pertemuan 2

advertisement
Pertemuan II
BAMBANG I
Sejarah Internet
• Perkembangan Internet dapat dikelompokkan dalam
4 periode perkembangan, yaitu:
• Periode pertama: Packet-switching dikembangkan
(1961-1972)
• Periode kedua: Internetworking (1972-1980)
• Periode ketiga: Protokol baru dan pertumbuhan
jaringan (1980-1990)
• Periode keempat: komersialisasi, Website dan
aplikasi baru (1990, 2000-an)
Periode 1: Packet-switching (1961-1972)
• Cikal bakal internet diawali dengan penemuan packet
switcing. Sejumlah milestone penting pada periode itu
adalah:
• 1961: Kleinrock mengembangkan konsep packet
switching.
• 1964: Baran - packet-switching pada jaringan militer
• 1967: ARPAnet dikembangkan oleh Advanced Research
Projects Agency (ARPA)
• 1969: Node pertama ARPAnet dioperasikan
• 1972:
–
–
–
–
ARPAnet didemonstrasikan di depan publik
NCP (Network Control Protocol) protokol host-to-host pertama
Program email yang pertama
ARPAnet memiliki 15 node
Periode 2: Internetworking (1972-1980)
• 1970: Jaringan berbasis satelit ALOHAnet di
Hawaii
• 1973: Tesis PhD Metcalfe’s tentang Ethernet
• 1974: Cerf and Kahn mengembangkan arsitektur
untuk interkoneksi jaringan (cikal bakal TCP/IP)
• Akhir 70-an: proprietary architectures: DECnet,
SNA, XNA
• Akhir 70-an: paket data dengan ukuran tetap
(switching fixed length packets) (perintis ATM)
• 1979: ARPAnet telah mempunyai 200 node
Periode 3: Protokol dan pertumbuhan (1980-1990)
•
•
•
•
•
•
1983: Tahap deployment dari protokol TCP/IP
1982: Penemuan protokol email SMTP
1983: Penemuan DNS ( translasi name-to-IP-address)
1985: Penemuan protokol transfer file FTP
1988: Penemuan protokol kontrol kongesti TCP
Jaringan nasional baru di Amerika: Csnet, BITnet, NSFnet,
Minitel
• Kurang lebih 100,000 host terkoneksi internet
Periode 4: Komersialisasi, Web & Aplikasi baru
(1990, 2000-an)
• Awal 1990-an: ARPAnet dibubarkan
• 1991: NSF mengembangkan komersialisasi jaringan
dengan NSFnet
• Awal 1990-an: Web
–
–
–
–
hypertext [Bush 1945, Nelson 1960’s]
Berners-Lee mengembangkan HTML dan HTTP
1994: Browser: Mosaic, dan disusul kemudian Netscape
Akhir 1990-an: komersialisasi Web
• Akhir 1990 – 2000-an
– Munculnya killer appication: instant messaging, peer2peer file
sharing (e.g., Napster)
– Estimasi kurang lebih 50 juta host dengan 100 juta pengguna
• Link backbone pada besaran Giga bit per second (Gbps)
Ciri Khas Internet
• Network of Networks
• Di backup oleh banyak volunteer yang
berdedikasi.
• Teknologi dikembangkan sendiri oleh Internet
Engineering Task Force (IETF)
• Teknologi diarahkan oleh Internet Engineering
Steering Group (IESG).
World Wide Web
• World Wide Web Consortium (W3C): bertangggung jawab
terhadap perkembangan dari berbagai protokol dan
standar yang terkait dengan Web. Seperti misalnya
standarisasi HTML, XHTML dan CSS diatur oleh W3C
• Internet Society (ISOC): Dibentuk dari berbagai
organisasi, pemerintahan, non-profit, komunitas,
akademisi maupun para professional. Kelompok ini
bertanggungjawab dalam membuat kebijakan dan tentang
internet, dan memantau lembaga lain seperti IETF.
• The Internet Assigned Authority (IANA) & Internet
Network Information Center (InterNIC): Kelompok ini
bertanggung jawab terhadap alokasi alamat IP dan nama
domain.
Timeline Sejarah Internet
Internet di Indonesia
• Berawal dari BPPT - UI - LAPAN di tahun 1992.
• Terbentuk Paguyuban - teknologi packet radio
sebagai basis untuk network regional.
• 1994 - Indointernet sebagai ISP komersial pertama.
• 1996 - paling tidak 20 ISP komersial & 40 ISP
menunggu ijin operasi.
Layanan yang ada di Internet
•
•
•
•
•
•
•
•
World Wide Web (WWW)
Email
File Transfer Protocol (FTP)
Telnet
Newsgroup (e.g. BBS)
Mailing Lists
Chat Room (e.g. ICQ)
Downloading/Uploading (i.e.
ftp)
Keunggulan Internet
•
•
•
•
•
•
•
Efisiensi
Tanpa Batas
Online 24-jam
Interaktif
Hyperlink
Tanpa Lisensi
Tanpa Sensor
Properti dari Internet
• Banyak resources yang gratis dan mudah diakses.
• Koneksitas Many-to-many dan dengan siapapun
dimanapun.
• Informasi yang melimpah (abundant)
• Informasi yang tanpa sensor (uncensored)
• Informasi yang terdistribusi luas (widely distributed)
Internet adalah Samudra Informasi!!
Penyalahgunaan / Kejahatan Internet
•
•
•
•
•
•
•
Virus
Spam mail (mail bomb)
Hacking (masuk ke jaringan lain)
Copying ilegal: konten, software, dll.
Pemalsuan Naskah, Tanda Tangan (Forgery)
Penggunaan ‘resources’ orang lain tanpa ijin
dll.
Dampak Lain Internet
Summary
• Internet telah merubah peradaban dunia
• Teknologi internet memberikan dampak
positif maupun negatif
• Teknologi ke depan akan tetap berbasis
internet (TCP/IP)
• Penguasaan teknologi internet adalah mutlak
TUgas
• Membuat artikel tentang Teknologi Baru di Internet,
khususnya dalam aplikasi berbasis web (tidak langsung
mencopy dari sumber tetapi menulis review/ulasan dengan
kata-kata anda sendiri)
• Format: minimal 600 kata atau setara 1,5 lembar A4 1,5 spasi
• Sumber: Koran/Buku/Majalah (bukan Internet!)
Temukan sebuah berita/artikel/tulisan di koran, buku atau
majalah yang menjadi sumber insipirasi dalam tulisan anda
Download