Mengajak koMunitas - Temasek Foundation International

advertisement
Mengajak
Komunitas
Membangun Masa Depan
Bersama di Asia
Yayasan Temasek
Laporan Tahunan 2013/2014
Tentang
YAYASAN
TEMASEK
Didirikan oleh Temasek, sebuah
perusahaan investasi yang berbasis
di Singapura, Yayasan Temasek
merupakan sebuah organisasi
kemanusiaan Singapura yang berupaya
membangun Asia lebih makmur, stabil,
dan saling terhubung dengan cara
membangun sumber daya manusia
serta hubungan sosial. Bersama dengan
berbagai institusi ahli dari Singapura
dan kawasan, kami menyokong berbagai
program pelatihan untuk membangun
kemampuan dalam bidang kesehatan,
pendidikan, administrasi publik dan
kesigapan dalam menghadapi bencana,
serta program-program lainnya yang
mendorong hubungan kerja-sama yang
positif di antara masyarakat se-Asia.
YANG KAMI LAKUKAN
Mengajak komunitas masyarakat, memampukan partner-partner, menyokong
program-program yang ada guna
Membangun
Masyarakat
Dalam Bidang
Kesehatan
Membangun
Masyarakat
Dalam Bidang
Pendidikan
Membangun
Hubungan
Dengan Sesama
Membangun
Institusi-institusi
Yang Mantap
Memulihkan
Kembali Kehidupan
Yang Dipengaruhi
Oleh Bencana Alam
Mengajak Komunitas
01
SEKILAS MENGENAI
BANTUAN-BANTUAN & JANGKAUANNYA
TUJUH TAHUN DALAM ANGKA
Mei 2007 - Maret 2014
PERKENALAN
Selama tujuh tahun ini,
Yayasan Temasek telah
menjangkau ribuan peserta
se-Asia. Program-program
kami menyatukan berbagai
sumber-sumber yang berbeda –
bantuan dari Yayasan Temasek,
para ahli dari institusi-institusi
yang berbeda serta komitmen
dan sumber dari organisasiorganisasi masyarakat di tempat
diadakannya acara dan secara
kolektif, kami juga berkontribusi
terhadap perkembangan
sumber daya manusia dan
hubungan social di Asia.
Program-program kami didasarkan pada prinsip-prinsip dasar berikut:
• Fokus Terhadap Hasil
Kami menyokong program-program yang memiliki fokus yang
jelas terhadap hasilnya dengan efek hasil yang berlipat ganda,
melalui proses pembelajaran yang dibawa oleh para pemimpin
dan pelatih kepada rekan dan sesamanya, untuk memperkenalkan
perbaikan yang berkesinambungan dalam komunitas mereka.
• Kemitraan
Dimulai dengan mendefinisikan kebutuhan untuk
mengembangkan dan menerapkan program-program, peran
komunitas masyarakat setempat serta para mitra kritis dalam
setiap fase dari program tersebut guna memastikan programprogram tersebut memang dibutuhkan, relevan serta berarti.
• Kepemilikan
Dengan turut memiliki rencana dan penerapan program-program,
para pemimpin dari berbagai organisasi sahabat menunjukkan
betapa pentingnya program-program ini serta mendorong
mereka meraih sukses.
