KOPERASI [email protected] TUJUAN Mampu mendefinisikan koperasi Mampu menyebutkan peran koperasi [email protected] PENGERTIAN Koperasi berasal dari bahasa Latin: Cum (dengan) + operasi (bekerja)bekerja dengan orangorang lain. Istilah Ekonomi: koperasi: organisasi ekonomi dengan keanggotaan sukarela. Koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orangorang atau badan hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan asas kekeluargaan. Koperasi bertujuan untuk menyejahterakan anggotanya. Berdasarkan pengertian tersebut, yang dapat menjadi anggota koperasi yaitu: Perorangan, yaitu orang yang secara sukarela menjadi anggota koperasi; Badan hukum koperasi, yaitu suatu koperasi yang menjadi anggota koperasi yang memiliki lingkup lebih luas. [email protected] LANDASAN KOPERASI Menurut pasal 2 UU No. 12 tahun 1967 ttg perkoperasian. Landasan idiil: Pancasila Landasan strukturil: UUD 1945 Landasan mental: setia kawan & kesadaran nerpribadi [email protected] FUNGSI KOPERASI 1. 2. 3. 4. Sebagai agen sosialisasi Sebagai alat edukatif & pembentukan sikap2 sosial demokratis Sebagai sarana peningkatan keadaan ekonomi bagi golongan ekonomi lemah Menurut Pasal 4 UU No. 12 th 1967: Alat perjuangan ekonomi utk mempertinggi kesejahteraan rakyat Alat pendemokrasian ekonomi nasional Sbg salah satu urat nadi perekonomian bangsa Indonesia Alat pembina insan masyarakat utk memperkokoh kedudukan ekonomi bangsa Indonesia serta bersatu dlm mengatur tata laksana perekonomian rakyat [email protected] FUNGSI & PERAN KOPERASI Menurut Undang-undang No. 25 tahun 1992 Pasal 4 dijelaskan bahwa fungsi dan peran koperasi sebagai berikut: Membangun dan mengembangkan potensi dan kemampuan ekonomi anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan sosialnya; Berperan serta secara aktif dalam upaya mempertinggi kualitas kehidupan manusia dan masyarakat Memperkokoh perekonomian rakyat sebagai dasar kekuatan dan ketahanan perekonomian nasional dengan koperasi sebagai sokogurunya Berusaha untuk mewujudkan dan mengembangkan perekonomian nasional, yang merupakan usaha bersama berdasarkan atas asas kekeluargaan dan demokrasi ekonomi Mengembangkan kreativitas dan membangun jiwa berorganisasi bagi para pelajar [email protected] PRINSIP KOPERASI Menurut UU No. 25 tahun 1992 Pasal 5 disebutkan prinsip koperasi, yaitu: Keanggotaan bersifat sukarela dan terbuka Pengelolaan dilakukan secara demokratis Pembagian Sisa Hasil Usaha (SHU) dilakukan secara adil sebanding dengan besarnya jasa usaha masingmasing anggota (andil anggota tersebut dalam koperasi) Pemberian balas jasa yang terbatas terhadap modal Kemandirian Pendidikan perkoprasian kerjasama antar koperasi [email protected] ASAS-ASAS KOPERASI Gotongroyong Solidaritas/kepedulian sosial Individualitas/harga diri Menurut pasal 5 UU No. 12 Th 1967: kekeluargaan & gotong royong [email protected] SENDI-SENDI DASAR KOPERASI 1. 2. Menurut Pasal 6 UU No. 12 Th 1967 Dasar2 kerja koperasi sbg organisasi ekonomi yg berwatak sosial Ciri khas koperasi di Indonesia & membedakan koperasi dari bangun ekonomi lainnya: a) sifat keanggotaannya sukarela & terbuka b) rapat anggota merupakan kekuasaan tertinggi sbg pencerminan demokrasi dlm koperasi c) pembagian SHU diatur menurut jasa masing-masing anggota d) adanya pembatasan bunga dlm modal e) mengembangkan kesejahteraan anggota khususnya & masyarakat umumnya f) usaha & ketatalaksanaan bersifat terbuka g) swadaya, swakarsa & swasembada sbg pencerminan dari prinsip dasar percaya pada diri sendiri [email protected] JENIS-JENIS KOPERASI menurut UU Nomor 25 Tahun 1992 Tentang Perkoperasian Koperasi secara umum dapat dikelompokkan menjadi koperasi konsumen, koperasi produsen dan koperasi kredit (jasa keuangan). Koperasi dapat pula dikelompokkan berdasarkan sektor usahanya. 