan
6.000
investasi pd saham PT anak
6.000
Mengamortisasi diferensial yg terkait pd bangunan dan
peralatan
60.000/10 = 6.000
Continue…
28) Pendapatan dri anak perusahaan 2.500
investasi pada saham PT Anak
2.500
Mengamortisasi diferensial yg terkait pada goodwill
12.500/5 = 2.500
Jurnal eliminasi
E29)Pdptn dr anak perusahaan
36.500
dividen yg diumumkan
30.000
investasi pd saham PT anak
6.500
Mengeliminasi pndptn dri anak perusahaan
E30)saham biasa-PT anak
200.000
Laba ditahan, 1 Januari
100.000
Diferensial
87.500
investasi pd saham PT Anak
387.500
Mengeliminasi saldo investasi awal
Jurnal eliminasi
E31)beban HPP
5.000
Tanah
10.000
Bang & Peral
60.000
Goodwill
12.500
diferensial
87.500
Mengalokasikan diferensial
E32)beban penyusutan
6.000
akumulasi penyusutan
6.000
Mengamortisasi diferensial yang terkait dengan
bangunan dan peralatan 60.000/10
Continue…
E33) beban amortisasi
2.500
Goodwill
2.500
Mengamortisasi diferensial yang terkait dengan goodwill
12.500/5
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
Penjualan
PT Induk
PT Anak
400.000
200.000
Debit
Kredit
Konsolidasi
600.000
Pend. Dr Anak
36.500
Kredit
436.500
200.000
HPP
170.000
115.000
31)5.000
290.000
Peny. Dan Amor
50.000
20.000
32)6.000
33)2.500
78.500
Beban lain
40.000
15.000
55.000
(260.000)
(150.000)
(423.500)
Lb. Brsh dibw kdpn
176.500
50.000
52.500
176.500
Saldo laba, 1-1
300.000
100.000
30)100.000
300.000
Laba bersih
176.500
50.000
52.500
176.500
476.500
150.000
Dividen diumumkan
(60.000)
(30.000)
Saldo laba, 31/12
416.500
120.000
Debit
(29) 36.500
600.000
476.500
152.500
(29)30.000
(60.000)
30.000
416.500
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
122.500
75.000
197.500
Piutang Usaha
75.000
50.000
125.000
Persediaan
100.000
75.000
175.000
Tanah
175.000
40.000
31)10.000
225.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
31)60.000
1.460.000
(450.000)
(320.000)
Akum Penyu
Inv. Pd Shm PT.
Anak
Debit
Kredit
32)6.000
394.000
(776.000)
(29)6.500
(30) 387.500
Goodwill
31)12.500
33)2.500
Diferensial
30)87,500
31)87.500
Total Aset
Konsolidasi
10.000
1.216.500
520.000
1.416.500
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
300.000
Saham Biasa
500.000
200.000
22)200.000
500.000
Tahun kedua kepemilikan
 Selama tahun 20x2 PT Induk memperoleh laba dari
hasil operasinya sendiri sebesar Rp. 160.000.000 dan
membayar dividen Rp. 60.000.000; PT Anak
melaporkan laba bersih Rp. 75.000.000 dan membayar
dividen Rp. 40.000,ooo
Ayat jurnal induk perusahaan
34) Kas
40.000
investasi pd saham PT Anak
Mencatat dividen dri PT Anak
35) Investasi pd saham PT Anak
75.000
pdptn dr Anak perusahaan
Mencatat pndptn mtde ekuitas
36)Pndptn dri anak perusahaan
6.000
invstasi pd shm PT Anak
Mengamortisasi diferensial yg terkait pd bang & perl
37)Pndptn dr anak perusahaan
2.500
investasi pd saham PT Anak
Mengamortisasi diferensial yg terkait pd goodwill
40.000
75.000
6.000
2.500
Continue…
Laba brsh konsolidasi
Lb brsh terpisah PT Induk
Laba bersih PT Anak
Penghpsbukuan difrnsial terkait persediaan
Amortisasi diferensial trkait bang & peral
Amortisasi difrnsial terkait goodwill
Laba bersih konsolidasi 20x1
Saldo laba konsolidasi 31 Desember 20x1
Saldo laba PT Induk pd tanggal pgnbngn
Laba operasi terpisah PT Induk
Laba bersih PT Anak
Penghapusbukuan diferensial terkait dengan persediaan
Amortisasi difrnsial trkait bang & Peral
Amortisasi difrnsial trkait goodwill
Dividen yang diumumkan PT Induk
Saldo laba konsolidasi 31 Desember 20x1
140.000
50.000
(5.000)
(6.000)
(2.500)
176.500
300.000
140.000
50.000
(5.000)
(6.000)
(2.500)
(60.000)
416.500
Jurnal eliminasi
E38) pdptn dr anak perusahaan
66.500
divdn yg diumumkan
40.000
investasi pd saham PT Anak
26.500
Mengeliminasi pndptn dri anak perusahaan
E39)saham biasa-PT Anak
200.000
Laba ditahan
120.000
Diferensial
74.000
investasi pada saham PT Anak
394.000
Mengeliminasi saldo investasi anak
Continue…
E40) tanah
10.000
Bangunan dan peralatan
60.000
Goodwill
10.000
diferensial
74.000
akumulasi penyusutan
6.000
Mengalokasikan diferensial
E41)beban penyusutan
6.000
akumulai penyusutan
6.000
Mengamortisasi diferensial terkait dengan bangunan
dan peralatan 60.000/10
E42) beban amortisasi
2.500
Goodwill
2.500
Mengamortisasi diferensial yang terkait dengan goodwill
12.500/5
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Penjualan
450.000
300.000
Pend. Dr Anak
66.500
Kredit
516.500
300.000
750.000
HPP
180.000
160.000
340.000
Peny. Dan Amor
50.000
20.000
Beban lain
60.000
45.000
105.000
(290.000)
(225.000)
(523.500)
Lb. Brsh dibw kdpn
226.500
75.000
75.000
226.500
Saldo laba, 1-1
416.500
120.000
(39)120.000
416.500
Laba bersih
226.500
75.000
75.000
226.500
643.000
195.000
Dividen diumumkan
(60.000)
(40.000)
Saldo laba, 31/12
583.000
155.000
Debit
Debit
Kredit
Konsolidasi
750.000
39) 66.500
41)6.000
42)2.500
78.500
643.000
195.000
(38)40.000
(60.000)
40.000
583.000
Ilustrasi kepemilikan penuh dibeli pada nilai buku
Eliminasi
PT Induk
PT Anak
Kas
157.500
85.000
242.500
Piutang Usaha
150.000
80.000
230.000
Persediaan
180.000
90.000
270.000
Tanah
175.000
40.000
40)10.000
225.000
Bang dan Peral
800.000
600.000
40)60.000
1.460.000
(500.000)
(340.000)
Akum Penyu
Inv. Pd Shm PT.
Anak
Debit
Kredit
40)6.000
41)6.000
420.500
(852.000)
(38)26.500
(39) 394.000
Goodwill
40)10.000
42)2.500
Diferensial
39)74.000
40)74.000
Total Aset
Konsolidasi
7.500
1.383.000
555.000
1.583.000
Utang Usaha
100.000
100.000
200.000
Utang Obligasi
200.000
100.000
300.000
Download