PROGRAM-PROGRAM KAMI Dari Tahun Ke Tahun
S$15,1juta
14
S$16,4juta
32
S$17,0juta
33
S$19,7juta
26
S$ 21,1juta
32
S$ 21,5juta
40
S$ 23,8 juta
45
Tahun Fiskal Tahun Fiskal Tahun Fiskal Tahun Fiskal Tahun Fiskal Tahun Fiskal Tahun Fiskal
07/08
08/09
09/10
10/11
11/12
12/13
13/14
Total S$134,6juta
222 Program
Bantuan Program
Jumlah Program
02
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
PROGRAM-PROGRAM KAMI berdasarkan Area Konsentrasi
Membangun
Kembali S$9,2juta
Kehidupan & 6.8%
Mata-Pencaharian
Membangun
S$20,4JUTA
Masyarakat:
15.2% Kesehatan
Membangun
Berbagai Institusi S$29,1juta
yang Unggul 21.6%
Total
S$134,6JUTA
Membangun
S$58,5JUTA
Masyarakat:
43.5%
Pendidikan
Membina
Hubungan S$17,4juta
antara 12.9%
Masyarakat
PROGRAM-PROGRAM KAMI berdasarkan Letak Geografis
S$ 59,3 JUTA
S$ 27,3 JUTA
S$14,6 JUTA
S$ 33,4JUTA
100
35
Asia Tenggara
Asia Utara
28
Asia Selatan
Bantuan Program
59
Campuran Berbagai
Negara & Lainnya
Jumlah Program
Mengajak Komunitas
03
PARA ALUMNI KAMI
19,418
104,182
4,980 keluarga
Para peserta yang
terlibat langsung
Para peserta
sampai dengan
(per tanggal 31 Maret 2014)
(per tanggal 31 Maret 2014)
Penerima bantuan
pemulihan kembali
paska-bencana TF
* Peserta yang menghadiri sesi
pembelajaran yang diadakan oleh
para peserta program setelah
menyelesaikan pelatihannya
(jumlahnya seperti yang dilaporkan
oleh beberapa partner program)
TAHUN FISKAL 2013 - 2014 DALAM ANGKA
Membangun
Kembali S$0,6JUTA
Kehidupan & 2.5%
Mata-Pencaharian
2
Membangun S$8,3JUTA
Berbagai Institusi
yang Unggul 34.9%
14
5
S$3,0JUTA Membangun
Masyarakat:
12.6% Kesehatan
JUMLAH TOTAL BANTUAN
YANG TERLAKSANA
S$23,8JUTA
JUMLAH TOTAL PROGRAMPROGRAM YANG DISETUJUI
45
Membina
Hubungan S$3,7JUTA
antara 15.5%
Masyarakat
9
15
S$8,2JUTA Membangun
Masyarakat:
34.5% Pendidikan
04
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
MEMBANGUN
MASYARAKAT:
KESEHATAN
Sering dikatakan
bahwa “harta terbesar
adalah kesehatan”.
Yayasan Temasek
menyokong pelatihan
kesehatan bagi para
professional, pendidik,
perawatan dan spesialis,
serta peningkatan
standar kurikulum dan
pengajaran bidang
keperawatan sehingga
kualitas pelayanan yang
diberikan rumah sakit
serta institusi kesehatan
se-Asia dapat lebih baik.
BANTUAN
PROGRAM
SOROTAN UTAMA
SEPANJANG TAHUN
TAHUN FISKAL
2013/14
S$3JUTA
TOTAL KUMULATIF
S$20,4juta
JUMLAH
PROGRAMPROGRAM
TAHUN FISKAL
2013/14
Program keperawatan
pertama di Lao PDR
Program manajemen bidang
keperawatan di dalam
negeri yang pertama untuk
100 profesional di bidang
keperawatan di Lao PDR.
5
TOTAL KUMULATIF
35
BANTUAN
PROGRAM
DALAM PERSEN
TAHUN FISKAL
2013/14
12.6%
TOTAL KUMULATIF
15.2%
Kemitraan baru
dengan Kementerian
Kesehatan Myanmar
Program baru untuk melatih
56 tenaga spesialis bidang
perawatan kesehatan untuk
menyediakan perawatan
jantung yang berkualitas
bagi para pasien penyakit
jantung di Myanmar.
Mengajak Komunitas
05
PROGRAM-PROGRAM
Manajemen Kesehatan
Praktek manajemen kesehatan yang
baik merupakan hal yang kritis dalam
menanggulangi berbagai tantangan
yang muncul di rumah sakit dan institusiinstitusi kesehatan. Dengan adanya system
manajemen kesehatan yang terintegrasi
dengan institusi-institusi ini, para pasien akan
menikmati keuntungan perawatan kesehatan
yang berkualitas serta komprehensif.
Program Manajemen Kesehatan
Myanmar
Membangun kemampuan 56 tenaga
spesialis bidang perawatan kesehatan
untuk melaksanakan bedah angioplasti
utama secara profesional serta perawatan
koroner bagi pasien penyakit jantung
di Myanmar.
Manajemen Keperawatan
Para perawat merupakan “detak jantung”
dalam bidang kesehatan. Dengan adanya
tenaga perawat yang lebih banyak serta
memiliki kemampuan yang lebih baik akan
berdampak secara langsung terhadap standarstandar perawatan pasien di masyarakat serta
berkontribusi terhadap kesehatan lingkungan
bagi kepentingan umum.
