PENGARUH MEDAN ELEKTROMAGNETIK SOLENOIDA

advertisement
PENGARUH MEDAN ELEKTROMAGNETIK SOLENOIDA TERHADAP SEL
DARAH MERAH MENCIT (Mus musculus)
By: KHURRIYAH, LAILATUL
Email: [email protected]; [email protected]
Undergraduate Theses Airlangga University
Created: 2007-05-31 , with 1 file(s).
Keywords: medan magnet, volume eritrosit, kadar hemogkobin dan persentase PCV.
Subject: ELECTROMAGNETIC FIELDS; BLOOD CELLS
Call Number: KKC KK MPF 05 07 Khu p
Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh medan elektromagnetik pada sel darah merah
mencit (Mus musculus). Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh medan magnet pada
sel darah merah mencit (volume eritrosit, kadar hemoglobin dan persentase PCV) dan
mengetahui nilai ambang dosis aman paparan medan magnet dengan kerusakan sel darah merah
mencit minimal. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Randomized Post Test Control
Group Design. Dalam penelitian digunakan hewan coba mencit sebanyak 40 ekor yang dibagi
dalam kelompok kontrol dan kelompok perlakuan dengan variasi bcsar medan magnet (0.05 mT,
0.1 mT, 0.15 mT, 0.2 mT, 0.3 mT, 0.4 mT, 0.5 mT, 0.6 mT, 0.7 mT). Analisis data menggunakan
uji Analisis of Variansi (Anova) dan dilanjutkan dengan uji BNT pada taraf kepercayaan 5%.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemaparan medan magnet dengan besar 0.05 mT, 0.1 mT,
0.2 mT, 0.3 mT, 0.5 mT, 0.6 mT, 0.7 mT berpengaruh terhadap penurunan volume eritrosit dan
kadar hemoglobin, tetapi penurunan tersebut masih dalam kisaran range normal. Sedangkan
medan magnet dengan besar 0.15 mT dan 0.4 mT mengalami penurunan dari range normal. Hal
ini disebabkan karena kondisi mencit sudah kurang baik sebelum diberi pemaparan. Sehingga
dapat disimpulkan bahwa pemaparan . medan magnet tidak berpengaruh terhadap kerusakan sel
darah merah, sehingga nilai ambang dosis aman dengan tanpa menimbulkan kerusakan sel darah
merah mencit belum bisa ditentukan.
Translation:
"The Effect Of Elektromagnetic Field to Red Blood Cell of Mus musculus has been researched.
This research have purpose to know the influence of magnetic field for red blood cell (eritrocyte
volume, hemoglobin index and procentage of PCV ) of mus muculus and to determine dose with
the minimum affect of cells damage. The experimental design uses Randomized Post Test Control
Group Design. In this research used 40 mus muculus divided into control group and treatment of
magnetic field variation (0.05 mT, 0.1 mT, 0.15 mT, 0.2 mT, 0.3 mT, 0.4 mT, 0.5 mT, 0.6 mT, 0.7
mT). The data gained then analized using analysis of varians (Anova) and continued with BNT
test with testing standart is 5 %. Result of research show that the magnetic field affected to the
decrease of eritrocyte's volume and Hemoglobin index with 0.05 mT, 0.1 mT, 0.2 mT, 0.3 mT, 0.5
mT, 0.6 mT and 0.7 mT magnetic field. Nevertheless, the decrease is still in the normal range.
0.15 mT and 0.4 mT magnetic field decrese from the noremal range. This caused by the
condition of mus muculus's health before treatment. Conclution from this researce is that
magnetic field not affected to the decrease of red blcod cell, so safe dousage of magnetic field
without affecting red blood cell damage still can't be defined.
Download