curriculum vitae 2011 - Achmad Sudiro, Prof, Dr, SE, ME

advertisement
CURRICULUM VITAE
Nama
: ACHMAD SUDIRO,
Gelar
: Drs, ME, Dr. Prof
NIP
: 19580529 198403 1002
Karpeg
: D 012626
Tempat dan tanggal lahir : Kudus, 29 Mei 1958
Jenis kelamin
: Laki-laki
Agama
: Islam
Pekerjaan
: Dosen tetap Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unibraw
Alamat Kantor
: JI. Mayjen Haryono 165 Malang - Phone
(0341) 551396
Fax. 0341 553834
E-mail
: [email protected]
Alamat Rumah
: Jl. Anggrek No.7 Sengkaling Mulyoagung Dau Malang 65151
Telepon
: 0341 460 340, 0811369464
Pangkat/Golongan
: Pembina Tk I / IVc
Jabatan Fungsional
: Lektor Kepala
Jabatan Tambahan
: Ketua/Direktur PPM EM FEB UNIBRAW
Bidang Keahlian
: Perencanaan dan Pengembangan Sumber-daya Manusia
Jurusan
: Manajemen
Fakultas
: Ekonomi dan Bisnis
RIWAYAT PENDIDIKAN
 Sekolah Dasar Negeri I Gondoharum Kec. Jekulo, Kabupaten KUDUS. Lulus Tahun
1971
 Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri I Kudus. Tahun Lulus 1974
 Sekolah Menengah Atas SMA) Negeri Kudus. Tahun Lulus 1977
 S-1 Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya
Malang. Tahun Lulus 1982.
 S-2 Magister Ekonomi Program Studi Manajemen Pascasarjana Universitas IndonesiaJakarta
.Tahun Lulus
1989
 S-3 Dokor Ilmu Manajemen Pascasarjana Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya
Malang.Tahun Lulus 2008
RIWAYAT JABATAN AKADEMK DAN KEPANGKATAN
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
CPNS , 1 Maret 1984
Asisten Ahli Madya/Golongan III-a, 1 Desember 1985
Asisten Ahli/Golongan III-b, 1 Oktober 1986
Lektor Muda/Golongan III-c,1 Oktober 1989
Lektor Madya/Golongan III-d, 1 Oktober 1992
Lektor/Golongan IV-a, 1 Juli 1996
Lektor Kepala/Golongan IV-b, tahun 2000
Lektor Kepala/Golongan IV-c, 1 April 2007
Guru Besar/Golongan IV-d, 1 Mei 2011
RIWAYAT PEKERJAAN
1. Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya, tahun 1984 –
Sekarang.
2. Sekretaris Lembaga Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya,
tahun 1990 – 1995.
3. Ketua/Direktur Lembaga Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya,
2009.
4. Ketua/Disrektur Pusat Pengkajian Manajemen dan Ekonomi Masyarakat (PPM
E M) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya, tahun 2010 sekarang.
KARYA ILMIAH
a. Artikel Jurnal
1.
Achmad Sudiro, 2003; Kepuasan Tenagakerja Edukatif( Studi Di Fakultas Ekonomi
Universitas Brawijaya.Jurnal Aplikasi Manajemen. Volume I, 2003.
2.
Achmad Sudiro dan Harlendro, 2003; Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi
Pengembangan Karier: Suatu Studi Pengembangan Karier Dosen Wanita di
Lingkungan Unibraw, Jurnal Aplikasi Manajemen, Volume I, . No. 3, pp. 371-385.
3. Achmad Sudiro, 2004; Pengaruh Penilaian Prestasi Kerja Terhadap Produktivitas
Kerja Karyawan: Studi Kasus Di PT Agip Lubrindo Pratama Gempol-Pasuruan.
Jurnal Aplikasi Manajemen, Volume II, 2004.
4. Achmad Sudiro, 2004; Pengaruh Kepemimpinan Transformasional, Kepemimpinan
Transaksional dan Komitmen Kerja Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan (Persepsi
Karyawan Bank BTN Jawa Timur). Jurnal Apilkasi Manajemen,Volume II, 2004.
5. Achmad Sudiro, 2004; Pengaruh Kompensasi dan Pelatihan Terhadap Motivasi,
Kemampuan dan Kinerja Karyawan: Studi pada Karyawan Bagian Pemimpin
Perjalanan Kereta Api DAOP VIII Surabaya. Jurnal Aplikasi Manajemen, Volume II,
2004.
6. Achmad Sudiro, 2005; Pengaruh Komunikasi yang Efektif Dalam Organisasi
Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada Bagian Produksi (Studi pada PT Tirta
Investama Pandaan Pasuruan). Jurnal Aplikasi Manajemen, Volume, III, 2005.