Program-program
Manajemen Keperawatan
China - Provinsi Jiangsu
Pelatihan bagi 135 pimpinan para perawat,
para pendidik serta tenaga spesialis dalam
manajemen keperawatan, pengajaran, serta
keterampilan klinis dalam bidang onkologi,
gerontologi dan kesehatan lingkungan.
China - Provinsi Shandong
Mengenalkan keunggulan dalam praktek
keperawatan serta meningkatkan
pengetahuan dan kemampuan 156
profesional bidang keperawatan di
Shandong guna menyesuaikan sasaran
pelatihan bagi orang-orang miskin di
berbagai rumah-sakit umum dan institusiinstitusi kesehatan, serta meningkatkan
standar praktek keperawatan secara
keseluruhan di provinsi ini.
Lao PDR
Meningkatkan kemampuan 100 pimpinan
para perawat, pendidik dan instruktur bidang
kesehatan guna menciptakan sumbersumber pelatihan pengembangan jangka
panjang untuk para perawat di negara ini.
Thailand
Membangun kemampuan 40 para perawat
senior dalam bidang praktek keperawatan
dan manajemen yang berhubungan
dengan penyakit syaraf. Dan bersamasama, mereka akan bekerja untuk
meningkatkan standar-standar praktek
keperawatan bidang neurologi di Thailand.
06
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
MEMBANGUN
MASYARAKAT:
pendidikan
Kepemimpinan
dengan visi yang jelas
sangat penting untuk
mencapai standar yang
tinggi dalam bidang
pendidikan. Para
pemimpin yang terlibat
secara aktif untuk selalu
berkembang membantu
memastikan praktekpraktek, kebijaksanaan
serta kurikulum
pendidikan selalu dalam
kondisi yang dinamis
serta dapat beradaptasi
dengan kebutuhan
masyarakat yang selalu
berubah-ubah. Yayasan
Temasek mendukung
pelatihan-pelatihan untuk
para pimpinan, pendidik,
dan tenaga spesialis
untuk menciptakan
berbagai kemampuan
dalam bidang
pendidikan di sekolahsekolah, institusi-institusi
pendidikan lanjutan dan
akademi, serta berbagai
universitas di-Asia.
BANTUAN
PROGRAM
SOROTAN UTAMA
SEPANJANG TAHUN
TAHUN FISKAL
2013/14
S$8,2juta
TOTAL KUMULATIF
S$58,5JUTA
JUMLAH
PROGRAM
TAHUN FISKAL
2013/14
15
Program-program TVET
pertama di Bangladesh dan
Brunei Darussalam
Program-program TVET
yang pertama di negara
ini dari Yayasan Temasek
ditujukan bagi para pimpinan
dan pendidik di Bangladesh
dan Brunei Darussalam.
TOTAL KUMULATIF
86
BANTUAN
PROGRAM
DALAM PERSEN
TAHUN FISKAL
2013/14
34.5%
TOTAL KUMULATIF
43.5%
Program pelatihan TVET
pertama untuk tenaga
spesialis bidang teknik yang
berasal dari Asia Tenggara
Program pertama TVET
didukung oleh Yayasan Temasek
yang mempertemukan tenaga
spesialis serta para pelatih
bidang teknik se-Asia Tenggara
dalam bentuk pelatihan
yang sudah umum.
Mengajak Komunitas
PROGRAM-PROGRAM
Pendidikan Kejuruan dan
Pelatihan Bidang Teknik
Pendidikan Kejuruan dan Pelatihan bidang
Teknik (TVET) membentuk suatu bagian
integral dari sebuah sistem pendidikan
nasional yang bersifat holistis. Para
siswa dengan bakat teknik dilatih dalam
kemampuan khusus di akademi teknik dan
kejuruan, juga mereka menjadi bagian dari
tenaga kerja yang aktif dan tangguh guna
memenuhi berbagai kebutuhan industri.
Program-program TVET
Bangladesh
Penerapan program-program pelatihan
bidang pengetahuan pengajaran untuk
60 pelatih master serta kemampuan teknis
di teknologi elektrik dan informasi untuk
30 pelatih spesialis.
Brunei Darussalam
Pelatihan 80 tenaga spesialis dalam suatu
Sistem Jaminan Kualitas Akademis yang
khusus dirancang untuk pendidikan dan
pelatihan maritim yang dipersiapkan
untuk Akademi Maritim Brunei.
