Ilmu Pengetahuan Alam - Sekolah Tetum Bunaya

advertisement
Ilmu Pengetahuan Alam
Rangka Dalam dan Rangka Luar
pada hewan
Kelas Mars
Rangka Dalam
Manusia dan hewan mempunyai rangka. Namun,
rangka manusia berbeda dengan rangka hewan. Bentuk
rangka manusia memungkinkan manusia dapat berdiri
tegak. Sedangkan rangka hewan memungkinkan untuk
membentuk tubunya. Coba kamu perhatikan seekor
kucing yang ada di rumahmu. Kamu dapat mengamati
perbedaan rangka kucing dan rangka manusia.
Kucing memiliki rangka dalam
Selain perbedaan bentuk rangka, ada kesamaan
rangka manusia dan rangka kucing. Yaitu rangka manusia
dan kucing terdapat di dalam tubuh, dan dilapisi daging
juga kulit. Rangka yang berada di dalam dan tidak dapat
terlihat tersebut disebut dengan endoskeleton. Selain
kucing kalian dapat mengamati hewan yang memiliki
rangka dalam yang ada di sekitar rumah kalian.
Kura-kura memiliki rangka luar
Kompetensi Dasar dan Tujuan
Komepetsi Dasar:
Mendeskripsikan hubungan antara
hubungan kerangka tubuh manusia
dengan fungsinya.
Tujuan:
Siswa memahami rangka dalam dan
rangka luar pada hewan
Rangka Luar
Jika kamu perhatikan tidak semua hewan meiliki rangka
dalam. Coba amati seekor kura-kura. Sentuhlah bagian
luar kura-kura, kalian akan merasakan bagian luar
kepiting terasa keras. Bagian yang keras itu merupakan
kerangka kura-kura. Kerangka yang berda di luar dapat
dilihat dan sentuh disebut eksoskeleton. Selain kepiting
kalian dapat menyebutkan hewan lain yang mempunyai
Subh
Vol. 1 Issue 1
Latihan!
Sebutkan nama-nama hewan yang hidup di darat atau di air! Kemudian tentukan jenis
rangkanya! Termasuk rangka dalam ataukah rangka luar?
Rangka luar
Rangka dalam
1. Kura-kura
1. Kucing
2.
2.
3.
3.
4.
4.
5.
5.
6.
6.
7.
7.
8.
8.
9.
9.
10.
10.
Pengajar : Kak Wini
SEKOLAH TETUM BUNAYA
Jl. Timbul IVB/1 Cipedak Jagakarsa Jakarta Selatan 12630
Telp. 021-7866365 E-mail : [email protected]
Website : http://sekolahtetum.org
Download