Outlook GBP 17 April 2015

advertisement
Technical Outlook
Jumat 17 April 2015
GBP/USD
Page 1 of 3
INTRADAY CHART
DAILY CHART
Reuters Graphic
Reuters Graphic
DAILY CHART INDICATORS
RSI-14 : 62.57 DATE
Apr
Apr
Apr
Apr
Apr
16
15
14
13
10
EMA 20 : 1.4837 Mom-14 : WMA 55 : 1.4954 Daily Trend : OPEN
HIGH
LOW
RANGE
CLOSE
CHANGE
PREVIOUS
1.4830
1.4775
1.4670
1.4640
1.4715
1.4969
1.4852
1.4801
1.4681
1.4724
1.4814
1.4703
1.4605
1.4568
1.4588
155
149
196
113
136
1.4930
1.4835
1.4775
1.4675
1.4645
95
60
100
30
65
1.4835
1.4775
1.4675
1.4645
1.4710
WEEKLY
APRIL
MARCH
2015
HIGH
LOW
HIGH
LOW
HIGH
LOW
HIGH
LOW
1.4969
(16/Apr)
1.4568
(13/Apr)
1.4980
(06/Apr)
1.4568
(13/Apr)
1.5443
(02/Mar)
1.4636
(18/Mar)
1.5584
(02/Jan)
1.4568
(13/Apr)
ANALYSIS & RECOMMENDATION
RESISTANCE
SUPPORT
RECOMMENDATION
1.5397
Reaction high on 4-H chart
1.5269
Reaction high on 4-H chart
1.5147
Reaction high on 4-H chart
1.4993
Reaction high on 4-H chart
1.4810
Reaction low on 4-H chart
1.4699
Reaction low on 4-H chart
1.4601
Reaction low on 4-H chart
1.4563
Low 13/Apr/2015
BUY
1.4890
SELL
----
STOP LOSS
1.4810
1.4995
TARGET
1.5070
Daily Trend dilihat dari kondisi daily-chart dengan mempertimbangkan harga bergerak dengan moving average-nya.
Rekomendasi BUY/SELL berdasarkan perhitungan keseluruhan, dari daily-chart, intraday-chart, pergerakan harga intraday, daily hingga weekly
Perlu berhati-hati mengikuti rekomendasi ini jika berlawanan dengan daily-trend
Fundamental Outlook
Jumat 17 April 2015
GBP/USD
Page 2 of 3
Jumat 17 April 2015
WIB
CTY
14.15
15.00
15.00
15.30
15.30
15.30
16.00
16.00
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
19.30
21.00
21.00
21.00
CH
EZ
EZ
GB
GB
GB
EZ
EZ
CA
CA
CA
CA
CA
US
US
US
US
US
US
US
US
US
US
INDICATORS
PER
Retail Sales YY
Current Account NSA EUR
Current Account SA EUR
Claimant Count Enemp Chg
ILO Unemployment Rate
Avg Wk Earnings 3M/YY
Inflation Final MM
Inflation Final YY
CPI Inflation MM
CPI Inflation YY
CPI BoC Core YY
CPI Boc Core MM
Retail Sales MM
CPI MM SA
CPI YY NSA
Core CPI MM SA
Core CPI YY NSA
CPI Index NSA
Core CPI Index SA
Real Weekly Earnings MM
UoM Sentiment Prelim
UoM Conditions Prelim
UoM Expectations Prelim
ACT
Feb
Feb
Feb
Mar
Feb
Feb
Mar
Mar
Mar
Mar
Mar
Mar
Feb
Mar
Mar
Mar
Mar
Mar
Mar
Mar
Apr
Apr
Apr
F.CAST
N/A
N/A
29.4
-29.5
5.6
1.8
1.1
-0.1
0.5
1.0
2.1
0.3
N/A
0.2
0.0
0.2
1.7
N/A
N/A
N/A
94.0
105.0
87.0
PREV
%
B
B
K
%
%
%
%
%
%
%
%
%
%
%
%
%
IND
IND
%
IND
IND
IND
REV
-0.3
8.2
29.4
-31
5.70
1.8
0.6
-0.1
0.9
1
2.1
0.6
-1.7
0.2
0
0.2
1.7
234.72
240.25
-0.1
93
105
85.3
US & GLOBAL
Interest Rate (US): 0.00% - 0.25%
• Kekhawatiran soal prospek laporan laba perusahaan telah memicu tekanan pada bursa Wall Street Kamis kemarin, sementara bursa Eropa
turun hampir 1 persen terbebani oleh memburuknya kondisi keuangan Yunani.
