DKP 1A - 1.

advertisement
Dasar Komputer & Pemrograman 1A
PERTEMUAN 1
SATUAN ACARA PERKULIAHAN
MATA KULIAH : DASAR KOMPUTER & PEMROGRAMAN 1A
KODE / SKS : KD-042244 / 2
Minggu
Sub Pokok Bahasan dan
Pokok Bahasan dan TIU
Ke
Sasaran Belajar
1.
1. Penjelasan
Materi 1.1. Penjelasan tentang Silabus
Perkuliahan
1.2. Pengenalan Komputer
secara umum
2.
2. Pengenalan Komputer
2.1. Definisi, Jenis Komputer
2.2. Sejarah dan Generasi
Komputer
3. Pengolahan data dengan 3.1. Pengertian data dan
Komputer
informasi
3.2. Pengolahan data dengan
Komputer
3.3. Cara Kerja dari suatu sistem
komputer
3.
4. Mengenal
perangkat 4.1. Konfigurasi sistem
keras
(hardware) komputer
komputer
4.2. Input dan Output device
5.1. Internal & Eksternal Storage
5. Media Penyimpanan
5.2. Main Central Procesing Unit
4.
6. Mengenal Struktur data 6.1. Struktur data
& penyajian data
6.2. Sistem Bilangan
6.3. Field, record dan File
7. Konversi bilangan
7.1. Mengkonversikan sistem
bilangan
7.2. Operasi Aritmatika
5.
8. Sistem
Informasi, 8.1. Analisa Sistem
Komputer dan Aplikasi 8.2. Perancangan sistem
8.3. Aplikasi Komputer di
6.
7.
8.
9.
10.
11.
Masyarakat
9. Instalasi Komputer
9.1. Pengelolaan Instalasi
9.2. Sarana Instalasi
9.3. Keamanan Instalasi
10. Pengenalan Flowchart 10.1. Definisi, Jenis Flowchart
(Diagram Alur)
10.2. Template / simbol-simbol
Flowchart
10.3. Kaidah pembuatan
flowchart
10.4. Akumulator
11. Alih Kontrol
11.1. Percabangan
11.2. Analisa Aksi dan Kondisi
11.3. Percabangan Ganda
12. Pemutaran Kembali
12.1. Pengenalan Pemutaran
Kembali (loop)
12.2. Membatasi pengulangan
menggunaan Counter dan
Panji
12.3. Pengulangan dengan FOR
TO NEXT
13. Evaluasi Pengenalan
Komputer
UJIAN TENGAH SEMESTER
14. Alih Kontrol
14.1. Pemutaran menggunakan
Pemutaran Ganda
14.2. Percabangan Ganda
14.3. Percabangan dengan ON
GO TO
Hal 1
Dasar Komputer & Pemrograman 1A
12.
13.
15. Prinsip
Total
Perhitungan 15.1. Perhitungan total per
golongan
15.2. Perhitungan total per
halaman
16. Proses Pembuatan 16.1. Pembuatan Tabel
Laporan
16.2. Organisasi data
16.3. Flowchart pembuatan
laporan.
UJIAN AKHIR SEMESTER
Pustaka:
Buku pegangan wajib:
1. D. Suryadi H. S., Pengenalan Komputer (Seri Diktat Kuliah),
Penerbit Gunadarma, Jakarta, Tahun 1992
2. Suryadi H.S. & Agus Sumin. Pengantar Algoritma dan
pemrograman : Teknik Diagram Alur dan Bahasa Basic Dasar,
Penerbit Gunadarma, Jakarta 1991Anonim
Buku Penganggan Tambahan:
3. Jogiyanto H. M., Pengenalan Komputer, Penerbit Andi Offset,
Yogyakarta, tahun 1989
4. Rijanto Tosin, Flowchart Untuk Siswa dan Mahasiswa, Penerbit
Dinastindo, Jakarta, Tahun 1997
Dipersilahkan Menggunakan referensi buku lainnya !
Hal 2
Dasar Komputer & Pemrograman 1A
PENGENALAN KOMPUTER
1. DEFINISI
Computare (bhs. Latin)  to compute / to reckon 
menghitung
Pengertian Komputer :
Merupakan peralatan elektronik yang bekerja di bawah
perintah program untuk menerima (input), memproses data,
menghasilkan informasi (output), memproses data dan
menyimpan data/informasi tersebut.
Beberapa Definisi Kompter menurut para ahli :
 Robert H. Blissmer dlm buku Computer Annual, Komputer
adalah suatu alat elektronik yg mampu melakukan beberapa tugas
seperti menerima input, memproses input tadi sesuai dengan
programnya, menyimpan perintah-perintah dan hasil pengolahan,
serta menyediakan output dalam bentuk informasi
 Donald H. Sanders dlm buku Computer Today, Komputer adalah
sistem elektronik utk memanipulasi data yg cepat dan tepat serta
dirancang dan diorganisasikan supaya secara otomatis menerima
dan menyimpan data input, memprosesnya dan menghasilkan
output dibawah pengawasan suatu langkah-langkah, instruksi2
program yg tersimpan di memori (stored program)
 VC. Hamacher dkk, dlm buku Computer Organization,
Komputer adalah mesin penghitung eletronik yg cepat dapat
menerima informasi input digital, memprosesnya sesuai dengan
suatu program yg tersimpan di memorinya dan menghasilkan output
informasi .