1) Koperasi Simpan Pinjam Adalah koperasi yang bergerak di bidang simpanan dan pinjaman 2) Koperasi Konsumen Adalah koperasi beranggotakan para konsumen dengan menjalankan kegiatannya jual beli menjual barang konsumsi 3) Koperasi Produsen Adalah koperasi beranggotakan para pengusaha kecil (UKM) dengan menjalankan kegiatan pengadaan bahan baku dan penolong untuk anggotanya. 4) Koperasi Pemasaran Koperasi yang menjalankan kegiatan penjualan produk/jasa koperasinya atau anggotanya 5) Koperasi Jasa Koperasi yang bergerak di bidang usaha jasa lainnya. [email protected] SUMBER MODAL KOPERASI Adapun modal koperasi terdiri atas: 1) modal sendiri 2) modal pinjaman. [email protected] MODAL SENDIRI 1) Simpanan Pokok (Dibayar saat masuk jd anggota) 2) Simpanan Wajib (Dibayar rutin-tiap bulan) 3) Dana Cadangan (dari penyisihan SHU) 4) Hibah (pemberian pihak lain yg sifatnya tdk mengikat [email protected] MODAL PINJAMAN (berasal dari) Anggota dan calon anggota (SIMPANAN SUKARELA) Koperasi lainnya dan/atau anggotanya yang didasari dengan perjanjian kerjasama antarkoperasi Bank dan Lembaga keuangan bukan banklembaga keuangan lainnya yang dilakukan berdasarkan ketentuan peraturan perudang-undangan yang berlaku Penerbitan obligasi dan surat utang lainnya yang dilakukan berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku [email protected] PERANGKAT ORGANISASI KOPERASI Rapat Anggota Wadah aspirasi anggota dan pemegang kekuasaan tertinggi dalam koperasi. Sebagai pemegang kekuasaan tertinggi, maka segala kebijakan yang berlaku dalam koperasi harus melewati persetujuan rapat anggota terlebih dahulu., termasuk pemilihan, pengangkatan dan pemberhentian personalia pengurus dan pengawas. Pengurus Badan yang dibentuk oleh rapat anggota dan disertai dan diserahi mandat untuk melaksanakan kepemimpinan koperasi, baik dibidang organisasi maupun usaha. Anggota pengurus dipilih dari dan oleh anggota koperasi dalam rapat anggota. Dalam menjalankan tugasnya, pengurus bertanggung jawab terhadap rapat anggota. Atas persetujuan rapat anggota pengurus dapat mengangkat manajer untuk mengelola koperasi. Namun pengurus tetap bertanggung jawab pada rapat anggota. Pengawas Suatu badan yang dibentuk untuk melaksanakan pengawasan terhadap kinerja pengurus. Anggota pengawas dipilih oleh anggota koperasi di rapat anggota. Dalam pelaksanaannya, pengawas berhak mendapatkan setiap laporan pengurus, tetapi merahasiakannya kepada pihak ketiga. Pengawas bertanggung jawab kepada rapat anggota [email protected] MEMBANGUN KOPERASI Koperasi sbg Wahana Ekonomi: alat memenuhi kepentingan kelompok msyarakat yg mjd anggotanya, utk meningkatkan taraf hidup Koperasi sbg Wahana Pendidikan: mengembangkan anggota & masyarakat dlm konsep manusia seutuhnya diarahkan kpd sikap kemandirian Koperasi sbg Wahana Pendemokrasian masyarakat: prinsip pengutamaan 1 anggota 1 suara Koperasi sbg Wahana pengimbang antara aparatur ekonomi negara & aparatur ekonomi swasta Koperasi sbg Wahana pengkajian ideologi Pancasila: koperasi harus tumbuh sbg organisasi sosial yg memuat nilai Pancasila [email protected] PENGEMBANGAN KOPERASI Diarahkan mjd soko guru perekonomian Indonesia Sokoguru akan kuat jika ditunjang peran aktif anggota scr efektif Harus ditumbuhkembangkan kesadaran dari kelompok masyarakat yg lemah utk memperbaiki nasib Menumbuhkan rasa persatuan dari bawah (masyarakat) bukan dari atas (pemerintah) [email protected] LAMBANG KOPERASI 1. Rantai melambangkan persahabatan yang kokoh. 