tesis hubungan nilai saturasi oksigen terhadap penyakit jantung

advertisement
TESIS
HUBUNGAN NILAI SATURASI OKSIGEN TERHADAP PENYAKIT
JANTUNG BAWAAN SIANOTIK PADA BAYI BARU LAHIR
LIDIA HALIM
097103024/IKA
PROGRAM MAGISTER KLINIS - SPESIALIS ILMU KESEHATAN ANAK
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015
1
HUBUNGAN NILAI SATURASI OKSIGEN TERHADAP PENYAKIT
JANTUNG BAWAAN SIANOTIK PADA BAYI BARU LAHIR
TESIS
Untuk memperoleh gelar Magister Kedokteran Klinik di Bidang Ilmu
Kesehatan Anak / M.Ked(Ped) pada Fakultas Kedokteran Universitas
Sumatera Utara
LIDIA HALIM
097103024 / IKA
MAGISTER KLINIK–SPESIALIS ILMU KESEHATAN PROGRAM ANAK
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015
2
JUDUL PENELITIAN
: HUBUNGAN NILAI SATURASI
OKSIGEN TERHADAP PENYAKIT
JANTUNG BAWAAN SIANOTIK
PADA BAYI BARU LAHIR
: LIDIA HALIM
: 0977103024
: MAGISTER KEDOKTERAN KLINIS
: KESEHATAN ANAK
NAMAMAHASISWA
NOMOR INDUK MAHASISWA
PROGRAM MAGISTER
KONSENTRASI
Menyetujui
Komisi Pembimbing
Dr. Muhammad Ali, SpA(K)
Ketua
Dr. Hj. Tiangsa Sembiring, MKed (Ped), SpA(K)
Anggota
Ketua Program Magister
dr. Hj. Melda Deliana, MKed (Ped), SpA(K)
Ketua TKP-PPDS
dr. H. Zainuddin Amir, SpP(K)
Tanggal lulus : ...................
3
Telah diuji pada
Tanggal: 24 April 2015
PANITIA PENGUJI TESIS
Ketua :
Dr. Muhammad Ali, SpA(K)
Anggota
.........................
:
1. Dr. Hj. Tiangsa Sembiring, MKed (Ped), SpA(K)
.........................
3. Dr. Sri Sofyani, MKed (Ped), SpA(K)
.........................
4. Dr. Tina CL Tobing, MKed (Ped), SpA(K)
………………..
4. Prof. Dr. Harris hasan, SpPD, SpJP (K)
.........................
4
PERNYATAAN
HUBUNGAN NILAI SATURASI OKSIGEN TERHADAP PENYAKIT JANTUNG
BAWAAN SIANOTIK PADA BAYI BARU LAHIR
TESIS
Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu
perguruan tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat
karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain,
kecuali yang secara tertulis dijadikan acuan dalam naskah ini dan
disebutkan dalam daftar pustaka
Medan, April 2015
dr. LIDIA HALIM
5
UCAPAN TERIMA KASIH
Assalamu’alaikum Wr.Wb
Puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan
hidayah-Nya serta telah memberikan kesempatan kepada penulis sehingga
dapat menyelesaikan penulisan tesis ini.
Tesis ini merupakan salah satu persyaratan dan merupakan tugas akhir
pendidikan magister Kedokteran Klinik Konsentrasi Ilmu Kesehatan Anak FKUSU / RSUP H. Adam Malik Medan.
Penulis menyadari penelitian dan penulisan tesis ini masih jauh dari
sempurna sebagaimana yang diharapkan, oleh sebab itu dengan segala
kerendahan hati penulis mengharapkan masukan yang berharga dari semua
pihak di masa mendatang.
Pada
kesempatan
ini
perkenankanlah
penulis
menyampaikan
penghargaan yang sebesar-besarnya dan ucapan terima kasih yang setulustulusnya kepada:
1. Pembimbing utama dr. Muhammad Ali, SpA(K) dan dr. Hj. Tiangsa
Sembiring, MKed (Ped), SpA(K), yang telah memberikan bimbingan,
bantuan serta saran-saran yang sangat berharga dalam pelaksanaan
penelitian dan penyelesaian tesis ini.
2. Prof. dr. H. Munar Lubis, SpA(K), selaku Ketua Departemen Ilmu
Kesehatan Anak Fakultas Kedokteran USU/RSUP H. Adam Malik Medan
dan dr. Hj. Melda Deliana, SpA(K), sebagai Ketua Program Studi
Pendidikan Dokter Spesialis Anak FK-USU yang telah memberikan
bantuan dalam penelitian dan penyelesaian tesis ini.
6
3. dr. Sri Sofyani, MKed (Ped), SpA(K), dr. Lily Irsa, SpA(K), dr. Tina
Christina L. Tobing, MKed (Ped), SpA(K), Prof. dr. Harris Hasan, SpPD,
SpJP(K) yang telah membimbing saya dalam penyelesaian tesis ini.
4. RSUP. H. Adam Malik Medan, RSU Sundari Medan, RSIA Stella Maris
Medan, RSU Grand Mediastra Lubuk Pakam yang telah memberikan izin
peneliti dalam melakukan penelitian.
5. Drs. Abdul Djalil AA, SKM yang telah membantu dalam analisis statistik
penelitian ini.
6. Seluruh staf pengajar di Departemen Ilmu Kesehatan Anak FK
USU/RSUP H. Adam Malik Medan yang telah memberikan sumbangan
pikiran dalam pelaksanaan penelitian dan penulisan tesis ini.