China - Provinsi Hebei
Membangun kemampuan 40 pimpinan
di bidang pendidikan serta 100 tenaga
spesialis dalam kepemimpinan, pelatihan
pengajaran dan teknis di bidang teknik
presisi dan mekatronik.
China - Provinsi Henan
Meningkatkan kemampuan 300
manajemen senior TVET serta para
pendidik dari 60 akademi kejuruan di
Provinsi Henan dalam pengembangan
strategi kepemimpinan, manajemen
kursus dan kurikulum.
Indonesia
Melatih 196 pendidik dan pelatih dari
14 politeknik di Indonesia dalam
pengajaran dan kurikulum Belajar
Berdasarkan Masalah.
Lao PDR
Meningkatkan ketrampilan 54 pegawai
pelaksana dalam bidang perencanaan
strategis, kepemimpinan dan manajemen
dari berbagai Pusat Pelatihan Kejuruan
nasional yang berada di seluruh negeri,
termasuk pelatihan bagi para pelatih master
TVET agar dapat mengembangkan dengan
lebih baik serta merencanakan kurikulum.
07
08
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
PROGRAM-PROGRAM
Program-program TVET
Malaysia
Memberikan bantuan pada 90 tenaga
spesialis yang terdiri dari para pendidik,
staf pengembangan dan pengajaran
fakultas dari tiga politeknik ternama
agar dapat membangun kemampuan
dalam kerangka kerja pengajaran dan
pembelajaran di bidang pendidikan teknik.
Mongolia
Mengembangkan kemampuan
perencanaan strategis dan manajemen
bagi 50 pimpinan kejuruan guna
memanfaatkan Kerangka Kerja Jaminan
Kualitas untuk mengintegrasikan
perbaikan-perbaikan yang baru dalam
berbagai akademi TVET. Lima puluh
tenaga spesialis tambahan lainnya akan
mempelajari mengenai sistem pengkajian
dan kualifikasi akreditasi TVET untuk
menyesuaikan para lulusan dengan lebih
baik dengan memadukan antara keahlian
serta pengetahuan agar layak kerja.
Filipina
Melatih 200 tenaga spesialis dari
20 akademi dan universitas negeri
guna memanfaatkan kerangka kerja
“Memahami-Merancang-MenerapkanMengoperasikan” sebagai usaha untuk
meningkatkan konsep-konsep pengajaran
dan pembelajaran di bidang pendidikan
teknik di Filipina.
Beberapa-Negara
Menerapkan suatu program pelatihan
keahlian teknis bagi suatu kelompok inti
yang beranggotakan 90 tenaga spesialis
TVET untuk menguatkan kompetensi
pelatihan mereka dalam bidang elektronik,
teknologi fasilitas (pendingin ruangan)
serta teknologi otomatisasi (mekatronik).
Mengajak Komunitas
Manajemen Universitas
Dihadapkan dengan berbagai perubahan
yang cepat seperti globalisasi, pengetahuan
ekonomi dan kemajuan teknologi,
universitas-universtas harus mengasah
kemampuannya secara terus-menerus, serta
memastikan bahwa mereka tangkas, relevan
serta berada di depan agar dapat memikat
dan membina talenta-talenta yang benar
bagi perekonomian masa depan.
Program-program Manajemen Universitas
India
Membangun kecakapan dalam bidang
kepemimpinan bagi 30 pimpinan
universitas serta staf manajemen dari
universitas-universitas ternama di India
melalui Program bagi Para Pemimpin
dalam Manajemen Universitas (India).
Filipina
Membangun kemampuan 100 orang
akademisi dari universitas dan pemimpin
di bidang pendidikan dalam bidang
pengajaran, pembelajaran dan pengkajian
pada universitas-universitas dalam upaya
untuk mencapai standar yang tinggi
dalam bidang pendidikan.
Beberapa-Negara
Memfasilitasi pertukaran dan
pembelajaran bagi 40 pimpinan tingkat
tinggi di universitas guna menumbuhkan
kepemimpinan institusi yang efektif serta
menciptakan pengetahuan mengenai
manajemen strategis dan perubahan.
Program bagi Para Pemimpin dalam
Manajemen Universitas bertujuan untuk
meningkatkan kualitas pendidikan tinggi
pada universitas-universitas di Asia.
