METODE PENGEMBANGAN Pendekatan, sudut pandang, atau kumpulan aturan yang harus diikuti untuk menyelesaikan tahap-tahap aktivitas pengembangan perangkat lunak. Beberapa metode pengembangan Konvensional atau tradisional -> Sudut pandang pengembangan adalah alur (prosedur) kerja pada sistem fisik organisasi. Berorientasi Data -> Sudut pandang pengembangan adalah struktur data dari dokumen masukan/keluaran yang digunakan dalam sistem. Berorientasi Fungsi -> Perangkat lunak dianggap sebagai kumpulan fungsi atau proses transformasi data. Berorientasi Objek -> Dekomposisi persoalan menjadi objek-objek yang berkorespondensi dengan dunia nyata. PEMODELAN PERSOALAN BISNIS Workflow Diagram Event Model Value Chain Diagram H –Method Business Modeling: Business Use Case Diagram Business Object Model Business Activity Diagram Workflow Diagram Prinsip pelaksanaan analisis berdasarkan kronologis pekerjaan. Event Model Prinsip pelaksanaan analisis lebih fokus pada kejadian (event). TUGAS Analisis Metode Value Chain H - Method BUSINESS MODELING Use Case Model Use case Diagram pembagian kerja Use Case Diagram penyewaan buku BUSINESS MODELING-2 Object Model Objek model pembuatan proposal Objek model kegiatan RS BUSINESS MODELING-3 Activity Diagram Activity diagram perpustakaan