TL-4103 Manajemen Teknik Lingkungan AUDIT LINGKUNGAN Manajemen TL SIKLUS MANAJEMEN VISI (Cita-cita) MISI (Tujuan, Sasaran) KEBIJAKAN DAN STRATEGI ACTION PLAN Tindakan Perbaikan & Pencegahan (PERENCANAAN/ PERANCANGAN) CHECK DO Pemeriksaan/ Pemantauan & penilaian (Pengorganisasian, Pelaksanaan, Pengendalian) Manajemen TL SIKLUS HIDUP MANAJEMEN PROYEK KONSTRUKSI CO PERSYARATAN KONTRAK & SPESIFIKASI H O NT ACTION Kajian Kinerja Manajemen Konstruksi 1. 2. 3. 4. 5. 1. 2. 3. 4. 5. 6. Rencana Kegiatan Konstruksi Rencana Pengadaan SDM Rencana Pengadaan Alat Rencana Pengadaan Bahan Rencana Penyerapan Dana Rencana Penyerahan Pekerjaan CHECK Pengawasan Konstruksi Pengujian Mutu Konstruksi Tindakan Perbaikan Pencatatan dan Pelaporan Pemeriksaan 1. 2. 3. 4. 5. 6. PLAN DO Struktur Organisasi & Tanggung Jawab Pelatihan Komunikasi Asbuilt Drawing Pengendalian Dokumen Proyek Pengendalian Konstruksi Manajemen TL SIKLUS HIDUP MANAJEMEN LINGKUNGAN (ISO-14000) CO H O NT 4. KEBIJAKAN LINGKUNGAN ACTION 4.3.1 ASPEK LINGKUNGAN 4.3.2 PERSYARATAN PERUNDANG UNDANGAN & PERSYARATAN LAINNYA 4.3.3 TUJUAN & SASARAN 4.3.4 PROGRAM MANAJEMEN LINGKUNGAN PLAN DO 4.6 Pengkajian Manajemen CHECK 4.5.1 Pemantauan & Pengukuran 4.5.2 Ketidak sesuaian, Tindakan koreksi dan Pencegahan 4.5.3 Rekaman SML 4.5.4 Audit SML 4.4.1 Struktur & Tanggung Jawab 4.4.2 Pelatihan, Kepedulian dan Kompetisi 4.4.3 Komunikasi 4.4.4 Dokumentasi SML 4.4.5 Pengendalian Dokumen 4.4.6 Pengendalian Operational 4.4.7 Kesiapan dan Tanggap darurat Manajemen TL SIKLUS HIDUP MANAJEMEN MUTU (ISO-9001) CO H O NT KEBIJAKAN DAN SASARAN MUTU 1. 2. 3. ACTION PERENCANAAN & REALISASI PRODUK PERENCANAAN PROSES (PENENTUAN DAN TINJAUAN PERSYARATAN) DISAIN DAN PENGEMBANGAN (INPUT, OUTPUT, TINJAUAN, VERIVIKASI, VALIDASI, PERUBAHAN DISAIN) Rapat Tinjauan Manajemen CHECK 1. 2. 3. 4. 5. 6. Pemantauan & Pengukuran Pengendalian Produk Tak Sesuai Tindakan koreksi Tindakan Pencegahan Rekaman Mutu Audit Mutu Internal 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. PLAN DO Struktur Org & Tanggung Jawab Pengendalian Produksi dan Penyediaan Jasa Validasi Produksi dan Penyediaan Jasa Identifikasi dan Mampu telusur Pelatihan Pengadaan Pengendalian Dokumen Penendalian Proses Proses Pengendalian Sarana Pantau Manajemen TL Audit Lingkungan • Adalah suatu proses verifikasi secara sistimatis dan terdokumentasi untuk memperoleh dan mengevaluasi suatu bukti secara obyektif untuk menentukan, apakah sistem manajemen lingkungan dari organisasi sesuai dengan kriteria audit sistem manajemen lingkungan yang dibuat oleh organisasi, dan untuk mengkomunikasikan hasil-hasil proses ini kepada manajemen Manajemen TL Laporan audit sebaiknya minimal meliputi: a. b. c. d. e. f. g. h. i. j. Identifikasi organisasi yang diaudit dan klien Tujuan dan lingkup audit yg disepakati Kriteria pembanding yg disepakati Perioda dan waktu pelaksanaan audit Identifikasi anggota tim audit Identifikasi wakil pihak auditee yg terlibat Pernyataan sifat kerahasiaan isi laporan audit Daftar distribusi laporan audit Ringkasan proses audit dan hambatan Kesimpulan audit Cat: Tindakan koreksi thdp temuan audit merpkn tanggung jawab auditee SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN (SML) • SML merupakan bagian dari sistem manajemen keseluruhan yg meliputi struktur organisasi, kegiatan perencanaan, tanggung jawab, praktek, prosedur, proses dan sumber daya untuk mengembangkan, menerapkan, mencapai, mengkaji dan memelihara kebijakan lingkungan ISO 14000 Manajemen TL SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN • ISO 14010: Guidelines for Environmental auditing-General principles • ISO 14011: Guidelines for Environmental auditing – Audit procedures • ISO 14012: Guidelines for Environmental auditing qualification criteria for environmental auditors • ISO 14013: Guidelines for Environmental auditing management system audit program • ISO 14014: Guidelines for initial environmental reviews • ISO 14015: Guidelines for Environmental site assessments SNI (Standar Nasional Indonesia) Dikeluarkan oleh BSN (Badan Standarisasi Nasional • SNI 19-14010-1997 : Sistem manajemen lingkungan – Spesifikasi dgn panduan penggunaan • SNI 19-14004-1997 : Sistem manajemen lingkungan – Pedoman umum prinsip – Sistim dan Teknik Pendukung • SNI 19-14010-1997 : Pedoman audit lingkungan – Prinsip umum • SNI 19-14011-1997 : Pedoman untuk pengauditan lingkungan – Pengauditan sistem manajemen lingkungan • SNI 19-14012-1997 : Pedoman audit untuk lingkungan – Kriteria kualifikasi untuk auditor lingkungan MODEL SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN Manajemen TL Penyempurnaan berkelanjutan Kebijakan Lingkungan Pengkajian Manajemen Pemeriksaan dan Tindakan Koreksi Perencanaan Penerapan dan Operasi ISO 14000: SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN • • a. b. c. d. e. Manajemen TL Bagian dari sistem manajemen keseluruhan yg meliputi struktur organisasi, kegiatan perenc, tanggung jawab, praktek, prosedur, proses dan sumber daya untuk mengembangkan, menerapkan, mencapai, mengkaji dan memelihara kebijakan lingkungan Kebijakan Lingkungan: Manajemen puncak harus menentukan kebijakan lingkungannya dan menjamin bahwa kebijakan ini : Sesuai dengan sifat, skala dan dampak dari kegiatan, produk dan jasanya Mencakup komitmen utk memenuhi perundangan dan peraturan lingkungan yg relevan dan persyaratan lain yg biasa dilakukan org Memberikan kerangka utk menyusun dan mengkaji tujuan dan sasaran lingkungan Didokumentasikan, diterapkan dan dipelihara serta dikomunikasikan kepada karyawan Menyediakan informasi utk umum ISO 14000: SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN • • • • a. b. c. d. e. Manajemen TL Perencanaan : Meliputi aspek lingkungan, persyaratan perundangan dan lainnya, tujuan dan sasaran dan program manajemen Penerapan dan Operasi: Terdiri dari struktur dan tanggung jawab, pelatihan-kepedulian-kompetensi, komunikasi, dokumentasi sistem manajemen lingkungan, pengendalian dokumen, pengendalian operasional dan kesiagaan dan tanggap darurat Pemeriksaan dan tindakan koreksi: Terdiri dari pemantauanpengukuran, ketidaksesuaian-tindakan koreksi-pencegahan, rekaman dan ausit sistem manajemen lingkungan Pengkajian manajemen: Hasil audit Perencanaan tujuan dan sasaran Kesesuaian terhadap SML Kepedulian diantara pihak-pihak terkait Menyediakan informasi utk umum