09
Pendidikan Umum
Para pemimpin dan pendidik memiliki peranan
yang penting dalam meningkatkan standarstandar pendidikan. Mereka memiliki banyak
fungsi yang penting seperti mempengaruhi
kebudayaan pada institusi, memotivasi
dan melatih tim mereka supaya berusaha
mencapai standar-standar yang lebih tinggi
serta meningkatkan kebijaksanaan, sistem,
metode dan prosesnya. Secara bersamasama, hal-hal tersebut turut berkontribusi
untuk tersedianya kualitas pendidikan yang
lebih baik bagi para siswa.
Program Pendidikan Umum
Indonesia
Memfasilitasi pembelajaran bagi 500
tenaga professional di bidang pendidikan
dari jaringan-jaringan sekolah Islami yang
berbeda dalam sebuah seminar pendidikan
yang diadakan di Bandung, Indonesia.
Seminar tersebut telah membantu para
pimpinan sekolah-sekolah ini serta
pendidikannya untuk belajar lebih banyak
lagi tentang praktek-praktek pendidikan
yang optimal dalam konteks sekolah Islami.
10
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
MEMBINA
HUBUNGAN:
DI ANTARA MASYARAKAT
Asia, tempat dimana
empat triliun orang
bertempat-tinggal,
merupakan suatu
komunitas masyarakat
dengan berbagai
jenis agama, bahasa,
kebudayaan serta
kepercayaan. Guna
menyatukan perbedaan
ini, Yayasan Temasek
mendukung berbagai
platform jaringan
bagi para mahasiswa,
pemimpin serta jurnalis
dari berbagai area yang
berbeda di Asia untuk
bersama-sama belajar,
berbagi pengalaman,
saling menghargai
banyaknya perbedaan
dalam kebudayaan
serta bersatu sabagai
sahabat dalam satu
komunitas masyarakat.
BANTUAN
PROGRAM
SOROTAN UTAMA
SEPANJANG TAHUN
TAHUN FISKAL
2013/14
S$3,7JUTA
TOTAL KUMULATIF
S$17,4JUTA
JUMLAH
PROGRAM
TAHUN FISKAL
2013/14
9
TOTAL KUMULATIF
36
BANTUAN
PROGRAM
DALAM PERSEN
TAHUN FISKAL
2013/14
15.5%
TOTAL KUMULATIF
12.9%
Program pertukaran regional
baru bagi mahasiswa politeknik
Aksi Komunitas Masyarakat dan
Pertukaran Kepemimpinan Para
Spesialis dari Yayasan Temasek
(TF SCALE) - suatu program
pertukaran kepemimpinan baru
bagi para mahasiswa dari berbagai
politeknik dan institusi-institusi
sekolah teknik di Asia Tenggara.
Forum kepemimpinan pertama
bagi para pemimpin Asia
Keterhubungan Para Pemimpin
Asia Yayasan Temasek – suatu
program kepemimpinan yang
pertama bagi para pegawai
pelaksana senior di Asia yang telah
berperan dalam memimpin dan
menerapkan perbaikan-perbaikan
yang terkait dengan programprogram Yayasan Temasek.
Mengajak Komunitas
PROGRAM-PROGRAM
Pertukaran Para Pemimpin Mahasiswa
Program-program pertukaran bagi para
mahasiswa dari berbagai universitas ternama,
akademi jurusan teknik dan politeknik di Asia
yang menyediakan suatu platform bagi para
pemimpin muda untuk berpartisipasi dalam
program lintas budaya serta mengembangkan
suatu apresiasi yang mendalam akan
banyaknya perbedaan di Asia.
Program-program Pertukaran
Para Pemimpin Mahasiswa
Yayasan Temasek LEaRN:
Pengayaan bidang Kepemimpinan
dan Jejaring Regional
Penerapan suatu program regional dalam
bidang pembauran pendidikan bagi
250 mahasiswa dari Asia yang meliputi
pengayaan kepemimpinan, pembelajaran
dalam pelayanan masyarakat, serta kegiatan
magang. Ini merupakan pertama kalinya
bagi mahasiswa dari Singapore University of
Technology and Design untuk berpartisipasi
dalam program tersebut.
Yayasan Temasek SCALE: Aksi
Komunitas Masyarakat dan Pertukaran
Kepemimpinan Para Tenaga Spesialis
Penerapan suatu program pertukaran
kepemimpinan bagi para mahasiswa
politeknik dan institut teknik di Asia
Tenggara untuk turut terlibat dalam
sebuah pembelajaran lintas-budaya
mengenai berbagai permasalahan
ekonomi regional dan komunitas
masyarakat, serta untuk menerapkan
keahlian praktis, teknologi dan riset
untuk proyek-proyek inovasi sosial di
masyarakat. Sejumlah 300 mahasiswa
dari Kamboja, Indonesia, Filipina,
Singapore, Thailand dan Vietnam akan
turut berpartisipasi dalam program
yang baru diadakan tersebut.
