09 kepemimpinan

advertisement
KEPEMIMPINAN
(LEADERSHIP)
Oleh
Untung Widodo, SE, MM
PENGERTIAN KEPEMIMPINAN
Kepemimpinan  bagian penting manajemen
Kepemimpinan merupakan kemampuan yg dipunyai seseorang utk
mempengaruhi orang2 lain agar bekerja mencapai tujuan & sasaran.
Kepemimpinan manajerial (menurut Stoner) :
suatu proses pengarahan dan pemberian pengaruh pada kegiatan2 dr
sekelompok anggota yg saling berhubungan tugasnya.
Implikasi penting definisi ini :
1. Kepemimpinan menyangkut orang lain – bawahan / pengikut.
2. Kepemimpinan menyangkut suatu pembagian kekuasaan yg tidak
seimbang di antara para pemimpin & anggota kelompok.
3. Selain dapat memberikan pengarahan kpd pada bawahan/ pengikut,
pemimpin dapat juga mempergunakan pengaruh.
PENDEKATAN2 STUDI KEPEMIMPINAN
1. PENDEKATAN SIFAT-SIFAT KEPEMIMPINAN
Pendekatan ini memandang kepemimpinan sbg suatu kombinasi sifat-sifat (traits) yg
tampak.
2. PENDEKATAN PERILAKU KEPEMIMPINAN
Pendekatan ini bermaksud mengidentifikasikan perilaku-perilaku (behavior) pribadi yg
berhubungan dg kepemimpinan efektif.
Teori-teori yg terkenal : 1) Teori X dan Teori Y dari Douglas McGregor, 2) Studi Michigan
oleh ahli psikologi sosial Rensis Likert, 3) Kisi-kisi Manajerial dari Blake & Mouton, dan 4)
Studi Ohio State.
3. PENDEKATAN SITUASIONAL –”CONTINGENCY”
Pendekatan ini menggambarkan bahwa gaya yg digunakan adalah bergantung pd faktor2
seperti situasi, karyawan, tugas, organisasi dan variabel2 lingkungan lainnya.
Teori-teori yg terkenal : 1) rangkaian satuan kepemimpinan dari Tannembaum & Schmidt,
2) teori “contingency” dari Fiedler, dan 3) teori siklus-kehidupan dari Hersey & Blanchard.
SIFAT-SIFAT PENTING KEPEMIMPINAN EFEKTIF
Edwin Ghiselli :
•
Kemampuan sbg pengawas (supervisor ability) atau
pelaksanaan fungsi2 dasar manajemen.
•
Kebutuhan akan prestasi dalam pekerjaan.
•
Kecerdasan
•
Ketegasan
•
Kepercayaan diri
•
Inisiatif
Keith Davis :
•
Kecerdasan
•
Kedewasaan & keluasan hubungan sosial
•
Motivasi diri & dorongan berprestasi
•
Sikap2 hubungan manusiawi.
TEORI X DAN TEORI Y DARI McGREGOR
Teori X :
•
Rata2 pembawaan manusia malas / tidak menyukai pekerjaan.
•
Orang harus dipaksa agar mereka menjalankan tugas.
•
Rata2 manusia lebih menyukai diarahkan, menghindar dr
tanggungjawab, ambisi kecil, & menginginkan keamanan/jaminan
hidup di atas segalanya.
Teori Y :
•
Penggunaan usaha phisik & mental dlm bekerja adl kodrat
manusia.
•
Pengawasan & hukuman eksternal bukan satu2nya cara utk
mengarahkan.
•
Keterikatan pd tujuan merupakan fungsi dr penghargaan.
•
Rata2 manusia juga belajar mencari tanggung jawab.
•
Ada kapasitas besar utk melakukan imajinasi, kecerdikan &
kreatifitas dlm penyelesaian masalah2 organisasi.
•
Potensi intelektual rata2 manusia hanya digunakan sebagian saja.
RANGKAIAN KESATUAN KEPEMIMPINAN
TANNENBAUM & SCHMIDT
Kekuatan2 dlm diri manajer :
•
Sistem nilai
•
Kepercayaan thd bawahan
•
Kecenderungan kepemimpinannya sendiri
•
Perasaan aman & tidak aman
Kekuatan2 dlm diri para bawahan :
•
Kebutuhan mereka akan kebebasan
•
Kebutuhan mereka akan peningkatan tanggungjawab
•
Mempunyai keahlian utk penanganan masalah
•
Harapan mereka mengenai keterlibatan dlm pembuatan keputusan
Kekuatan2 dari situasi :
•
Tipe organisasi
•
Efektifitas kelompok
•
Desakan waktu
•
Sifat masalah itu sendiri
TERIMAKASIH

SEMOGA BERMANFAAT
Download