informasi sngkat beniii - Sistem Informasi Perbenihan Tanaman Hutan

advertisement
INFORMASI SNGKAT BENIII
Na.
58 Desember 2006
Gyrinops versteegii (Gilg.) Domke
Taksonomi dan tata nama
Famili: Thymelaeaceae
Nama sinonim '. G. walla (non Guertn) Koord. Minah,
Brachythalamus versteegii Gilg. Nova Guinea, Aquilaria
versteegiiHallf. Med Rijksherb, G. spHall. F. i. c
Nama lokal: Ketimunan (Lombok), Ruhu wama
(Sumba), Seke (Flores).
Penyebaran dan habitat
Penyebarannya meliputi kepulauan Sunda Kecil
f Lombok, Sumbawa, Flores dan Sumba), Timur Laut
.
rlawesi (Minahasa), Papua Barat (Alkmaar Bivouac dan
Somula).
Tumbuh di dataran rendah sampai ketinggian 900 m dpl,
di Lombok tumbuh diantara pohon enau. Sumber benih
di wilayah BPTH Bali dan Nusa Tenggara,di Pusuk Kecamatan Gunung Sari Kabupaten Lombok Barat
Propinsi NTB.
tulang daun lateral dan urat daun menyirip, banyak,
miring dan pararel, tangkai daun pendek berukuran 3
-
5
mm.
7,5 mm,
Perbungaan duduk atau bergagang sepanjang
biasanya terminal, tersusun atas 6 - 12 kuntum bunga,
sangat j arang aksilar atau p ada ranting, panj ang gantilan
7 mm, berbulu memasai. B unga berwama putih atau
kekuning-kuningan, hijau muda sekali, berukuran
-5
mm. Tabung bunga cupak panjang sekitar 3,5 - 7 mm,
berbulu memasai pada kedua permukaan. Panjang
1,5 mm, berbulu memasai pada
cuping kelopak bunga
pada
pinggiran cuping kelopaknya.
permukaan
dan
kedua
petaloid
mendelta
berukuran 1 mm atau sekitar
Tonjolan
2
1
4
I
setengafr panjang anther, berbulu lebat. Benang sari
duduk, berukuran 0,5 mm berbentuk cawan seperti sisik.
Panjang putik 2,5 mm, berambut halus dan lebat, kecuali
pada stigma. Bakal buah bulat telur, berukuran0,3-0,4
cm, berbulu memasai, menyempit ke arah ujung, tidak
mempunyai tangkai putik, putik bulat telur atau mendelta.
Pemanfaatan
Kayrnya liat berair, tidak terlalu keras dan ringan, tekstur
kasar, berwama putih kekuningan hingga kuning
kecoklatan. Jenis ini merupakan salah satu penghasil
gaharu. Gaharu Ketimunan digunakan untuk berbagai
keperluan seperti parfum, peivangi ruan gan, hio/dupa,
minyak dan sebagai obat tradisional. Kulit kayunya
digunakan sebagai bahan pewama kain setelah
diekstraksi. Gaharu Ketimunan memiliki warna coklat
hitam dan aroma wangi. Warna dan aroma ini digunakan
oleh pata pedagang dan pengguna gaharu untuk
enentukan kualitas gaharu. Semakin hitam warnanya
*-(nu),
aromanya semakin terasa sehinggga kualitas serta
harganya semakin tinggi.
Deskripsi botani
Tinggi tanaman 6 - 2l m, diameter batang dapat
Permukaan
mencapai 75 cm,batanglurus danbulat
batanglicin, berwama keputih -putihan, kadang -kadang
beralur. Permukaan kulit batang agak kasar, kadang -
- spot berwama putih, kuning dan
hrjau karena jamurnamun tidak mengganggu
kadang dijumpai spot
pertumbuhan tanaman, jika sudah ditulari jamur ka1'u
berubah warna menjadi keras dan berubah menjadi
coklat hingga coklat tua dan berat. Daun berambut
halus, terutama pada tulang daun dan urat daun pada
permukaan bawah helaian daun, tidak mengkilat,
berwama kuning kecoklatan pada permukaan bagian
bawah, berwarna merah kecoklatan dan mengkilat pada
permukaan atas helaian daun, bentuk daun elips bundar
Gambar a. Bunga, b. Buah dan
C
. BenihGyrinops
versteegii
Deskripsi buah dan benih
Buah ketimunan berbentuk bulat telur terbalik atau elips,
melancip pendek ke arah ujung, meruncing ke arah
pangkal, salah satu sisi datar dan sisi lainnya cembung,
terdapat tonjolan karunkula di pangkal 0,2 - 0,3 cm
berwarna kuning - oranye tua. Buahnya memi liki lokus
2 - 4, panjang buah rata - rata 1,6 cm dengan lebar rata rata 7,7 cm. Dalam 1 buah terdapat I - 3 butir benih,
berwarna coklat tua sampai hitam, panjang benih rata rata 1 cm dan lebar rata - rata 0,6 cm. Jumlah benih per
kg 16.700 butir.
memanjang, berukuran 1,5 - 5 cffi, pangkal daun
membaji, ujung daun melancip sempit sepanjang 2 cm,
Direktorat Perbenihan Tanaman Hutan
109
Pembqngaan dan pembuahan
Bila
pohon ketimunan tumbuh di daerah yang selalu
mendapat pengairan, musim berbunga sepanjang tahun
dengan 3 kali puncak musim berbuah., yaitu pada bulan
Januari - Pebruari, Juni - Juli dan September - Okober.