11
12
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
PROGRAM-PROGRAM
Jejaring Para Pemimpin
Para pemimpin dari komunitas masyarakat
dimana program-program dari Yayasan
Temasek telah diimplementasikan
memberikan dukungan yang kuat, tanggapan
dan dukungan yang bernilai; hal-hal tersebut
membantu program-program ini mencapai
hasil yang diharapkan. Dengan memberikan
peluang bagi para pemimpin ini dalam
jejaring serta pendiskusian masalah-masalah
tata-kelola pemerintahan dan kepemimpinan,
Yayasan Temasek dapat membantu untuk
mengasuh pertukaran dan pembelajaran
di masa depan, serta wawasan yang lebih
mendalam dan pengertian akan tantangantantangan umum yang berdampak ke Asia.
Program Jejaring Para Pemimpin
Keterhubungan Para Pemimpin Asia
Memfasilitasi pertukaran di antara para
pemimpin melalui acara Keterhubungan
Para Pemimpin Asia Yayasan Temasek yang
pertama yang diadakan di Singapura dari
tanggal 20 - 21 September 2013. Beberapa
dari 25 pemimpin berkumpul bersama untuk
berdiskusi tentang berbagai tantangan di
manajemen sector umum serta tantangan
global yang memiliki dampak terhadap Asia.
Persahabatan Jurnalisme
Suatu program persahabatan regional yang
berlangsung selama tiga bulan bagi para
jurnalis dengan jenjang karir menengah
untuk terlibat dalam pertukaran ilmu dan
kebudayaan agar dapat lebih memahami tren
media dengan lebih baik di seluruh Asia.
Program Persahabatan Jurnalisme
Persahabatan Jurnalisme Asia 2014
Memfasilitasi pertukaran bagi para
jurnalis melalui Persahabatan Jurnalisme
Asia 2014 bagi 16 jurnalis senior seAsia. Peristiwa puncak tahunan dari
Persahabatan tersebut adalah Forum
Jurnalis Asia Yayasan Temasek. Forum
yang diadakan pada tahun 2014 ini
menyatukan para jurnalis regional maupun
internasional dengan tema diskusi
“Media di Persimpangan Jalan: Jalan
Menuju Jurnalisme Independen Yang
Berkesinambungan”.
Mengajak Komunitas
13
MEMBANGUN
INSTITUSI-INSTITUSI
yang UNGGUL
Institusi-institusi lokal dan
nasional dalam bidang
tata-kelola negara,
kerangka peraturan dan
kebijaksanaan untuk
layanan umum serta
kemampuan administrasi
layanan umum
merupakan sistemsistem makro yang
turut memelihara suatu
lingkungan yang kondusif
untuk pertumbuhan
dan perkembangan
ekonomi. Yayasan
Temasek memberikan
dukungannya kepada
para pemimpin serta
pegawai pelaksana
dalam membentuk
perkembangan
ekonomi, perkembangan
perkotaan kebijaksanaan
dalam administrasi
layanan umum, serta
regulasi dan sistem dalam
komunitas-komunitas
masyarakat di Asia.
BANTUAN
PROGRAM
SOROTAN UTAMA
SEPANJANG TAHUN
TAHUN FISKAL
2013/14
S$8,3JUTA
TOTAL KUMULATIF
S$29,1JUTA
JUMLAH
PROGRAM
TAHUN FISKAL
2013/14
14
TOTAL KUMULATIF
48
BANTUAN
PROgRAM
DALAM PERSEN
TAHUN FISKAL
2013/14
34.9%
TOTAL KUMULATIF
21.6%
Program-program baru
khusus dalam bidang
manajemen perkotaan
Memperluas jangkauan
program-program pelatihan
dalam manajemen perkotaan
hingga merambah area
transportasi, elektrik serta
bidang angkutan pengiriman
di perkotaan.
Program eksekutif pertama
dalam pengembangan
ekonomi
Program kepemimpinan yang
pertama bagi para pembuat
kebijaksanaan, penasehat dan
penyelenggara kebijaksanaan
guna mendiskusikan isu-isu
pengembangan
ekonomi yang dapat
mempengaruhi Asia.