Sehingga, Ilmu Komputer adalah studi yang mempelajari tentang
pengertian komputer, penggunaan komputer dan cara bekerja
suatu komputer.
Secara prinsip, komputer adalah alat yang bisa digunakan untuk
membantu manusia dalam menyelesaikan pekerjaan. Dimana, alat
elektronik ini dapat menerima input dan mengolah data, pengolahan
data menggunakan program yang tersimpan di dalam memori komputer,
sehingga dapat memberikan informasi yang dapat pula disimpan di
dalam memori penyimpanan.
Walaupun dapat bekerja secara otomatis, komputer tetap memerlukan
adanya manusia, dengan itu pengertian manusia kemudian dikenal
dengan istilah brainware (perangkat manusia) yang termasuk dalam
perangkat komputer. Pengertian brianware dapat mencakup orang-orang
yang bekerja secara langsung dengan menggunakan komputer sebagai
alat bantu, ataupun orang-orang yang tidak bekerja secara langsung
menggunakan komputer, tetapi menerima hasil kerja dari komputer
yang berbentuk laporan
Maka, Sistem Komputer terdiri dari :
1. Hardware
2. Software
3. Brainware
Selain itu, perlu diketahui bahwa untuk dapat menghasilkan informasi,
komputer memerlukan elemen-elemen yang terdiri dari alat input, alat
pemrosesan, memori eksternal dan alat output.
Hal 3
Dasar Komputer & Pemrograman 1A
2. GENERASI KOMPUTER
a. Generasi I ( 1946 – 1959 )
Generasi pertama dari komputer, ditandai dengan ditemukannya
tabung hampa udara (vacum-tube) sebagai alat penguat sinyal.
Pada awalnya, tabung hampa udara
(vacum-tube) digunakan sebagai
komponen penguat sinyal. Bahan
bakunya terdiri dari kaca, sehingga
banyak memiliki kelemahan, seperti:
mudah
pecah,
dan
mudah
menyalurkan panas. Panas ini perlu
dinetralisir oleh komponen lain yang berfungsi sebagai pendingin.
Dan dengan adanya komponen tambahan, akhirnya komputer yang
ada menjadi besar (begitu besar ukurannya, sampai - sampai
memerlukan suatu ruangan kelas), berat dan mahal.
Pada tahun 1946, komputer elektronik didunia yang pertama
yakni ENIAC selesai dibuat. Berorientasi pada aplikasi bisnis,
komputer ini memerlukan 18.800 tabung hampa udara, berbobot 30
ton dan menggunakan bahasa mesin : Assembler. Proses
penyelesaian belum cepat dan kapasitas penyimpanan kecil dan
memerlukan daya listrik yang besar.
b. Generasi II ( 1959 - 1964 )
Sirkuitnya berupa Transistor (Transfer Resistor) yang berarti
dengan mempengaruhi daya tahan antara dua dari tiga lapisan, maka
daya (resistor) yang ada pada
lapisan berikutnya dapat pula
dipengaruhi. Bahan bakunya
terdiri atas tiga lapis, yaitu:
"basic",
"collector"
dan
"emmiter".
Dengan demikian, dengan fungsi sebagai penguat sinyal. Transistor
yang padat mempunyai banyak keunggulan, yaitu: Tidak mudah
pecah & Tidak menyalurkan panas. Hal tersebut berdampak pada
ukuran dan harga yang mengecil dan lebih murah, serta daya yang
lebih kecil.
Pada tahun 1960-an IBM memperkenalkan komputer
komersial yang memanfaatkan transistor dan digunakan secara
luas mulai beredar dipasaran yang dimanfaatkan pada bidang
teknik, ilmiah dan bisnis. Contoh : Komputer IBM- 7090 buatan
Amerika Serikat.
Karena
kecepatan
dan
kemampuan
yang
dimilikinya,
menyebabkan IBM
7090 menjadi sangat
popular. Komputer
generasi
kedua
lainnya adalah: IBM
Serie 1400, NCR
Serie 304, MARK IV dan Honeywell Model 800.
Hal 4
Dasar Komputer & Pemrograman 1A
Computer pada tahun 1981 dengan menggunakan Operating System
MS-DOS 16 Bit.
Kemudian, lahir
Large Scale
Integration ( LSI ) yang merupakan
pemadatan ribuan microprocessor
kedalam sebuah microprocesor.
LSI
kemudian
dikembangkan
dalam VLSI (Very Large Scale
Integration).