2. Roda bergigi menggambarkan upaya keras yang ditempuh secara terus menerus. 3. Kapas dan padi berarti menggambarkan kemakmuran rakyat yang diusahakan oleh koperasi. 4. Timbangan berarti keadilan sosial sebagai salah satu dasar koperasi. 5. Bintang dalam perisai artinya Pancasila, merupakan landasan ideal koperasi. 6. Pohon beringin menggambarkan sifat kemasyarakatan dan kepribadian Indonesia yang kokoh berakar. 7. Koperasi Indonesia menandakan lambang kepribadian koperasi rakyat Indonesia. 8. Warna merah dan putih menggambarkan sifat nasional Indonesia. [email protected] SEJARAH BERDIRINYA KOPERASI Gerakan koperasi digagas oleh Robert Owen (1771-1858), yang menerapkannya pertama kali pada usaha pemintalan kapas di New Lanark, Skotlandia. Gerakan koperasi ini dikembangkan lebih lanjut oleh William King (1786–1865) – dengan mendirikan toko koperasi di Brighton, Inggris. Pada 1 Mei 1828, King menerbitkan publikasi bulanan yang bernama The Cooperator, yang berisi berbagai gagasan dan saran-saran praktis tentang mengelola toko dengan menggunakan prinsip koperasi. Koperasi akhirnya berkembang di negara-negara lainnya. Di Jerman, juga berdiri koperasi yang menggunakan prinsip-prinsip yang sama dengan koperasi buatan Inggris. Koperasi-koperasi di Inggris didirikan oleh Charles Foirer, Raffeinsen, dan Schulze Delitch. Di Perancis, Louis Blanc mendirikan koperasi produksi yang mengutamakan kualitas barang. Di Denmark Pastor Christiansone mendirikan koperasi pertanian. [email protected] GERAKAN KOPERASI DI INDONESIA Koperasi diperkenalkan di Indonesia oleh R. Aria Wiriatmadja di Purwokerto, Jawa Tengah pada tahun 1896. Dia mendirikan koperasi kredit dengan tujuan membantu rakyatnya yang terjerat hutang dengan rentenir. Koperasi tersebut lalu berkembang pesat dan akhirnya ditiru oleh Boedi Oetomo dan SDI. koperasi yang ada saat itu berjatuhan karena tidak mendapatkan izin Koperasi dari Belanda. Namun setelah para tokoh Indonesia mengajukan protes Koperasi menjamur kembali hingga pada tahun 1933 1942 Jepang menduduki Indonesia. Jepang lalu mendirikan koperasi kumiyai. Awalnya koperasi ini berjalan mulus. Namun fungsinya berubah drastis dan menjadi alat jepang untuk mengeruk keuntungan, dan menyengsarakan rakyat. pada tanggal 12 Juli 1947, pergerakan koperasi di Indonesia mengadakan Kongres Koperasi yang pertama di Tasikmalaya. Hari ini kemudian ditetapkan sebagai Hari Koperasi Indonesia. [email protected] PERMASALAHAN KLASIK UMKM YANG BELUM TERPECAHKAN 1. Tingkat produktivitas usaha & tenaga kerja 2. Akses pasar dan informasi 3. Akses modal, terutama modal investasi yang masih rendah 4. Pemanfaatan teknologi yang masih terbatas 5. Kualitas SDM yang belum memadai 6. Manajemen yang umumnya belum profesional [email protected] REFLEKSI Melihat kondisi Indonesia sekarang, menurut anda bagaimana peran ukm dan koperasi terhadap perekonomian Indonesia? Sudah optimalkah? Kenapa dan bagaimana? [email protected]