14
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
PROGRAM-PROGRAM
Manajemen Perkotaan
Sebagai pusat bisnis dan perdagangan,
serta pusat kegiatan bagi transportasi
dan komunikasi, kota adalah penggerak
pertumbuhan dalam komunitas masyarakat.
Saat percepatan pertumbuhan kota-kota
berlangsung di negara-negara Asia, para
pembuat rencana perkotaan menghadapi
berbagai tantangan yang luar biasa dalam
perencanaan dan manajemen perkotaan.
Di banyak kota, kunci perhatian utama ada
di sektor perumahan, air dan pengunaannya,
pengelolaan limbah, transportasi
serta komunikasi.
Program-program
Manajemen Perkotaan
Bhutan
Memberikan bantuan bagi para pegawai
pelaksana utama bidang transportasi
dalam memberikan ulasan dan
menerapkan peningkatan-peningkatan
terhadap peraturan yang sudah ada dalam
bidang industri taksi dan infrastruktur.
Kamboja
Melatih sebuah kelompok yang terdiri dari
140 tenaga spesialis dalam menerapkan
prinsip-prinsip rancangan dan konstruksi
‘Bangunan Ramah Lingkungan’ untuk
solusi manajemen perkotaan yang
berkesinambungan.
Indonesia
Melatih 119 pembuat kebijakan serta
fakultas di universitas agar mereka dapat
membangun suatu sistem dan peta jalan
yang strategis yang dapat meningkatkan
manajemen arus angkutan perkotaan di
kota-kota utama seperti Denpasar, Jakarta,
Yogyakarta, Makassar dan Medan.
Beberapa-Negara
Memfasilitasi pertukaran pengetahuan
di antara para pimpinan perkotaan dan
pegawai pelaksana di Asia dalam berbagai
area yang padat serta prinsip-prinsip
panduan dengan tingkat penghidupan
yang tinggi dalam manajemen dan
pengembangan perkotaan melalui para
pemimpin Yayasan Temasek di bidang
Program Tata-Kelola Perkotaan.
Mengajak Komunitas
Administrasi Publik
Pegawai publik harus selalu meninjau kembali
kebijaksanaan palayanan umum, peraturanperaturan, serta sistem pemberian layanan
untuk umum di area-area seperti keuangan
dan pajak negara, perdagangan internasional,
penyerapan tenaga kerja dan produktifitas,
transportasi, teknologi dan infrastruktur
informasi-komunikasi secara terus-menerus.
Program-program Administrasi
Bagi Kepentingan Umum/Publik
Bhutan
Meningkatkan kemampuan 240
pemimpin dan pegawai pelaksana
dalam memperkuat rencana induk untuk
teknologi informasi dan komunikasi
mereka guna menggerakkan inisiatif dalam
pemerintahan Bhutan, khususnya di sektor
pendidikan, kesehatan dan pariwisata.
Kamboja
Melengkapi 80 pegawai pelaksana senior
dengan pengetahuan dan keahlian dalam
kebijakan tata-kelola dan keuangan negara
serta strategi administrasi.
Kamboja
Melatih 60 pemimpin utama dan pegawai
pelaksana senior bidang energi untuk
lebih memahami sistem keamanan elektrik,
peraturan-peraturan dan tata-kelolanya,
serta untuk mengembangkan tolok ukur
dalam jaringan kawat listrik dan prosedur
keamanan untuk gedung-gedung dan
rumah-rumah di Kamboja.
Indonesia
Membangun kemampuan 220 pegawai
pelaksana sector publik dalam keahlian
dan pengetahuan teknologi informasi dan
komunikasi (ICT) [TIK] untuk meningkatkan
perkembangan dan jasa layanan
kebijaksanaan ICT [TIK] nasional.
15
Indonesia
Mengembangkan pengetahuan dan
keahlian 200 tenaga spesialis dalam
pengelolaan air dan limbah, agar dapat
lebih mengapresiasikan proyek-proyek
infrastruktur dalam kemitraan swastanegeri (PPP) di sektor air dan limbahnya
untuk daerah-daerah Medan, Batam,
Semarang Barat dan Balikpapan.
