1. Pada saat sebuah range port sedang

advertisement
1.
Pada saat sebuah range port sedang dikonfigurasikan untuk etherchannel, mode yang akan
mengkonfigurasikan LACP sehingga memulai negosiasi etherchannel adalah ...
a. desirable
b. auto
c. active
d. passive
2.
berikut merupakan keuntungan menggunakan LACP ?
a. mengurangi spanning-tree loop
b. menyedikan simulasi untuk pengujian link aggregation
c. memungkinkan pembentukan otomatis etherchannel
d. menurunkan jumlah konfigurasi yang diperlukan switch untuk konfigurasi etherchannel
e. meningkatkan redundansi pada layer 3
3.
berikut syarat untuk membangun etherchannel antara dua switch, kecuali
a. kedua switch terhubung langsung
b. kecepatan interface yang digunakan harus sama
c. nomor port yang digunakan harus sama
d. keanggotaan VLAN dari interface yang digunakan harus sama
e. pengaturan duplex dari interface yang digunakan harus sama
4.
perhatikan gambar
teknologi yang memungkinkan setiap switch access layer untuk menyediakan lebih banyak bandwidth
antara layer 2 dengan layer 3 swicth adalah ...
a. trunking
b. EtherChannel
c. HSRP
d. PortFast
5.
Penyataan yang benar tentang penggunaan Pagp untuk membuat etherchannel?
a. Membutuhkan pysical link lebih banyak dibandingkan LACP
b. Membutuhkan jumlah port genap (2,4,6, dll) yang digunakan untuk aggregasi
c. Merupakan cisco proprietary
d. Menambah jumlah port yang berpartisipasi dalam Spanning-tree
e. Membutuhkan full duplex
6.
Kombinasi modus dari PagP yang akan membangun etherchannel adalah
a. Switch 1 diset desirable, switch 2 diset desirable
b. Switch 1 diset on, switch 2 diset desirable
c. Switch 1 diset auto, switch 2 diset auto
d. Switch 1 diset auto, switch 2 diset on
7.
Langkah terbaik yang dilakukan sebelum memulai implementasi etherchannel adalah ...
a. Matikan interface yang berpengaruh
b. Menetapkan interface yang terkena dampak untuk VLAN 1
c. Menetapkan interface yang terkena dampak untuk VLAN manajemen
d. Memungkinkan semua interface terpengaruh
e. Menetapkan interface yang terkena dampak terhadap VLAN yang tidak terpakai
8.
Pernyataan yang menggambarkan sebuah implementasi EtherChannel adalah
a. Etherchannel dapat menghubungkan hingga maksimal delapan link fisik
b. Etherchannel hanya beroperasi pada layer 2
c. Pagp tidak dapat digunakan bersama dengan etherchannel
d. Sebuah trunk port dapat menjadi bagian dari etherchannel bundle
9.
Ketika rang port dikonfigurasikan untuk etherchannel dengan menggunakan PAgP, mode yang akan
membentuk bundled channel hanya jika port menerima paket PagP dari perangkat lain ?
a. active
b. desirable
c. auto
d. passive
10. sebagai seorang administrator jaringan, anda diminta mengimplementasikan etherchannel pada jaringan
perusahaan. Bagaimana konfigurasi etherchannel ?
a. pengelompokan beberapa port fisik untuk meningkatkan bandwidthb antara switch
b. pengelompokan dua perangkat untuk berbagi alamat IP virtual
c. menyediakan redundant device untuk memungkinkan lalu lintas dapat berjalan pada saat terjadi
kegagalan device
d. menyediakan redundant link yang secara dinamis dapat memblokir atau meneruskan lalu lintas
11. perhatikan gambar
Administrator mencoba membuat etherchannel atara s1 dan dua switch lainnya melalui perintah yang
ditampilkan, tetapi tidak berhasil. Apa yang menyebabnya?
a. Lalu lintas tidak dapat dikirim ke dua switch yang berbeda memalui satu etherchannel
b. Lalu lintas hanya dapat dikirim ke dua switch yang berbeda jika menggunakan gigabit ethernet
c. Lalu lintas hanya dapat dikirim ke dua switch yang berbeda jika etherchannel dilalukan pada layer
2 switch
d. Lalu lintas tidak dapat dikirim ke dua switch yang berbeda, tetapi hanya untuk dua perangkat yang
berbeda seperti server dan switch
12. Sebuah etherchannel dibuat menggunakan LACP antara S1 dan S2. Saat memverifikasi konfigurasi,
mode yang digunakan pada kedua switch adalah ...
a. S1-on dan S2-active
b. S1-passive dan S2-active
c. S1-passive dan S2-passive
d. S1-on dan S2-passive
13. Metode yang paling hemat biaya untuk memecahkan permasalahan kemacetan pada interface yang
disebabkan oleh tingkat lalu lintas yang tinggi diantara dua switch?
a. Aggregate link menggunakan etherchannel
b. Menyisipkan router diantara dua switch
c. Meningkatkan kecepatak uplink
d. Menambah VLAN untuk megurangi broadcast domain
14. Perhatikan gambar.
Sebuah etherchannel dikonfigurasikan antara S1 san S2, tetapi interface tidak dapat membentuk sebuah
etherchannel. Apa permasalahannya?
a. Nomor interface port etherchannel harus berbeda pada setiap switch
b. Port pada switch tidak dikonfigurasikan dengan speed dan duplex mode
c. Etherchannel tidak dikonfigurasikan dengan range VLAN yang sama
d. Port switch harus dikonfigurasikan sebagai access port
15. Seorang administrator jaringan mengkonfigurasikan etherchannel antara SW1 dan SW2. Pada SW1
telah diterapkan perintah SW1(config-if-range)# channel-group 1 mode passive. Perintah manakah
yang diterapkan pada SW2 untuk mengaktifkan etherchannel?
a. SW2(config-if-range)# channel-group 1 mode passive
b. SW2(config-if-range)# channel-group 1 mode desirable
c. SW2(config-if-range)# channel-group 1 mode active
d. SW2(config-if-range)# channel-group 1 mode auto
16. Berikut adalah pernyataan yang menggambarkan karakteristik etherchannel
a. Terdiri dari parallel link antara switch dan router
b. Menggabungkan maksimal 4 link fisik
c. Menggabungkan beberapa link fisik yang terlihat sebagai satu link antara dua switch
d. Dapat menggabungkan type 100 Mbps dan 1 Gbps ethernet
Download