aspek klinik kanker payudara

advertisement
ASPEK KLINIK KANKER PAYUDARA
Roberthy D.Maelissa
Kanker payudara
• Kanker solid insidens tertinggi no 1 di negara
barat
• Indonesia insidens no 2 sesudah kanker servix
• AS. Insidens 27/100.000,diperkirakan
>200.000 kasus per tahun,kematian 40.000
kasus per tahun
• Indonesia ????
Keluhan penderita memeriksakan diri
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Benjolan payudara
36%
Benjolan sakit
33%
Sakit pada payudara
17.5%
Cairan puting
5%
Retraksi puting
3%
Keluarga menderita ca mammae 3%
Distorsi payudara
1%
Pembengkakan atau radang
1%
Eksema puting
0.5%
Tripple diagnosis procedures
clinical
Imaging
Pathology/cytology/histopathology
Pemeriksaan klinis
1.Anamnesis
a.Keluhan di payudara dan aksila
• Adanya benjolan padat. nyeri.
• Kecepatan tumbuh(agresivitas,doubling
time.gompertz curve
• Nipple discharge,retraksi papila,crusta dan
eksim pada areola yg tdk sembuh dgn atau
tanpa masa tumor (paget”s disease)
• Kelainan kulit diatas tumor (skin
dimpling,ulserasi,venous ectasis,peau
d”orange,satelite nodul)
• Perubahan warna kulit
• Adanya benjolan aksila,leher atau
supraklavikula
• Edema lengan disertai benjolan di payudara
b.Keluhan di tempat lain(hub dgn metastase)
• Nyeri tulang terus menerus
• Rasa sakit dan penuh di ulu hati
• Batuk kronis dan sesak nafas
• Sakit kepala hebat,muntah dan gangguan
sensorium
c. Faktor-faktor Resiko
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Usia penderita
Usia melahirkan anak 1 aterm (>35 thn)
Paritas
Riwayat laktasi
Riwayat menstruasi
Pemakaian obat hormonal( pil KB, HRT)
Riwayat keluarga dgn KPD
Riwayat operasi tumor PD jinak
Riwayat radiasi didaerah dada
PEMERIKSAAN FISIK
a.Status generalis – performance (karnofsky,WHO)
b. Status lokalis
1.
2.
Pemeriksaan PD kanan dan kiri
Masa tumor
lokasi ( kuadran)
ukuran
konsistensi
permukaan tumor
bentuk dan batas tumor
jumlah tumor( yang palpable)
fiksasi tumor pada kulit,Mm pectoralis,ddg toraks
3.Perubahan warna kulit
• Kemerahan,edematous dimplingg,ulcus,satelit
nodule
• Gambaran kulit jeruk ( peau d”orange)
4.Papila
• Retraksi
• Erosi
• Krusta
• Eksim
• discharge
5. KGB regional
• Kgb aksila (palpable,ukuran,konsistensi,konglomerasi
• Kgb infra clavicula
• Kgb supra clavicula
6. Pem organ tempat yng dicurigai metastase (paru
hati,tulang,cerebral)
PEMERIKSAAN RADIO-DIAGNOSTIK/ONCOLOGIC
IMAGING
1. Recommended
• Mamografi dan USG PD ( diagnostik dan
staging)
• Foto thoraks
• USG abdomen ( hati)
2. Optional (atas indikasi)
• Bone scanning( diameter KPD >5 cm,T4/LABC,
klinis dan sitologi mencurigakan
• Bone survey
• Ct scan
• MRI( evaluasi volume tumor)
Pem patologi
• FNAB—Lesi/tumor mammae,klinis dan imaging dicurigai
ganas
• Biopsi terbuka lebih memberi gambaran ttg faktor prediktor
dan prognostik
– Biopsi insisi
operable diameter>3 cm sblm op. definitif
inoperable – diag.fc. Prediktor dan prognostik
- Biopsi eksisi
• Specimen mastektomi – pem kgb, IHC
Download