Myanmar
Melatih 85 pegawai pelaksana pemerintah
dalam keahlian dan pengetahuan teknologi
informasi dan komunikasi (ICT) agar
Myanmar mampu memanfaatkan ICT [TIK]
secara lebih efektif dalam kebijaksanaan
pemerintah, pengembangan infrastruktur
dan industri, kemampuan kerangka-kerja
bidang hokum dan e-Government.
Filipina
Meningkatkan kemampuan dan kapasitas
110 pemimpin dan tenaga spesialis dalam
pengembangan inovasi dan bidang
usaha, agar dapat membekali mereka
dengan pengetahuan dan keahlian lebih
untuk menghadapi berbagai tantangan
produktifitas dan masalah yang
dihadapi Filipina.
Vietnam
Mengembangkan kemampuan suatu
kelompok utama yang terdiri dari 150
pemimpin dan pegawai pelaksana
senior untuk mempelajari pelaksanaanpelaksanaan yang optimal terkait kebijakan
publik, administrasi dan tata-kelola.
Beberapa-negara
Memfasilitasi kegiatan berbagi
pengetahuan dan perspektif dalam
pelaksanaan pengembangan ekonomi
melalui lokakarya-lokakarya eksekutif
bagi para pegawai pelaksana senior.
Para Pemimpin Yayasan Temasek dalam
program Program Pengembangan
Ekonomi pertama yang diadakan di
Singapura dari 17 - 25 Maret 2014.
16
LAPORAN SINGKAT YAYASAN TEMASEK TAHUN 2013/2014
MEMBANGUN
KEMBALI KEHIDUPAN
& MATA-PENCAHARIAN
PASKA-BENCANA
Komunitas-komunitas
masyarakat yang terkena
bencana alam biasanya
menderita untuk jangka
waktu lama dalam
proses pemulihan,
terutama menyangkut
kondisi fisik, mental,
emosi dan ekonomi.
Yayasan Temasek
memiliki komitmen
untuk menyokong
komunitas-komunitas
masyarakat yang terkena
bencana-bencana
seperti itu melalui
program kesiapsiagaan
dalam menghadapi
bencana serta usahausaha pemulihan
paska bencana untuk
membangun kembali
kehidupan serta
mata-pencaharian.
BANTUAN
PROGRAM
TAHUN FISKAL
2013/14
S$0,6JUTA
TOTAL KUMULATIF
S$9,2JUTA
JUMLAH
PROGRAM
TAHUN FISKAL
2013/14
2
TOTAL KUMULATIF
17
BANTUAN
PROGRAM
DALAM PERSEN
TAHUN FISKAL
2013/14
2.5%
TOTAL KUMULATIF
6.8%
Mengajak Komunitas
17
PROGRAM-PROGRAM
Kesiapsiagaan Dalam Menghadapi Bencana
Seringkali berbagai komunitas masyarakat
di Asia menghadapi bencana yang
menyebabkan kerusakan pada tempat tinggal
mereka serta tekanan penderitaan pada
kehidupan dan mata-pencaharian mereka.
Dengan adanya tenaga professional medis
yang terlatih dengan baik dan mendirikan
protocol manajemen bencana lokal, maka
komunitas-komunitas masyarakat akan dapat
mengatasi berbagai akibat serta mengurangi
dampak dari bencana tersebut.
Program Kesiapsiagaan dalam
Menghadapi Bencana
Indonesia - Makassar
Membangun kemampuan 430 tenaga
spesialis medis serta responder kesehatan
komunitas masyarakat dalam manajemen
medis terhadap bencana agar dapat
merespon situasi gawat darurat bencana
yang mungkin timbul di area Sulawesi
dengan lebih baik lagi.
Pemulihan Paska Bencana
Menyokong komunitas-komunitas masyarakat
yang terkena bencana melalui pasokan
bantuan yang penting.
Program Pemulihan Paska Bencana
Filipina - Tacloban, Provinsi Leyte
Menyediakan perlengkapan medis,
kesehatan serta komunitas termasuk
berbagai perbekalan yang mengandung
banyak nutrisi bagi mereka yang terkena
dampak Taifun Haiyan melalui lembaga
Palang Merah Filipina serta Palang
Merah Singapura.
Temasek Foundation CLG Limited
(Co. Regn No. 200702724G)
60B Orchard Road #06-18 Tower 2 The Atrium@Orchard Singapore 238891
Tel: (65) 6828 6030 Fax: (65) 6821 1151 www.temasekfoundation.org.sg
Download