Klasifikasi Diskripsi: Ekologi dan penyebaran

advertisement
LYCOPODIUM CERNUUM L.
Khasiat dan pemanfaatan
1. Untuk penyegar: seluruh bagian tanaman rumput kawat segar sebanyak 30 gram,
dicuci, direbus dengan 200 ml air sampai mendidih selama 10 tnenit, disaring, setelah
dingin diminum.
Botani
Klasifikasi
Divisi
Kelas
Suku
Anak suku
Marga
Jenis
Nama umum
Nama daerah
Sumatera
Jawa
Maluku
Sulawesi
Diskripsi:
Habitus
Batang
Daun
Spora
Akar
Pterydophyta
Lycopodiinae
Lycopodiales
Lycopodinaceae
Lycopodium
2. Obat penurun tckanan darah: seluruh bagian tanaman rumput kawat segar sebanyak 60
gram, dicuci direbus dengan 400 ml air sampai mendidih selarna 15 menit, disaring,
selelah dingin diminum 2 kali sehari pagi dan sore.
Kandungan kimia
Seluruh bagian tanaman rumput kawat mengandung saponin dan kardenolin.
Lycopodiwn cernuum L.
Rumput kawat.
Rumput papua, Rutu-rutu (Melayu)
Rumput kawat, Paku kawat (Sunda); Pakis kawat, Simbar watu
(Jawa).
Rutu-rutu kii (Ternate)
Dukut ipela (Minahasa); Paku kawek (Makasar).
Terna, menahun, melata atau tegak, tinggi 30-50 cm.
Bulat, liat, batang yang menernpel di tunas tumbuh akar, putih.
Tunggal, berupa sisik yang tumbuh mulai dari ujung tunas,
panjang 2-3 mm, kaku, hijau.
Kotak spora bentuk bulat telur, ujung runcing, terdapat di ujung
batang atau cabang, panjang 3-5 mm,warna putih, spora halus,
coklat.
Serabut, kaku, coklat kemerahan, ujung akar putih.
Ekologi dan penyebaran
Mempakan tumbuhan paku yang dapat ditemukan tumbuh di tebing-tebing atau di semaksemak yang basah, pada ketinggian 1.000 in sampai 2.000 m di atas permukaan laut.
Pengumpulan bahan dapat dilakukan sepanjang tahun.
Bagian yang digunakan
Seluruh bagian tanaman dalam keadaan segar atau setelah dikeringkan.
Kegunaan
Penyegar, penurun tekanan darah dan peluruh air seni.
Gambar 58.lycopodium cernuum L.
Download