UH IPA5 SMT2 - Education share

advertisement
ULANGAN HARIAN 1
Mata pelajaran
Kelas/ semester
Tahun Pelajaran
Kompetensi Dasar
: Ilmu Pengetahuan Alam
: V/ II
: 2012/ 2013
: 5.1 Mendeskripsikan hubungan antara gaya, gerak dan energy
melalui percobaan (gaya gravitasi, gaya gesek dan gaya magnet)
5.2 Menjelaskan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan
menjadi lebih mudah dan lebih cepat
Berilah tanda silang pada huruf a, b, c atau d yang merupakan jawaban yang benar!
1. Jarum kompas selalu menunjuk arah
4. Roda pada gerobag termasuk pesawat
utara dan selatan, hal itu disebabkan
sederhana jenis ….
oleh adanya ….
a. Tuas
a. Gaya gesek dua benda
b. Roda dan poros
b. Gaya elastis benda
c. Bidang miring
c. Gaya magnet bumi
d. Katrol
d. Gaya magnet yang senama
5. Di bawah ini yang merupakan katrol
2. Pembuatan tangga di rumah susun
tetap adalah ….
menggunakan prinsip ….
a. Tombol kunci pintu
a. Poros
b. Sumur pompa
b. Roda berporos
c. Gerinda
c. Tuas
d. Kerekan timba
d. Bidang miring
3. Kegiatan di bawah ini yang bekerja
berdasarkan gaya gravitasi adalah ….
a. Buah kelapa jatuh ke tanah
b. Sapi menarik pedati
c. Tukang kayu mengamplas papan
d. Mengukir alumunium
Isilah titik – titik di bawah ini dengan jawaban yang paling tepat!
6. Alat pengukur gaya disebut ….
7. Titik tempat gaya diadakan disebut ….
8. Magnet yang dibuat dengan mengalirkan listrik disebut ….
9. Posisi kuasa yang terletak diantara beban dan titik tumpu adalah tuas jenis ….
10. Cara untuk memperbear gaya gesek yaitu ….
Kunci jawaban
1
c
2
d
3
a
4
b
5
d
6
7
8
9
10
dinamometer
kuasa
elektromagnet
ketiga
Memperkasar permukaan benda
ULANGAN HARIAN 2
Mata pelajaran
Kelas/ semester
Tahun Pelajaran
Kompetensi Dasar
: Ilmu Pengetahuan Alam
: V/ II
: 2012/ 2013
: 6.1 Mendeskripsikan sifat – sifat cahaya
Kerjakan dengan singkat dan tepat!
1. Bagaimanakah sifat cahaya yang mengenai
a. Benda gelap
b. Benda berwarna
c. Benda bening
2. Bagaimanakah sifat bayangan yang dihasilkan oleh cermin datar, cermin cekung dan
cermin cembung?
3. Berilah 2 contoh peristiwa yang menunjukkan terjadinya pembiasan cahaya!
4. Dengan menggunakan cakram warna, sebutkan cahaya – cahaya penyusun warna putih!
5. Berilah 1 contoh peristiwa yang menunjukkan terjadinya penguraian cahaya!
Kunci jawaban:
1. a. cahaya tidak bias menembus benda gelap
b. cahaya yang mengenai benda berwarna akan diteruskan sebagian
c. cahaya yang mengenai benda bening akan diteruskan
2. bayangan yang dihasilkan cermin datar adalah tegak, sama dengan bendanya, jarak
dengan cermin sama
bayangan yang dihasilkan oleh cermin cekung adalah jika jauh nyata dan terbalik, jika
dekat semu dan lebih besar
bayangan yang dihasilkan cermin cembung adalah semu, tegak,m dan lebih kecil
3. a. dasar kolam kelihatan lebih dangkal
b. jalan beraspal di siang hari yang panas kelihatan seperti berair (kebijaksanaan guru)
4. merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, ungu
5. balon sabun yang tampak warna – warni bila terkena cahaya matahari
ULANGAN HARIAN 3
Mata pelajaran
Kelas/ semester
Tahun Pelajaran
Kompetensi Dasar
: Ilmu Pengetahuan Alam
: V/ II
: 2012/ 2013
: 7.1 Mendeskripsikan proses pembentukan tanah karena pelapukan
7.2 Mengidentifikasi jenis-jenis tanah
7.3 Mendeskripsikan struktur bumi
Kerjakan!
1. Tanah merupakan hasil dari … batuan yang berlangsung sangat lama.
2. Pelapukan batuan oleh lumut termasuk pelapukan ….
3. Pelapukan kimia merupakan pelapukan yang terjadi karanea pengaruh ….
4. Jenis tanaah yang mudah dilalui oleh air namun biasanya kurang subur adalah jenis tanah
….
5. Lapisan tanah yang paling atas mengandung ….
6. Jenis tanah yang sulit ditembus oleh air adalah ….
7. Lapisan bumi yang terluar disebut ….
8. Selubung bumi atau mantel bumi terbentuk dari ….
9. Inti buni terdiri dari dua bagian yaitu … dan ….
10. Lapisan gas yang menyelubungi bumi adalah ….
Kunci jawaban
1. Pelapukan
2. Biologi
3. Zat kimia
4. Tanah berpasir
5. Humus
6. Tanah liat
7. Kerak bumi
8. Mineral silikat
9. Inti luar , inti dalam
10. atmosfer
ULANGAN HARIAN 4
Mata pelajaran
Kelas/ semester
Tahun Pelajaran
Kompetensi Dasar
: Ilmu Pengetahuan Alam
: V/ II
: 2012/ 2013
: 7.4 Mendeskripsikan proses daur air dan kegiatan manusia yang
dapat mempengaruhinya
7.5 Mendeskripsikan perlunya penghematan air
Kerjakan!
1. Jelaskan manfaat air bagi kehidupan manusia!
2. Ceritakan proses daur/ siklus air!
3. Jelaskan istilah berikut ini:
a. Evaporasi
b. prescipitasi
4. Sebutkan kegiatan manusia yang menyebabkan penurunan kualitas air bersih!
5. Jelaskan cara menghemat air!
ULANGAN HARIAN 5
Mata pelajaran
Kelas/ semester
Tahun Pelajaran
Kompetensi Dasar
: Ilmu Pengetahuan Alam
: V/ II
: 2012/ 2013
: 7.6 Mengidentifikasi peristiwa alam yang terjadi di Indonesia dan
dampaknya bagi makhluk hidup dan lingkungan
7.7 Mengidentifikasi beberapa kegiatan manusia yang dapat
mengubah permukaan bumi (pertanian, perkotaan, dsb)
Kerjakan!
1. Sebutkan bencana alam yang pernah melanda Indonesia!
2. Menurutmu apakah akibat bencana banjir di Jakarta pada Januari 2013?
3. Berikan contoh kegiatan manusia yang dapat merubah bentuk permukaan bumi!
4. Sebutkan tindakan – tindakan yang dilakukan manusia dalam upaya pencegahan bencana
alam!
5. Menurutmu bagaimana cara menanggulangi banjir?
Download