VI. PERENCANAAN PROSES DAN REKAYASA ULANG A. TIPE-TIPE PROSES PROJECT BATCH PRODUCTION MASS PRODUCTION CONTINUOUS PRODUCTION The Product-Process matrix High Volume Continuous Production Mass Production Batch production Low Project Low Standardization High • PEMILIHAN PROSES MELALUI ANALISIS BREAK- EVEN Total Cost = Fixed Cost + Variable Cost TC = cf Total Revenue + = volume x TR price = vp Profit = Total Revenue - Total Cost Z = TR - TC = vp – (cf cf = biaya tetap v = volume vcv + vcv)) cv = biaya variabel per unit p = harga per unit Contoh Soal 1 Beberapa pelajar White Water University membentuk perusahaan yang diberi nama River Rafting Company yang memproduksi perahu karet. Investasi awal pabrik dan perlengkapan diperkirakan mencapai $ 2,000 Biaya tenaga kerja dan material diperkirakan $ 5 perahu. Jika perahu dapat dijual dengan harga $10 setiap perahu, berapa volume permintaan yang diperlukan supaya mencapai titik impas (break even) Jawab Biaya Tetap = cf = $ 2,000 $4,000 - Dollars BEP Biaya Variabel = cv= $ 5 Harga = p = $ 10 $3,000 - v cf 2,000 400 perahu p cv 10 15 TC TR $2,000 cf $1,000 - 400 Units Contoh Soal 2 Mahasiswa dari New River Rafting Company percaya permintaaaan produk mereka akan melebihi BEP seperti dalam contoh 1. Mereka sekarang bermaksud investasi yang lebih besar sebesar 10,000 untuk perlengkapan yang lebih otomatis yang akan mengurangi biaya variabel sampai 2 $ per perahu a.Berapa BEP untuk proses yang baru tersebut b.Bandingkan proses yang digambarkan pada contoh 1 dengan yang diusulkan ddalam proses baru. Untuk volume permintaan berapa seharusnya setiap proses dipilih? Jawab a.BEP untuk proses yang baru v 10,000 1,250 perahu 10 2 b. Misal proses lama A proses baru B. Kita ketahui bahwa BEP proses B lebih besar dari BEP proses A. Kita dapat mengakhiri bahwa jika permintaan kuarang dari 400 unit , para mahasiswa seharusnya tidak menjalankan bisnis tersebut. Jika permintaan lebih dari 400 tapi kurang dari 1,250 unit proses A seharusnya yang dipilih. Mari kita lihat gafik permasalahan untuk menemukan trade off antara dua proses tersebut Process A Process B TC Process B $2,000 + $5v = $10,000 + $2v $3v = $ 8,000 $20,000 - v = 2,667 Jika permintaan perahu tepat 2.667 unit kita dapat memilih baik proses A maupun proses B. Jika permintaan kurang dari 2.667 unit, pilihan pada proses yang memiliki biaya tetap terendah, berarti A seharusnya yang dipilih. Jika permintaan lebih besar dari 2.667 unit pilihan pada proses yang memiliki biaya variabel tertendah berarti Proses B lebih disukai. TC Process B $15,000 - $10,000 - $5,000 - 1000 20000 3000 Point of Indifference = 2,667 units 4000 Units PRENCANA-RENCANA PROSES Rencana-rencana proses antara lain meliputi : 1. Blueprints 2. A bill material 3. An assembling diagram C. ANALISIS PROSES PROCESS FLOWCHART PROCESS DIAGRAM PROCESS MAP A bill material B. PERENCANAAN PROSES KEPUTUSAN MEMBUAT ATAU MEMBELI Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap keputusan membuat atau membeli : 1. Biaya 2. Kapasitas 3. Kualitas 4. Kecepatan 5. Reliabilitas 6. Keahlian B. PROSES REKAYASA ULANG Tahap-tahap dalam proses rekayasa ulang (reenginering) secara garis besar adalah sebagai berikut : 1. High-level process map 2. Detail process map 3. Pilot Study of new design 4. Implementation Soal Latihan Perusahaan A harus emmilih sebuah proses untuk produk barunya. Alternatif prosesnya adalah sebagai berikut Biaya Tetap Biaya Variabel Proses A Proses B Proses C 30.000.000 60.000.000 150.000.000 12.000 6.000 15.000 a. Jika rencana harga jual produk untuk setiap proses 25.000 berapa unit masing-masing proses mencapai BEP ? b. Analisis pada volume permintaan berapa masing-masing proses dapat dipertimbangkan !