1 RPKPS (RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN

advertisement
RPKPS
(RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER)
MANAJEMEN PROGRAM KESEHATAN
KODE MATA KULIAH
KUI 648
Oleh:
dr. Yodi Mahendradhata, MSc
PROGRAM PASCASARJANA ILMU KESEHATAN MASYARAKAT
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS GADJAH MADA
YOGYAKARTA
2009
1
Nama mata kuliah
Kode mata kuliah
SKS
Sifat
Semester
Deskripsi singkat
Manajemen Program Kesehatan
KUI 648
Dua
Wajib minat
1
Sebagian besar aktifitas dlm sektor kesehatan di Indonesia
merupakan bagian dari program atau proyek kesehatan.
Implikasinya adalah efektifitas organisasi kesehatan sangat
ditentukan oleh efektifitas pengelolaan program dan proyek. Mata
kuliah ini akan memfasilitasi peningkatan kapasitas organisasi
kesehatan dalam pengembangan dan implementasi program dan
proyek kesehatan
Tujuan pembelajaran Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini maka mahasiswa
diharapkan mampu:
1. memahami prinsip2x manajemen program dan manajemen
proyek
2. mengembangkan strategi program melalui
3. mampu menyusun rencana kerja dan anggaran proyek
4. memahami prinsip-prinsip implementasi program/proyek
Tujuan instruksional
khusus
1. Mendeskripsikan perbedaan antara manajemen kelembagaan,
manajemen program dan manajemen proyek
2. Mendeskripsikan fungsi dan kompetensi manajemen proyek
3. Melakukan analisis masalah
4. Melakukan analisis tujuan
5. Melakukan analisis stakeholder
6. Mengembangkan Logical Framework
7. Mengembangkan Work Breakdown Structure dan Work Plan
8. Menyusun anggaran proyek
9. Menggunakan aplikasi Microsoft Project
10. Mendeskripsikan pinsip-prinsip manajemen logistik
11. Mendeskripsikan prinsip-prinsip supervisi, pelatihan dan
monitoring
12. Mendeskripsikan prinsip-prinsip evaluasi proyek
2
Sesi
Hari/Tanggal
Jam
Pokok bahasan
1
Kamis, 5 Nov
10.0011.45
2
Jumat, 6 Nov
08.0009.45
3
Senin, 9 Nov
10.0011.45
Pengantar
manajemen
organisasi, program
dan proyek
Prinsip-prinsip
manajemen
program dan
manajemen proyek
Perencanaan
program I
4
Selasa, 10 Nov
08.0009.45
Perencanaan
program II
5
Rabu, 11 Nov
10.0011.45
Perencanaan
program III
6
Kamis, 12 Nov
08.0009.45
Penganggaran
program
7
Jumat, 13 Nov
10.0011.45
8
Senin, 16 Nov
10.0011.45
9
Selasa, 17 Nov
10
Rabu, 18 Nov
11
Kamis, 19 Nov
08.0009.45
10.0011.45
08.0009.45
Manajemen logistik
dalam program
kesehatan I
Manajemen logistik
dalam program
kesehatan II
Microsoft Project I
12
Jumat, 20 Nov
13
Jumat, 27 Nov
10.0011.45
Sub Pokok
bahasan
Metode
Dosen
pembelajaran
Kuliah,
LT
diskusi
Kuliah,
diskusi
YM
Kuliah,
diskusi, group
exercise
YM/BD
Kuliah,
diskusi,
Group
exercise
LogFrame,
Kuliah,
WBS, Work diskusi,
Plan
Group
Exercise
Performance Kuliah,
based
diskusi, Group
budgeting
Exrecise
Kuliah,
diskusi
YM/BD
Analisis
stakeholder,
analisis
tujuan
Analisis
Tujuan,
LogFrame
YM/BD
YM/BD
AG
Kuliah,
diskusi
AG
Exercise
SY
Microsoft Project II
Exercise
SY
Supervisi dan
monev dalam
program kesehatan
Evaluasi ekonomi
program
Kuliah,
diskusi
YM/BD
Kuliah,
diskusi,
exercise
individu
YM/AP
UJIAN
3
Dosen
1.
2.
3.
4.
5.
6.
dr. Yodi Mahendradhata, MSc (YM)
Prof. dr. Laksono Trisnantoro, MSc, PhD (LT)
Agastya, SE, MBA, MPM (AG)
Surahyo, B.Eng.M.Eng (SY)
dr. Bintari Dwihardiani, MPH (BD)
dr. Ari Probandari, MPH (AP)
Evaluasi mata kuliah
1. Kehadiran – 20%
2. Penugasan akhir – 80%
Bacaan wajib
1. De Brouwere V. Public health: management and evaluation of programmes. Institute
of Tropical Medicine: Antwerp 2007
2. Handoko TH. Manajemen. Ed. 2. BPFE: Yogyakarta 2003.
Daftar bacaan yang dianjurkan
1. Dvir D, Shenhar AJ. Reinventing Project Management: The Diamond Approach to
Successful Growth & Innovation. Harvard Business School Press: 2007
2. Longest BB. Managing health programs and projects. Jossey-Bass: San Fransisco,
2004
3. Nokes S. The Definitive Guide to Project Management: The fast track to getting the
job done on time and on budget. 2nd Ed. FT Press: 2008
4. Project Management Institute. A Guide to the Project Management Body of
Knowledge, Third Edition (PMBOK Guides). Project Management Institure: 2004.
4
Download