Pohon yang hidup di kawasan yang cukup lembab,
berbuah pada bulan Desember - Januari dan Marel
April. Sedang pohon yang tumbuh pada daerah yang
,cukup |qring, musim berbuah hanya satu kali yaitu pada
bulan Desember
-
Daftar Pustaka
BPTH Bali dan Nusa
Teng
gara,, 2002. Mengenal
Tanaman Gaharu.
Heyne,K. 1987. Tumbuhan Berguna Indonesia Jilid III.
Balitbanghut Departemen Kehutanan.
Hou,D. 1960. Thymelaceae. Flora Malesiana. Series
Spermahophyta Flowering Plants,
Januari.
Penanganan dan pemrosesan buah dan benih
Kemasakan fisiologis buah ditandai oleh warna buah
dari hijau kekuningan sampai oranye, bila buah terlalu
tua belum diambil akan jatuh ke tanah dan membusuk
sehingga kurang bagus untuk disemaikan. Pemanenan
buah dilakukan dengan memanjat dan memetikn ya
pada batang serla ranting pohon.
Biji dikumpulkan dari buah yang masak, kemudian
dikeringanginkan selama 2 - 3 hai.
Sebelum disemaikan benih direndam dalam air sambil
diaduk-aduk. Dengan demikian benih yang bernas akan
terpisah dengan benih yang koso ng, dimana benih yang
Vol 6 Part
I-
6
Mulyaningsih, T. 2006. Mengenal Pohon Gaharu
Anggota Marga Aquilaria dan Gyrinops Suku
Thymelaceae. Fakultas Pertanian Unram.
Zich,F and Compton, J. Agarwood (Gaharu) Harvest
and trade in Papua New Guinea : A Preliminary
Assessment.
bernas akan tenggelam, benih yang kurang baik
(terapung) sebaiknya dibuang.
Penyimpanan dan viabilitas
Benih ketimunan termasuk dalam jenis benih rekalsitran
sehingga tidak bisa langsung dijemur di bawah sinar
matahai dan tidak dapat disimpan terlalu lama, kadar air
benih pada saat masak rata-rata 41,7 oh.
Benih disimpan dalam wadah porus (karung terigu) dan
diletakkan diruang tertutup berventilasi baik. Rata -rata
persen kecambah benih ketimunan adalah 50 Yo.
Gambar Tegakan Ketimunan di Pusuk
Barat, NTB.
Penaburan dan Perkecambahan
Benih ketimunan di tabur pada bak kecambah yang
dib eri lub an g dib awahnya. B ak kecambah diletakkan
dibawah naungan sungkup plastik atau pada rumah kaca.
Media yang dugunakan untuk penaburan adalah tanah
dan pasir dengan perbandingan 1 : I yang telah
-
Lombok
DISIAPKAN OLEH BALAI
PERBENIHAN
TANAMAN HUTAN BALI DAN NUSA TENGGAR,/
Penulis : Emmy Gratiana E.
disterilkan lebih dahulu dengan disangrai. Benih
ketimunan ditabur dan dibenamkan dalam media tabur
0,5 cm dengan jarak 3-5 cm.
Untuk
menghindari kerusakan semai atau benih terangkat,pada
waktu penyilaman gunakan sprayer halus. Benih mulai
BPTH Bali dan Nusa Tenggara
Jl. By Pass Ngurah Rai Km. 23,5 Tuban
Kotak Pos No. 104I/DPRAP, Denpasar 80361
berkecambahfuda hari ke -10 dan berakhir pada hari ke 30. Kecambah siapdjs.4pih setelah umur 1 - 1,5 bulan
Telepon: (0361)751815
Faksimili : (0361)750195
E-mail : [email protected] antara.id
sedalam
dengan memiliki 3
-4
daun
dantinggi
3
-
5 cm.
Web. : htto://www.bothbalinusra.com
Masalah Kesehatan
Jenis hama dan penyakit yang banyak menyerang
tanaman Gyrinops versteegii adalah rayap yang
menyerang tanaman muda dan hama penyerang daun,
tunas dan ranting pohon. Pengendalian dapat dilakukan
dengan membuang daun yang terserang hama tersebut.
Hama dipersemaian berupa semut dan rayap.
Direktorat Perbenihan Tanaman Hutan
110
til
Download