7. Achmad Sudiro, 2008; Pengaruh Timbal-Balik antara Kepuasan Kerja
Dengan
Kepuasan Keluarga dan Komitmen Kerja Serta Dampaknya Terhadap Prestasi Kerja
dan Karier Dosen (Studi Pada Universitas Negeri Di Jawa Timur). Jurnal
Manajemen dan Kewirausahaan, Volume III, 2008.
8. Achmad Sudiro, 2009; Pengaruh Hubungan Timbal Balik antara Komitmen
Organisasional dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Dosen (Studi pada Universtas
Brawijaya), Jurnal Aplikasi Manajemen, Volume, VII, 2009.
9. Achmad Sudiro, 2009; Pengaruh Pengendalian
Emosi dan Aktivitas
Spiritualterhadap Kinerja Guru
(Studi Empiris pada Guru di Islamic Boarding School SMP Ar-Rohmah Putri di
Malang), Jurnal Aplikasi Manajemen, Volume, I, 2009.
b. Bahan Ajar dan Buku
1. Pengantar Manajemen, Penerbit Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi
Universitas Brawijaya. 2008
2. Metodologi Peneliotian Bisnis, Penerbit Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi
Universitas Brawijaya, 2008
3. Penilaian Prestasi Kerja, Penerbit Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi
Universitas Brawijaya, 2008.
4. Perencanaan Sumberdaya Manusia, Penerbit UB Press Universitas Brawijaya,
2011.
5. Sistem Informasi Manajemen: Teori dan Praktik, Penerbit UB Press, 2011.
c. Makalah dan Seminar
1. Drs. Achmad Sudiro, ME (Pemakalah), 2007; Hubungan Timbal-Balik Antara
Kepuasan kerja dengan Kepuasan Keluarga serta Pengaruhnya Terhadap Kinerja
Perawat Kesehatan (Studi Pada RSUD di Pasuruan)
2. Drs. Achmad Sudiro, ME (Pemakalah), 2008; Peran Sumberdaya Manusia,
Manajemen Informasi dan TI dalam meraih keunggulan bersaing.
3. Dr. Drs. Achmad Sudiro, ME, 2008; Kepuasan Kerja, komitmen kerja dan kinerja
serta pengaruhnya terhadap karier dosen.
PENGALAMAN BIDANG PENELITIAN
1. Kepuasan Kerja Tenaga Edukatif.( Studi Di Fakultas Ekonomi Unibraw. 2000.
2. Faktor-faktor Yang Mempangaruhi Pengembangan Karier (Suatu Studi
Pengembangan Karier Dosen Wanita Di Lingkungan Unibraw Malang) .2001.
3. Perencanaan Sumberdaya Manusia (Suatu Studi di Jurusan
Unibraw Malang. 2003.
Manajemen FE
4. Pengaruh Timbal-Balik antara Kepuasan Kerja
Dengan Kepuasan Keluarga dan
Komitmen Kerja Serta Dampaknya Terhadap Prestasi Kerja dan Karier Dosen (Studi
Pada Universitas Negeri Di Jawa Timur). 2008.
5. Model aksesibilitas Perizinan Industri Kecil Di Kabupaten Blitar. 2010.
6. Penyusunan Model Pembiaan Integratif-kompetitif Sebagai Upaya Peningkatan dan
Pemberdayaan Industri Kecil Di Kabupaten Blitar. 2010.
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
1. Bimbingan dan Konsultasi Manajemen Bagi Pengusaha Industri Kecil di Kab Malang.
1998.
2. Instruktur Kursus Singkat Non-Gelar Bidang Pengembangan Oganisasi Bagi Dosen
Univ. Mulawarman. 2002.
3. Training Carries On Business Plan In one series of activity entrepreneur Students
Programs 2009 ”.
4. Pelatihan Metodologi Penelitian Bagi Mahasiswa Jurusan Manajemen Universitas
Brawijaya.2009.
KEANGGOTAAN PROFESI
1. Anggota Ikatran Sarjana Ekonomi (ISEI) cabang Malang, tahun 1984 – Sekarang)
2. Anggota Asosiasi Ilmuan Manajemen Indonesia (AIMI), tahun 2009- Sekarang
3. Anggota Tim Reviewer Silabi dan BGPP Program Magister Manajemen Fakultas
Ekonomi Universitas Brawijaya.
PENGHARGAAN
1. Satyalencana Karya Satya 10 tahun, Tahun 2003
2. Lulus Program Doktor Ilmu Manajemen dengan predikat Cumlaude 2008
KUNJUNGAN KELUAR NEGERI
 Company Visit Bagi Para Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya ke
beberapa perusahaan di China, 2010.
 Company Visit Bagi Dosen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis ke
beberapa perusahaan di Bangkok, Thailand, 2011.
Malang, 2011
Prof. Dr. Achamad Sudiro, SE, ME
Download