Peningkatan Penguasaan Kosakata Anak Usia 3

advertisement
PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA ANAK USIA
3 - 4 TAHUN DENGAN METODE BERNYANYI DI PAUD
TERPADU KB/TK ISLAM TELADAN TARBIYATUL BANIN
II SALATIGA
SKRIPSI
Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini
untuk memenuhi sebagian dari syarat-syarat guna memperoleh
gelar Sarjana Pendidikan
Oleh
Hanifa Nurul Fauzia
272010007
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYAWACANA
SALATIGA
2014
iii
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan
judul “Peningkatan Penguasaan Kosakata Anak Usia 3 - 4 Tahun dengan Metode
Bernyanyi di PAUD Terpadu KB/TK Islam Teladan Tarbiyatul Banin II Salatiga.
Skripsi ini disusun sebagai syarat guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan
pada Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini di Universitas Kristen Satya
Wacana Salatiga.
Penulis menyadari bahwa tersusunnya skripsi ini tidak terlepas dari hambatan
dan kesulitan, namun berkat bimbingan, bantuan, saran dan nasihat serta
kerjasama dari berbagai pihak khususnya dosen pembimbing sehingga segala
hambatan dapat diatasi dengan baik. Oleh karena itu penulis mengucapkan
terimakasih kepada :
1. Prof. Pdt. Jhon A. Titaley, Th.D, selaku Rektor Universitas Kristen Satya
Wacana Salatiga.
2. Dra. Yari Dwikurnaningsih, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan
Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
3. Drs. Tritjahjo Danny Soesilo,M.Si, selaku Kepala Program Studi
Pendidikan Anak Usia Dini Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
4. Setyorini, M.Pd dan Lanny Wijayaningsih, S,Pd., M.Pd, selaku Dosen
Pembimbing yang senantiasa sabar dalam membimbing dan memberikan
pengarahan dalam penyusunan skripsi ini.
i
5. Seluruh Dosen Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini yang telah
memberikan bimbingan kepada penulis selama kuliah di PG PAUD
UKSW.
6. Titiek Sugiyati,M.Pd, selaku Kepala Sekolah PAUD Terpadu KB/TK
Islam Tarbiyatul Banin II Salatiga.
7. Segenap guru dan karyawan PAUD Terpadu KB/TK Islam Tarbiyatul
Banin II Salatiga.
8. Kedua orang tuaku yang telah memberikan doa dan dukungan baik moral
maupun material.
9. Teman-teman mahasiswi Program Studi Pendidikan Anak Usia Dini
Universitas Kristen Satya Wacana atas semangat dan dukungannya selama
ini.
10. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu atas bantuan,
dorongan, serta bimbingan dalam pelaksanaan dan penyelesaian Skripsi
ini.
Penulis berharap semoga Skipsi ini dapat bermanfaat bagi kemajuan pendidikan
di Indonesia, khususnya pada Pendidikan Anak Usia Dini. Penulis juga menyadari
bahwa di dalam penyusunan Skripsi masih jauh dari sempurna dan masih terdapat
kesalahan, oleh karena itu penulis menerima kritik dan saran yang membangun
dari para pembaca guna dapat menyempurnakan Skripsi ini menjadi lebih baik
lagi.
Salatiga, Agustus 2014
Penulis
ii
MOTTO DAN PERSEMBAHAN
MOTTO
"Dan Allah mengeluarkan kamu dari perut ibumu, dalam keadaan tidak
mengetahui sesuatupun, dan Dia memberi kamu pendengaran, penglihatan dan
hati, agar kamu bersyukur." – (QS.16:78)
PERSEMBAHAN
Penulisan ini dipersembahkan kepada mama dan papaku
tercinta serta adik-adikku (Tamia Dwi Martha dan Bandan
Ajy Anugrah) yang selalu mendo’akan dan memberi
dukungan sehingga harapan dan impian ku menjadi
kenyataan.
ABSTRAK
Nurul Fauzia, Hanifa. 2014. Peningkatan Penguasaan Kosakata Anak Usia 3 – 4
Tahun dengan Metode Bernyanyi di PAUD Terpadu KB/TK Islam
Tarbiyatul Banin II Salatiga. Skripsi. Pembimbing I : Setyorini,
M.Pd, Pembimbing II : Lanny Wijayaningsih, M.Pd. Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Kristen Satya Wacana
Kata Kunci: Penguasaan Kosakata, Metode Bernyanyi, Anak Usia 3 - 4 Tahun
Metode bernyanyi merupakan salah satu metode pembelajaran untuk
meningkatkan penguasaan kosakata pada anak usia 3 – 4 tahun. Dengan bernyanyi
anak dapat mengembangkan imajinasi dan menstimulasi daya ingat sehingga anak
akan menguasai perbendaharaan kata, mengucapkan kata, dan melatih merangkai
kata-kata menjadi sebuah kalimat yang sesuai dengan tahap perkembangannya.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana penggunaan metode
bernyanyi dapat meningkatkan penguasaan kosakata anak pada Kelompok
Bermain (KB) Tarbiyatul Banin II Salatiga. Penelitian ini menggunakan
Penelitian Tindakan Kelas yang bertujuan untuk mendiskripsikan proses
pelaksanaan penerapan metode bernyanyi untuk meningkatkan penguasaan
kosakata anak di Kelompok Bermain (KB) Islam Tarbiyatul Banin II Salatiga
yang berjumlah 13 anak didik. Teknik analisis data yang digunakan deskriktif
persevatif dalam deskriptif aktivitas anak didik. Hasil penelitian menunjukan
peningkatan penguasaan kosakata pada anak usia 3 – 4 tahun di Kelompok
Bermain (KB) Tarbiyatul Banin II Salatiga sebelum diberi tindakan penguasaan
kosakata anak yang hanya mencapai 52 % namun setelah diberi praktek Penelitian
Tindakan Kelas dengan metode bernyanyi, pada siklus I mencapai 75%. Karena
belum mencapai Indikator keberhasilan maka dilakukan penelitian ulang sehingga
pada siklus II mengalami peningkatan mencapai 85% dimana tingkat pencapaian
tersebut sudah memenuhi target indikator keberhasilan. Dengan metode bernyanyi
pembelajaran akan lebih menyenangkan, inovatif dan kreatif. Berdasarkan hasil
penelitian ini menyatakan bahwa pembelajaran dengan menggunakan metode
bernyanyi dapat berhasil meningkatkan penguasaan kosakata anak usia 3 – 4
tahun.
