PENYESUAIAN SISTEM PEMBAYARAN BIAYA KULIAH

advertisement
PENYESUAIAN SISTEM PEMBAYARAN BIAYA KULIAH
POLITEKNIK DHARMA PATRIA KEBUMEN
(BERLAKU MULAI OKTOBER 2013)
Nomor : 017/Dir/Polda/X/2013
Terhitung mulai bulan Oktober 2013, Sistem Transaksi Keuangan Kampus Politeknik Dharma
Patria Kebumen menyesuaikan dengan Sistem Perbankan untuk memudahkan dan memberikan
keamanan serta kenyamanan dalam bertransaksi. Sehubungan dengan hal tersebut, Kampus
bekerjasama dengan Bank BNI menetapkan Sistem Pembayaran Biaya Kuliah sebagai berikut :
1. Pembayaran biaya kuliah dapat dilakukan secara CASH atau DIANGSUR 12 KALI dalam satu tahun
dengan jumlah pembayaran Flat/Tetap setiap bulannya sbb :
ANGKATAN 2011
NO
JURUSAN
DIBAYAR 12X
BIAYA PER
CASH LUNAS
SEMESTER
1 TAHUN
PER-BULAN
1
800,000
800,000
80,000
AKE/AKP (D-III)
2
900,000
900,000
90,000
TEK (D-III)
3
975,000
975,000
97,500
TERM (D-III)
4
975,000
975,000
97,500
TOM (D-III)
NO
1
2
3
4
NO
1
2
3
4
JURUSAN
AKE/AKP (D-III)
TEK (D-III)
TERM (D-III)
TOM (D-III)
JURUSAN
AKE/AKP (D-III)
TEK (D-III)
TERM (D-III)
TOM (D-III)
BIAYA PER
SEMESTER
900,000
1,000,000
1,100,000
1,200,000
ANGKATAN 2012
CASH LUNAS
1 TAHUN
900,000
1,000,000
1,100,000
1,200,000
DIBAYAR 12X
PER-BULAN
90,000
100,000
110,000
120,000
BIAYA PER
SEMESTER
900,000
1,000,000
1,100,000
1,200,000
ANGKATAN 2013
CASH LUNAS
1 TAHUN
900,000
1,000,000
1,100,000
1,200,000
DIBAYAR 12X
PER-BULAN
90,000
100,000
110,000
120,000
2. Jika mahasiswa sudah membayar dengan menggunakan Sistem Pembayaran Lama maka pembayaran
tersebut akan dikonversikan ke Sistem Pembayaran Baru.
Contoh : Jurusan AKE/AKP Angkatan 2012 jika sudah dibayarkan di bawah ini :
SISTEM
SISTEM
JURUSAN
PEMBAYARAN LAMA
PEMBAYARAN BARU (FLAT)
DIANGSUR PER BULAN
Angsuran Ke-1
150.000
90.000
AKE/AKP
Angsuran Ke-2
150.000
90.000
(D-III)
Angsuran Ke-3
90.000
Angsuran Ke-4
90.000
Keterangan yang dibayarkan
300.000
360.000
 Selisih Pembayaran dikonversikan ke Angsuran Ke-3 dan Ke-4 jadi bayar sisanya 60.000, Bulan selanjutnya Flat (Tetap) sebesar Rp. 90.000,- per bulan.
3. Jika sudah melakukan Pembayaran Angsuran akan tetapi ingin melakukan Pembayaran Lunas/Cash 1
Tahun maka berlaku ketentuan sebagai berikut :
SIstem Pembayaran Kuliah Politeknik Dharma Patria Kebumen
1
Contoh : Jurusan AKE/AKP Angkatan 2012 sebagai berikut :
LUNAS
YANG SUDAH
SISA
KETERANGAN
1 TAHUN
DIBAYARKAN PEMBAYARAN
Jika dibayarkan selambat-selambatnya
900.000
300.000
600.000
2 (dua) bulan sejak awal kuliah
tahun ajaran baru (semester ganjil)
Jika dibayarkan lebih dari 2 (dua)
300.000
780.000
bulan sejak awal kuliah
tahun ajaran baru (semester ganjil)
4. Untuk Double Degree dan DD-Lanjutan, Pembayaran Angsuran sesuai dengan brosur lama sbb :
ANGKATAN 2012
KODE
JURUSAN
DIBAYAR 12X
BIAYA PER CASH LUNAS
SEMESTER
1 TAHUN
PER-BULAN
2.400.000
2.400.000
240.000
DD-12 AKE/AKP (D-III) – KAT (D-IV)
2.750.000
2.750.000
275.000
DD-12 TEK (D-III) – MIF (D-IV)
ANGKATAN 2013
DIBAYAR 12X
BIAYA PER CASH LUNAS
SEMESTER
1 TAHUN
PER-BULAN
2.500.000
2.500.000
250.000
DD-13 AKE/AKP (D-III) – KAT (D-IV)
2.750.000
2.750.000
275.000
DD-13 TEK (D-III) – MIF (D-IV)
5. Untuk semua mahasiswa, secara prinsip nominal biaya kuliah tetap sama sesuai ketika mendaftar
(sesuai angkatan).
6. Mahasiswa agar membayar biaya kuliah tepat waktu sesuai dengan kalender akademik untuk
kelancaran pelayanan pendidikan.
KODE
JURUSAN
Demikian pemberitahuan ini untuk diperhatikan dengan sebaik-baiknya. Jika ada yang
kurang jelas, silahkan hubungi. Bag. FO atau Bag. Keuangan Kampus Politeknik Dharma Patria
Kebumen 0287-381116, 383800 setiap hari kerja.
Kebumen, 5 Oktober 2013
POLITEKNIK DHARMA PATRIA,
DR. H. K. Prihartono A.H., Drs., S.Sos. M.M.
Direktur
SIstem Pembayaran Kuliah Politeknik Dharma Patria Kebumen
2
Download