Applet

advertisement
APPLET
Applet
 Jenis spesial dari program Java yang dieksekusi melalui
internet
 Secara fisik berjalan pada web browser
 Tidak diijinkan mengakses komputer yang digunakan untuk
alasan keamanan
 Class Applet

Subclass dari class Panel yang didefinisikan dalam AWT
Contoh Program Applet
//simpan di applet1.java
import java.awt.*;
import java.applet.*;
/* masukkan bagian ini pada code HTML
<applet code=“applet1.class" width=300
height=100>
</applet>
*/
public class applet1 extends Applet {
public void paint(Graphics g) {
g.drawString("Hello world!", 80, 25);
}
}
Menjalankan Applet
 Di-compile secara normal tapi tidak dieksekusi
menggunakan perintah Java
 Berjalan pada web browser
 Berjalan menggunakan applet viewer
 Membuka Applet melalui web browser

Buka dokumen HTML dimana Applet disisipkan
menggunakan tag Applet HTML
 Membuka Applet melalui perintah appletviewer
appletviewer <java filename>
Menjalankan Applet
 Contoh menjalankan Applet :
appletviewer applet1.java
 Applet dibuat dengan lebar 300 pixels dan tinggi 100
pixels
<applet code=“applet1.class” width=300
height=100>
</applet>
 Method drawString menggambar string “Hello world”
pada posisi pixel(80,25)
g.drawString("Hello world!", 80, 25);
Contoh Program Applet
 Hasil dari contoh :
Membuat Applet
 Meng-extends class Applet
 Mengimport package java.applet

Class Applet dapat ditemukan pada package
java.applet
 Mengimport package java.awt



Class Applet adalah subclass dari class Panel
Beberapa method dan field dari class Applet ditemukan
dalam class Panel
Class parent ditemukan dalam package java.awt
Siklus Applet
 Tidak memiliki method main
 Browser atau applet viewer berinteraksi dengan applet
melalui method berikut ini :
1. init()
2. start()
3. stop()
4. destroy()
Siklus Applet
 Detail dari method siklus applet




init()
 Method pertama yang dipanggil ketika applet di-load
start()
 Method berikutnya yang dipanggil setelah init
stop()
 Dipanggil ketika web browser meninggalkan dokumen
applet HTML
 Menginformasikan applet bahwa eksekusinya berhenti
destroy()
 Dipanggil ketika applet perlu dihapus bersih dari memory
 Method stop selalu dipanggil sebelum method ini di-invoke
Siklus Applet
import java.applet.*;
import java.awt.*;
/*
<applet code=“methodapplet" width=300 height=100>
</applet>
*/
class methodapplet extends Applet {
String a ="";
public void init() {
a += "initializing... ";
repaint();
}
Siklus Applet
public void start() {
a += "starting... ";
repaint();
}
public void stop() {
a += "stopping... ";
repaint();
}
public void destroy() {
a += "preparing for unloading...";
repaint();
}
Siklus Applet
public void paint(Graphics g) {
g.drawString(a, 15, 15);
}
}
 Contoh dokumen HTML dengan disisipi applet
<HTML>
<TITLE>Life Cycle Demo</TITLE>
<applet code=“methodapplet.class" width=300
height=100>
</applet>
</HTML>
Method paint
 Method penting yang diwariskan dari class induknya
yaitu class Component
 Dipanggil setiap hasil applet perlu digambar

Contoh : sebuah applet disembunyikan oleh window
lainnya dan kemudian membuatnya tampak kembali.
 Biasanya di-override untuk menyesuaikan tampilan
applet
 Contoh Hello World
Method showStatus
 Sebuah applet memiliki status window

Untuk menginformasikan apa yang telah applet
kerjakan
 Jika ingin menampilkan status window

Invoke method showStatus dan gunakan argumen
String
Method showStatus
import java.awt.*;
import java.applet.*;
/*
<applet code=“showstatusapplet.class" width=300
height=100>
</applet>
*/
public class showstatusapplet extends Applet {
public void paint(Graphics g) {
g.drawString("Hello world!", 80, 25);
showStatus(“Applet dengan method showstatus.");
}
}
Method showStatus
 Contoh hasil :
Memainkan Audio Clips
 Applet juga mengijinkan untuk memainkan data audio
 Tahap-tahap dalam memainkan audio clip dalam
applet:
1. Mendapatkan audio clip
 Menggunakan method getAudioClip
2. Memainkan audio clip
 Menggunakan method play pada object audio clip
 Atau menggunakan method loop pada object audio
clip
Memainkan Audio Clips
 Perbedaan antara play dan loop:
 Method play
 Memainkan
 Method
audio clip hanya sekali
loop
 Memutar
dipanggil
audio clip hingga method stop
Memainkan Audio Clips
import java.awt.*;
import java.applet.*;
/*
<applet code=“audioapplet.class" width=300
height=100>
</applet>
*/
public class audioapplet extends Applet {
AudioClip ac;
Memainkan Audio Clips
public void init() {
try {
/* audio clip disimpan di direktori yang sama
dengan kode java */
/* spaceMusic- download dari java.sun.com */
ac = getAudioClip(getCodeBase(),
"spaceMusic.au");
ac.loop();
} catch (Exception e) {
System.out.println(e);
}
}
Memainkan Audio Clips
public void stop() {
ac.stop();
}
public void paint(Graphics g) {
g.drawString(“Mendengarkan musik!", 80,
25);
}
}
Download