• Biaya pinjaman pemerintah zona euro mencapai posisi terendah baru, dolar turun, dan harga minyak naik ke posisi tertinggi baru 2015
dipicu pertempuran di Yaman.
• Wall Street terkoreksi meskipun adanya laporan laba yang lebih baik dari perkiraan, diantaranya dari Netflix dan Goldman Sachs. Saham
Etsy Inc dan Virtu Financial Inc juga berhasil ditutup menguat.
• Imbal hasil obligasi Jerman tenor 10 tahun turun setelah Financial Times melaporkan bahwa Dana Moneter Internasional telah menolak
permintaan resmi oleh pejabat Yunani untuk menunda pembayaran pinjaman. Namun demikian, Perdana Menteri Yunani Alexis Tsipras
"sangat optimis" pemerintahnya akan mencapai kesepakatan dengan kreditor asing.
(Source Reuters, Research – @ErwinRiset)
U.K.
Interest Rate: 0.50%
• Pada pemilu 7 Mei mendatang, masalah standar hidup nampaknya akan menjadi sorotan. Partai Buruh dipastikan akan menekan kubu
Konservatif dengan masalah krisis biaya hidup, menyusul kenaikan upah berada di bawah inflasi selama bertahun-tahun.
• Hasil survey sebuah lembaga independen, The Institute for Fiscal Studies, menyebutkan pendapatan rumah tangga tumbuh kurang dari 2
persen selama tiga tahun terakhir, lebih lemah dari pertumbuhan 9 dan 5 persen setelah resesi Inggris pada 1980-an dan 1990-an.
• Sterling menembus level tertinggi selama lebih dari sepekan terhadap dolar Kamis kemarin, setelah data ekonomi AS dirilis lebih lemah dari
perkiraan, dimana telah menumbuhkan keraguan terhadap prospek kenaikan suku bunga oleh The Fed di tahun ini.
• Data housing starts Amerika Serikat mengalami kenaikan jauh di bawah ekspektasi dan building permits mencatat penurunan terbesar sejak
Mei lalu, dimana memunculkan kekhawatiran mengenai kemampuan ekonomi AS untuk kembali bangkit dari keterpurukan yang terjadi di
kuartal pertama. Data jobless claims AS yang diluar dugaan naik di pekan lalu juga turut memberi sentimen negatif bagi dolar.
• Namun tekanan jual terhadap dolar dapat diredam setelah aktifitas pabrikan di wilayah Atlantik tengah AS terakselerasi di bulan April dan
Wakil Ketua Fed Stanley Fischer menekankan dukungannya terhadap prospek kenaikan suku bunga AS di tahun ini setelah ia melihat
adanya sinyal inflasi sedang bergerak mendekati target bank sentral sebesar 2 persen.
• Rebound berlanjut membentuk pola three white soldier dan saat ini sedang mendekati area horizontal resistance di 1.4980. Breakout area
tersebut akan mendukung akselerasi GBPUSD ke area resistance di 1.5135 (area pivot line pada 4-H chart).
(Research – @ErwinRiset)
Laporan dibuat untuk tujuan informatif & dapat dijadikan bahan perbandingan atas prediksi lain namun tidak harus menjadi satu-satunya referensi dalam pengambilan keputusan untuk masuk
pasar. Dengan demikian, segala sesuatu yang menyangkut akibat dari transaksi yang dilakukan nasabah, sepenuhnya menjadi tanggung jawab nasabah.
RESEARCH DEPARTMENT – P.T. Platon Niaga Berjangka
Menara Karya 20th Floor, Jl. HR Rasuna Said Blok X-5 Kav. 1-2
Jakarta 12950 Indonesia – (021) – 25533773 Fax (021) - 25533776
Fundamental Outlook
Jumat 17 April 2015
GBP/USD
Page 3 of 3
Laporan dibuat untuk tujuan informatif & dapat dijadikan bahan perbandingan atas prediksi lain namun tidak harus menjadi satu-satunya referensi dalam pengambilan keputusan untuk masuk
pasar. Dengan demikian, segala sesuatu yang menyangkut akibat dari transaksi yang dilakukan nasabah, sepenuhnya menjadi tanggung jawab nasabah.
RESEARCH DEPARTMENT – P.T. Platon Niaga Berjangka
Menara Karya 20th Floor, Jl. HR Rasuna Said Blok X-5 Kav. 1-2
Jakarta 12950 Indonesia – (021) – 25533773 Fax (021) - 25533776
Download