Perkembangan
berikutnya
ditandai
dengan
munculnya microprocessor dan
semi conductor. Perusahaan pembuat microprocessor antara lain :
Intel Corporation, Motorola, Zilog dll. Intel Corp. mengeluarkan
microprocessor dengan model 4004, 8088, 80286, 80386, 80486,
80586 atau dikenal dengan nama pentium. Sedangkan pabrik
Motorola mengeluarkan model 6502, 6800.
c. Generasi III ( 1964 - 1970 )
Integrated Circuit atau IC-Chip yang
merupakan ciri khas komputer generasi
ketiga lahir dari pelbagai penelitian dalam
konsep transistor yang semakin kecil dan
semakin murah.
IC-Chip merupakan ribuan transistor yang
tergabung dalam secuil silicium yag
mempunyai ukuran beberapa millimeter.
Hal ini pun berdampak pada :
a.
b.
c.
d.
e.
Penghematan ruangan
pemrosesan yang lebih cepat,
kapasitas memori yang lebih besar,
penggunaan daya listrik yang lebih rendah, dan
banyak bermunculan aplikasi software
e. Generasi V ( 1990 an )
 Dikenal juga dengan sebutan GENERASI PENTIUM
 Komputer pada generasi ini mengembangkan komputer yang
bisa berinteraksi dengan manusia sehingga bisa meniru
intelegensi manusia
d. Generasi IV ( 1970 - 1990 )
Microprocessor merupakan
ciri khas komputer generasi
ke-empat yang merupakan
pemadatan ribuan IC kedalam
sebuah Chip. Bentuk yang
semakin
kecil
dan
kemampuan yang semakin
meningkat maka harga yang
ditawarkan juga semakin
murah. Microprocessor merupakan awal kelahiran komputer
personal.
Pada tahun 1971, Intel Corp mengembangkan microprocessor
pertama serie 4004. Setelah itu, IBM mengeluarkan Personal
f.
Generasi VI ( dimulai pada abad 21 )
 Generasi ini adalah generasi masa depan yang dikenal dengan
GENERASI TITANIUM
3. Siklus Pengolahan Data
Untuk memahami bagaimana siklus dari pengolahan data pada
system computer sebaiknya dipahami dulu apa itu data dan informasi.
a)
Definisi Data
Data adalah sesuatu yang belum mempunyai arti bagi
penerimanya dan masih memerlukan adanya suatu pengolahan. Data
Hal 5
Dasar Komputer & Pemrograman 1A
bisa berwujud suatu keadaan, gambar, suara, huruf, angka, matematika,
bahasa ataupun simbol-simbol lainnya yang bisa kita gunakan sebagai
bahan untuk melihat lingkungan, obyek, kejadian ataupun suatu konsep.
b)
Tahap pengembangan dari pengolahan data dasar diatas yaitu
ditambah dengan perangkat penyimpan data atau informasi (storage
devices), dan dibentuk dengan model siklus pengolahan data (data
processing cycle)
Definisi Informasi
Informasi merupakan hasil pengolahan dari sebuah model,
formasi, organisasi, ataupun suatu perubahan bentuk dari data yang
memiliki nilai tertentu, dan bisa digunakan untuk menambah
pengetahuan bagi yang menerimanya. Dalam hal ini, data bisa
dianggap sebagai obyek dan informasi adalah suatu subyek yang
bermanfaat bagi penerimanya. Informasi juga bisa disebut sebagai hasil
pengolahan ataupun pemrosesan data.
Sistem komputer dalam melakukan operasi pengolahan data
terdiri dari tiga tahap dasar yaitu pemasukan data (input),
pengolahan data (processing), dan mengeluarkan hasil (output).
Untuk melangkah antara tahap satu ke tahap berikutnya pada
perangkat keras yang digunakan (hardware), harus diperintahkan
atau dikendalikan oleh pemakai atau pengguna (brainware), dengan
menggunakan operasi atau perintah tertentu berupa perangkat lunak
(software) pada komputer.
Origination :
Proses pengumpulan data yang berupa proses pencatatan data ke dokumen
dasar
Input :
Proses memasukan data ke dalam proses komoputer melalui alat input (input
device)
Processing :
Proses pengolahan data dengan alat pemroses (processing device) yang
berupa proses menghitung,membandingkan,
mengklasifikasikan,mengurutkan, mengendalikan, atau mencari di storage.
Output :
Proses menghasilkan output dari hasil pengolahan data dengan
menggunakan alat output (output device), yaitu berupa informasi.
Distribution :
Proses dari distribusi output kepada pihak yang berhak dan membutuhkan
informasi.
Hal 6
Dasar Komputer & Pemrograman 1A
Cara Kerja dari Sistem Komputer
Tahapan dari cara kerja sistem komputer adalah data yang telah didapatkan dan
dikumpulkan dimasukkan oleh pemakai atau pengguna (brainware) pada
perangkat input (input devices), kemudian dengan metode tertentu data yang diinput-kan diolah atau diproses oleh perangkat proses (process devices) dan
selanjutnya dihasilkan informasi oleh perangkat keluaran (output devices). Jadi
pada dasarnya perangkat keras (hardware) komputer dibagi menjadi 3 perangkat
utama yaitu input device, process devices, dan output devices.
Hal 7
Download