7. Seluruh teman sejawat PPDS Ilmu Kesehatan Anak FK-USU yang telah
membantu dalam terlaksananya penelitian serta penulisan tesis ini.
8. Ucapan terima kasih saya haturkan kepada orang tua, Alm. H. Azmi dan
Hj Halimah atas doa, pengorbanan, pengertian, nasihat, dan dukungan
baik moril maupun materil kepada saya selama ini. Kepada suami saya,
dr. Safaruddin Matondang, MPH dan anak saya Safhira Alysa Mecca,
atas doa, support, pengorbanan serta dukungan kepada saya. Serta
ucapan terima kasih kepada kelima adik dan kakak saya.
Akhirnya penulis mengharapkan penelitian dan tulisan ini bermanfaat bagi
semua.
Medan, April 2015
Dr. Lidia Halim
7
DAFTAR ISI
Lembar Persetujuan Pembimbing
Lembar penguji tesis
Lembar Pernyataan
Ucapan Terima Kasih
Daftar Isi
Abstrak
ii
iii
iv
v
viii
xiii
BAB 1. PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
1.2. Perumusan Masalah
1.3. Hipotesis
1.4. Tujuan Penelitian
1.4.1. Tujuan Umum
1.5. Manfaat Penelitian
1
2
3
3
3
3
BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA
2.1. Defenisi penyakit jantung bawaan
2.2. Etiologi prnyakit jantung bawaan
2.3. Perubahan sirkulasi normal pasca lahir
2.4. Perubahan sirkulasi pasca lahir pada PJB
2.5. Evaluasi bayi dengan PJB
2.5.1. Pulse oximetry pada PJB
2.5.2. Peranan pulse oximetry sebagai alat bantu
Penapisan PJB
2.5.3. Waktu pengukuran dan cut off point
2.5.4. Kepekaan pulse oximetry dalam mendiagnosis PJB
2.6. PJB sianotik dengan aliran darah paru Berkurang
2.7. PJB sianotik dengan aliran darah paru bertambah
2.8. Kerangka Konseptual
10
11
12
15
16
18
BAB 3. METODOLOGI PENELITIAN
3.1. Desain Penelitian
3.2. Tempat dan Waktu Penelitian
3.3. Subjek Penelitian
3.4. Perkiraan Besar Sampel
3.5. Kriteria Inklusi dan Eksklusi
3.5.1. Kriteria Inklusi
3.5.2. Kriteria Eksklusi
3.6. Persetujuan / Informed Consent
3.7. Etika Penelitian
3.8. Cara Kerja dan Alur Penelitian
3.8.1. Cara Kerja
19
19
19
20
21
21
21
21
21
22
22
5
5
6
6
9
9
8
3.8.2. Alur Penelitian
3.9. Identifikasi Variabel
3.10. Definisi Operasional
3.11. Rencana Pengolahan dan Analisis Data
24
25
25
25
BAB 4. HASIL PENELITIAN
26
BAB 5. PEMBAHASAN
32
BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN
6.1. Kesimpulan
6.2. Saran
38
38
Ringkasan
Daftar Pustaka
39
43
Lampiran
1.
2.
3.
4.
5.
Jadwal penelitian
Personil Penelitian
Perkiraaan Biaya penelitian
Lembar penjelasan kepada orang tua
Lembar Persetujuan Setelah Penjelasan (PSP) / Informed
Consent
6. Lembar kuisioner (Form A)
7. Lembar isian data pemeriksaan pulse oximetry (Form B)
8. Gambar alat pulse oximetry
9. Riwayat hidup
10. Lembar persetujuan Komite Etik Penelitian Kesehatan FK USU
46
46
47
48
50
51
52
53
54
9
DAFTAR TABEL
2.1. Jenis-jenis CCHD yang menjadi target dari pemeriksaan
Pulse Oximetry
4.1. Karakteristik dasar responden
14
28
4.2. Distribusi dari seluruh bayi yang di ukur saturasi oksigennya 29
4.3. Temuan hasil ekokardiografi setelah pengukuran saturasi
oksigen
29
4.4. Hubungan PJB sianotik dengan saturasi oksigen yang
rendah konfirmasi dengan ekokardiografi
30
4.5. Kejadian PJB asianotik berdasarkan pengukuran saturasi
oksigen dan ekokardiografi
30
10
DAFTAR GAMBAR
2.8. Kerangka Konseptual
18
3.8. Alur penelitian
24
4.1 Profil Penelitian
26
11
DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG
RSUP
Rumah Sakit Umum Pusat
RSIA
Rumah Sakit Ibu dan Anak
P
Tingkat kemaknaan
SPSS
Statistical Package for Social Science
%
Persen
2
x
Chi-square
n
Jumlah subjek
α
Kesalahan tipe I
β
Kesalahan tipe II
Zα
Deviat nilai baku normal untuk α
Zβ
Deviat nilai baku normal untuk β
PO
Pulse Oximetry
CHD
Congenital Heart Disease
PJB
Penyakit Jantung Bawaan
CCHD
Critical Congenital Heart Disease
AAP
American Academy of Pediatrics
AHA
American Heart Association
TAB
Transposisi Arteri Besar
DSV
Defek Septum ventrikel
TF
Tetralogi Fallot
SpO2
Saturasi oksigen
NVP
Negative Predictive Value
PPV
Predictive Positive Value
CCVMS
Cardiovascular Malformation
RVH
Right Ventricular Hipertrophy
≤
Lebih kecil atau sama dengan
>
Lebih besar
12
Download