LAMPIRAN : MATERI LS - 1 TRANSFORMASI Istilah Geometri Transformasi dapat ditafsirkan sebagai geometri yang membahas transformasi atau dapat ditafsirkan sebagai geometri yang dilandasi oleh transformasi. Geometri yang digunakan adalah geometri Euclides. A. Pengertian Transformasi Definisi : Suatu transformasi pada suatu bidang V adalah suatu fungsi bijektif dari V ke V. Sehingga dalam penulisan yang lain, dapat dinyatakan T : V V merupakan transformasi jika T merupakan fungsi bijektif dengan V x, y x, y R. Berkenaan dengan definisi transformasi yang merupakan fungsi bijektif, perlu terlebih dahulu ditegaskan tentang pengertian fungsi, fungsi injektif (satu-satu) dan fungsi surjektif (pada). Definisi : Fungsi f disebut fungsi satu-satu (bijektif) jika p, q A, p q berlaku f ( p) f (q) atau bila f ( p) f (q) maka p q . p f(p) q f(q) Definisi : Transformasi T adalah fungsi satu-satu dari himpunan titik-titik pada bidang Euclides ke himpunan yang sama dengan mengambil semesta Euclides, berarti seluruh teori geometri Euclides berlaku di dalamnya. Karena Transformasi T merupakan fungsi satu-satu, maka T selalu mempunyai invers. Contoh : Selidiki apakah fungsi berikut merupakan Transformasi. a. F((x, y)) = (x, -y) b. F((x, y)) = (x+2, y-5) c. F((x, y)) = (-x, y2) d. F((x, y)) = (x, 1) Jawab : a. F((x, y)) = (x, -y) Ambil titik-titik (1, 1)→(1, -1) (7, 9)→(7, -9) Maka merupakan fungsi satu-satu karena sepasang titik (( x1, y1 ), ( x 2 , y 2 )) V dengan ( x1 , y1 ) ( x2 , y2 ) F ( x1 , y1 ) F ( x2 , y2 ) Karena F fungsi satu-satu maka F merupakan Transformasi. b. F((x, y)) = (x+2, y-5) Ambil titik-titik (1, 1)→(3, -4) (7, 9)→(9, 4) Maka merupakan fungsi satu-satu karena sepasang titik (( x1, y1 ), ( x 2 , y 2 )) V dengan ( x1 , y1 ) ( x2 , y2 ) F ( x1 , y1 ) F ( x2 , y2 ) Karena F fungsi satu-satu maka F merupakan Transformasi. c. F((x, y)) = (-x, y2) Ambil titik-titik (1, 1)→(-1, 1) (1, -1)→(-1, 1) Maka bukan merupakan fungsi satu-satu karena sepasang titik (( x1, y1 ), ( x 2 , y 2 )) V dengan ( x1 , y1 ) ( x2 , y2 ) F ( x1 , y1 ) F ( x2 , y2 ) Karena F bukan fungsi satu-satu maka F bukan merupakan Transformasi. d. F((x, y)) = (x, 1) Ditinggalkan sebagai latihan. B. Sifat-sifat Transformasi Adapun sifat-sifat Transformasi adalah : 1. Unsur tetap a. Suatu titik yang bertahan terhadap Transformasi (T) di mana titik tetap/invarian tetap. b. Suatu garis yang bertahan terhadap Transformasi (T) disebut garis tetap sehingga Transformasi (T) mempertahankan titik/garis. 2. Kolineasi Suatu Transformasi dikatakan kolineasi bila hasil Transformasi sebuah garis lurus akan tetap berupa garis lagi atau Jika g garis maka T(g) berupa garis. 3. Identitas Suatu Transformasi T disebut Transformasi Identitas jika T(A) = A untuk setiap A di V. selanjutnya Transformasi Identitas dinyatakan sebagai I. 4. Isometri Transformasi U merupakan Isometri bila dan hanya bila pasangan titik P dan Q dipenuhi P’Q’ = PQ dengan P’ = U (P) dan Q’ = U (Q) 5. Involusi Suatu Transformasi V merupakan Involusi jika V tidak sama dengan I dan berlaku V2 = I. Ini berarti V = V-1 C. ISOMETRI Definisi : Transformasi U merupakan Isometri bila dan hanya bila pasangan titik P dan Q dipenuhi P’Q’ =PQ dengan P’ = U (P) dan Q’ = U (Q). Contoh : pencerminan U(P) P’ P U(Q) Q Q’ Contoh : 1. Ditentukan T((x, y)) = (x+1, y-5). Selidiki apakah T isometri. x' x 1 T((x, y)) → (x’, y’) dengan ' y y 5 Ambil titik A( x1 , y1 ) dan B( x2 , y2 ) T ( A) A' ( x1 , y1 ) dengan x1 x1 1 dan y1' y1 5 ' ' ' T ( B) B' ( x2 , y2 ) dengan x2 x2 1 dan y2' y2 5 ' ' ' Sehingga : A' B' ( x 2' x1' ) 2 ( y 2' y1' ) 2 (( x 2 1) ( x1 1)) 2 (( y 2 5) ( y1 5)) 2 ( x 2 x1 ) 2 ( y 2 y1 ) 2 AB Karena A’B’=AB maka T merupakan isometri. 2. Selidiki apakah Transformasi berikut merupakan isometri. x' x 2 T yang didefinisikan ' 3 y y Ambil titik A( x1 , y1 ) dan B( x2 , y2 ) T ( A) A' ( x1 , y1 ) dengan x1 x1 2 dan y1' 3 y1 ' ' ' T ( B) B' ( x2 , y2 ) dengan x2 x2 2 dan y2' 3 y2 ' ' ' Sehingga : A' B' ( x 2' x1' ) 2 ( y 2' y1' ) 2 (( x 2 1) ( x1 1)) 2 (3( y 2 ) 3( y1 )) 2 ( x 2 x1 ) 2 9( y 2 y1 ) 2 AB Karena A’B’≠AB maka T bukan merupakan isometri.