CHEMISTRY 4 Units (3 – 1) By: Dr. RAHMAT DONI W, ST., MT. ENGINEERING FACULTY 2-1 Standar Kompetensi : Mahasiswa mampu memahami dan menguasai konsep-konsep: Komponen-komponen kimia (atom, molekul dan ion), penggolongan dan perubahan Materi; Sistem periodik unsur serta sifat-sifatnya; Ikatan Kimia; Reaksi Kimia dan kesetimbangan reaksi kimia; Stoikiometri; Termokimia dan Termodinamika kimia; Sifatsifat Campuran (suspensi, koloid dan larutan); Redoks/elektrokimia dan Proses metalurgi. 2-2 KIMIA TEKNIK CAKUPAN : INRODUCTION and MATTER ATOM, STRUKTUR DAN IKATANNYA KESETIMBANGAN KIMIA STOIKIOMETRI TERMOKIMIA DAN TERMODINAMIKA KIMIA CAMPURAN REDOKS DAN ELEKTROKIMIA LOGAM DAN LOGAM TRANSISI PRODUKSI LOGAM 2-3 Kriteria Penilaian Dalam menentukan nilai akhir akan digunakan pembobotan sebagai berikut : Kehadiran 5% Tugas 25% Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester 25% 35% 2-4 BOOKS 1. Brady, J.E., 1994, General Chemistry, John Wiley & Sons, Inc, New York 2. Oxtoby, D.W., 2001, Prinsip-prinsip Kimia Modern, Erlangga 3. Keenan, dkk, 1984, Chemistry for Collage Students 4. Chang, R., 2004, General Chemistry, McGraw-Hill 5. DLL 2-5 Why Study Chemistry? 1. To better understand the world: what it is made of and how it works. 2. Because it is the most practical and relevant of the sciences - chemistry is the study of EVERYTHING! 3. It is the “Central Science” - All other sciences intersect at and depend on chemistry. Peran ilmu kimia dalam kehidupan manusia dan perkembangan iptek?? 1. kimia & barang kebutuhan sehari hari 2. kimia & kedokteran 3. kimia & pertanian 4. kimia & teknologi informasi 5. kimia & transportasi 6. kimia & hukum 7. kimia & lingkungan 8. kimia & fotografi 2-7 1. kimia & barang kebutuhan sehari hari - Pembuatan sabun - pasta gigi - detergen - bumbu masak - alat-alat rumah tangga - berbagai jenis makanan olahan 2. kimia & kedokteran - uji kesehatan laboratorium - pembuatan alat cuci darah - pembuatan materi sintetis pengganti tulang dan gigi - pembuatan obat-obatan - uji kesehatan laboraturium - pengobatan berbagai penyakit. 3. kimia & pertanian - menentukan pH tanah - membuat pestisida yang sesuai - membuat pupuk dan lain-lain. - mencari bibit unggul 4. kimia & teknologi informasi - pembuatan micro chip - monitor komputer (LCD=Liquid Cristal Display, CRT=Cathode Ray Tube) - baterai (contoh : Litium Ion) - tinta printer 2-8 - kabel 5. kimia & transportasi - Aspal - jalan raya (semen) - jalan kereta api (baja, besi) - jembatan (semen, baja) 6. kimia & hukum - untuk mengenali mayat yang tidak lengkap anggota tubuhnya dapat dites dengan uji DNA - untuk memastikan kemurnian suatu bahan dapat diuji dilaboraturium dan lainlain. - Penemuan sidik jari - Menentukan jenis darah 7. kimia & lingkungan - Mengupayakan bahan bakar dan energi alternatif - mengatasi pencemaran lingkungan disekitar kita - pengadaan air bersih - pengolahan limbah - memanfaatkan bahan bakar yang ramah lingkungan 8. kimia & fotografi - Pembuatan roll film - proses cuci film, merendam pita film seluloid - proses cetak foto, proses memindahkan gambar dari film ke atas kertas (atau media lain seperti kayu, kain, dan semacamnya) yang memiliki lapisan peka cahaya - kertas foto (pabrik pulp &paper) 2-9 - cetak biru (blueprint) Basic Chemistry Matter is anything that takes up space and has mass. Or Matter = any material substance with Mass & Volume 2-10 Matter comes in 3 phases Solid Gas Liquid 2-11 2-12 All matter, living or nonliving, is made up of elements. Elements contain atoms. An atom is the smallest unit of matter that can enter chemical reactions. 2-13 Ada sebagian ilmuwan membagi wujud materi atau benda ditinjau secara Atomic or Molecular menjadi 4 Secara Atomic atau molekuler, phase benda dibedakan menjadi: 4 2-14 Matter and Change, also Properties of Matter 2-15 Classification of Matter 2-16 Elements contain atoms. How about history of the Atom 2-17 Atoms have a central nucleus made up of protons and neutrons, and shells around the nucleus in which electrons orbit. • inner energy shell holds two electrons • outer energy shell holds eight electrons The number of electrons in the outer energy shell determines the chemical properties of the atom. 2-18 Model of an Atom 2-19 Protons p+ - positive charge, in Neutrons n0 – no charge, in nucleus nucleus Electrons - e- negative charge, orbiting nucleus 2-20 2-21 Perkembangan Teori Atom Teori Atom dan Struktur Atom 2-22 The atomic number of an atom is its number of protons. • protons bear a positive electrical charge The atomic weight of an atom is its number of protons plus its number of neutrons. • neutrons bear no electrical charge • electrons bear a negative electrical charge An electrically neutral atom means: number of protons = number of electrons Bentuk Atom ini analog dengan bentuk tata surya ataupun galaxy 2-23