201 BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan

advertisement
BAB 5
SIMPULAN DAN SARAN
5.1
Simpulan
Berdasarkan pengembangan aplikasi Indekost yang telah dilakukan, maka
dapat disimpulkan bahwa:
1.
Aplikasi IndeKost dirancang dalam dua jenis aplikasi, yaitu aplikasi mobile
pada sistem operasi Android untuk pencari kost dan aplikasi web untuk
pemilik kost dan admin.
2.
Aplikasi IndeKost versi mobile merupakan hybrid application yang
dikembangkan menggunakan teknologi web (HTML5, CSS, JavaScript),
tetapi juga mampu mengakses fitur bawaan yang ada pada mobile phone.
3.
Fitur-fitur yang terdapat pada aplikasi IndeKost, seperti penunjukkan lokasi
dan arah pada peta, kost favorite dan review & comment telah berjalan dengan
baik.
4.
Aplikasi Indekost dapat menjadi sarana baru bagi pencari kost dalam
memperoleh informasi kost dan menemukan lokasi kost melalui peta online.
5.
Aplikasi Indekost dapat menjadi salah satu media promosi alternatif bagi para
pemilik kost untuk mempromosikan kost mereka.
5.2
Saran
Berikut ini merupakan saran bagi para pengembang aplikasi yang ingin
mengembangkan aplikasi IndeKost untuk menjadi lebih baik lagi :
201
202
1.
Data & gambar kost pada aplikasi IndeKost lebih diperbanyak, sehingga
pengguna bisa mendapatkan pilihan kost yang lebih beragam.
2.
Pada aplikasi IndeKost dapat ditambahkan informasi mengenai jumlah kamar
yang tersedia.
3.
Pada fitur peta dapat ditambahkan informasi jarak dan waktu tempuh untuk
sampai ke kost, serta jarak dan waktu tempuh kost ke kampus.
4.
Aplikasi IndeKost dapat dikembangkan dengan menggunakan platform lain,
seperti iOS, Blackberry dan lain-lain.
5.
Aplikasi untuk pemilik kost dapat dikembangkan juga dalam versi mobile.
Download