iii
DAFTAR ISI
Halaman
KATA PENGANTAR................................................................................
i
ABSTRAK....................................................................................................
iii
DAFTAR ISI............................................................................................
iv
DAFTAR TABEL....................................................................................
vi
DAFTAR GAMBAR...............................................................................
vii
DAFTAR LAMPIRAN.............................................................................
viii
BAB I. PENDAHULUAN.....................................................................
1
1.1 Latar Belakang...........................................................................
1
1.2 Rumusan Masalah....................................................................
8
1.3 Tujuan Penelitian.....................................................................
8
1.4 Manfaat Penelitian..................................................................
8
1.5 Sistematika Penulisan..............................................................
9
BAB II. KAJIAN PUSTAKA..............................................................
2.1
11
Penguasaan Kosakata.............................................................
11
2.1.1 Pengertian Kosakata........................................................
11
2.1.2 Penguasaan Kosakata.......................................................
11
2.1.3 Faktor yang Mempengaruhi Penguasaan Kosakata..........
13
Metode Bernyanyi..............................................................
16
2.2.1 Pengertian Bernyanyi........................................................
16
2.2.2 Metode Bernyanyi............................................................
17
2.2.3 Jenis- Jenis Nyanyian .....................................................
18
2.3
Manfaat Bernyanyi..............................................................
20
2.4
Pembelajaran Kosakata dengan Metode Bernyanyi..................
22
2.2
2.5 Kerangka Berfikir..................................................................
23
2.6 Hipotesis Tindakan.................................................................
26
2.7 Korelasi Penguasaan Kosakata dengan Metode Bernyanyi........
27
iv
BAB III METODE PENELITIAN..............................................................
29
3.1 Model Penelitian .........................................................................
29
3.2 Prosedur Penelitian.....................................................................
29
3.3 Subjek Penelitian.....................................................................
33
3.4 Variabel Penelitian........................................................................
34
3.5 Definisi Operasional...................................................................
34
3.6 Teknik Pengumpulan Data...........................................................
34
3.7 Teknik Analisis Data...................................................................
35
3.8 Indikator Keberhasilan..................................................................
37
BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN..........................
38
4.1 Devinisi Tempat Penelitian.............................................................
38
4.2 Deskripsi Kondisi Sebelum Tindakan.........................................
41
4.3 Hasil Penelitian........................................................................
44
4.3.1 Deskrisi Kondisi Siklus I..................................................
44
4.3.2 Deskripsi Kondisi Siklus II..................................................
53
4.4 Pembahasan Hasil Penelitian...........................................................
BAB V. PENUTUP..................................................................................
60
63
5.1 SIMPULAN..............................................................................
63
5.2 SARAN..........................................................................................
65
DAFTAR
PUSTAKA.............................................................................
66
LAMPIRAN
v
DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 3.1 Data Diri Anak Kb Islam Tarbiyatul Banin II Salatiga.............
33
Tabel 3.2 Dara Scoring Penguasaan Kosakata.........................................
35
Tabel 3.3 Klasifikasi Tingkat Penguasaan Kosakata.................................
36
Tabel 4.1 Data Hasil Pengamatan Prasiklus.............................................
41
Tabel 4.2 Distribusi Ketuntasan Prasiklus...............................................
43
Tabel 4.3 Data Hasil Pengamatan Siklus I..............................................
50
Tabel 4.4 Distribusi Ketuntasan Siklus I..................................................
51
Tabel 4.5 Data Hasil Pengamatan Siklus II................................................
57
Tabel 4.6 Distribusi Ketuntasan Siklus II....................................................
58
vi
DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 1. Kerangka Berfikir pada Penelitian Tindakan Kelas...............
25
Gambar 2. Bagan Korelasi Penggunaan Kosakata dengan Metode
Bernyanyi.................................................................
27
Gambar 3. Bagan Prosedur Penelitian Menurut Teori Kemmis dan
Taggart............................................................................
Gambar 4. Diagram Sebelum Tindakan..............................................
Gambar 5. Diagram KetuntasanSiklus I.............................................
Gambar 6. Diagram Ketuntasan Siklus II.................................................
29
43
52
59
vii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Rancangan Kegiatan Harian
Lampiran 2. Rubik Penilaian Penguasaan Kosakata Anak Usia 3 – 4 Tahun
Lampiran 3. Perhitungan Prosentase Penguasaan Kosakata Anak Usia 3 – 4 Tahun
Tiap Siklus
Pada
Lampiran 4. Daftar Lagu
Lampiran 5. Hasil Waeancara
Lampiran 6. Gambar Kegiatan
viii
Download