ESA142-5 Rencana Pemasaran 2013

advertisement
KEWIRAUSAHAAN
TOPIK 5
RENCANA PEMASARAN
PEMASARAN


Kegiatan meneliti kebutuhan dan
keinginan konsumen (probe), dalam
menghasilkan barang dan jasa
(product).
Tujuan pemasaran adalah barang dan
jasa yang dihasilkan disukai,
dibutuhkan, dan dibeli oleh konsumen.
KONSEP INTI PEMASARAN
Kebutuhan, keinginan, permintaan
 Produk dan jasa
 Nilai, kepuasan, mutu
 Pertukaran, transaksi, hubungan
 Pasar, pemasar

Kebutuhan, Keinginan dan Permintaan
1.
2.
Kebutuhan (needs) : Pernyataan
dari perasaan kekurangan, sesuatu
yang bila tak terpenuhi akan
terasa kurang
Keinginan (wants) : Kebutuhan
yang dibentuk oleh budaya dan
kepribadian seseorang dalam
bentuk obyek yang akan
memuaskan kebutuhan.
Kebutuhan, Keinginan dan Permintaan
3.
Permintaan (demands) : Keinginan
manusia yang didukung oleh daya
beli. Manusia memiliki keinginan
yang tak terbatas, tetapi memiliki
sumber daya yang terbatas,
sehingga akan memilih produk
yang memberi nilai dan kepuasan
terbesar dengan uang mereka.
Produk dan Jasa
1.
2.
Produk : Sesuatu yang dapat
ditawarkan ke pasar untuk
diperhatikan, dimiliki, digunakan
atau dikonsumsi dan dapat
memuaskan keinginan atau
kebutuhan
Jasa : Segala aktivitas atau manfaat
yang dapat ditawarkan oleh suatu
kelompok kepada yang lainnya yang
pada dasarnya tidak nyata dan tidak
berakibat pada kepemilikan apapun.
Nilai, Kepuasan dan Mutu
1.
Nilai Pelanggan (Customer Value) :
Selisih manfaat yang diperoleh
pelanggan dengan menggunakan suatu
produk dengan biaya yang dikeluarkan
untuk memperolehnya atau manfaat
dikurangi biaya
Manfaat : Perkiraan pelanggan
tentang kemampuan produk untuk
memenuhi kebutuhan dan keinginan.
Biaya (Cost) : Pengorbanan untuk
mendapatkan produk, baik waktu atau
uang
Nilai, Kepuasan dan Mutu
2.
2.
Kepuasan Pelanggan (Customer
Satisfaction) : Tingkat perkiraan
kinerja produk yang sesuai dengan
harapan pembeli. Perbandingan
kenyataan dengan harapan
Puas bila kenyataan = harapan
Sangat puas bila kenyataan > harapan
Kecewa bila kenyataan < harapan
Mutu : Sifat dan karakteristik total
suatu produk/jasa yang berhubungan
dengan kemampuannya memuaskan
kebutuhan pelanggan.
Pertukaran, Transaksi Dan Hubungan
1.
Pertukaran : Tindakan untuk memperoleh
obyek (produk) yang diharapkan dari
seseorang dengan menawarkan sesuatu
sebagai pengganti. Pemasaran terjadi saat
manusia memutuskan untuk memuaskan
kebutuhan dan keinginan melalui pertukaran.
Pertukaran terjadi bila (1) terdapat
sedikitnya dua pihak, (2) Masing-masing
pihak memiliki sesuatu yang berharga bagi
pihak lain, (3) Masing-masing pihak bebas
menerima atau menolak tawaran pertukaran,
(4) Kedua belah pihak dapat berkomunikasi
dan menyerahkan barang
Pertukaran, Transaksi dan Hubungan
2.
3.
Transaksi : Perdagangan antara dua
pihak yang melibatkan paling sedikit dua
bentuk nilai, persetujuan mengenai
kondisi, waktu dan tempat
Hubungan Pemasaran (Relationship
Marketing) : Proses menciptakan,
memelihara dan meningkatkan hubungan
timbal balik dengan pelanggan dan pihak
lain yang berkepentingan.
Pasar dan Pemasar
1.
2.
Pasar : Sekelompok pembeli
aktual dan potensial dari suatu
produk atau jasa
Pemasar : Penjual yang
memahami kebutuhan dan
keinginan suatu pasar tertentu
dan memilih pasar yang paling
dapat dilayani dengan baik
Rencana Pemasaran



Penentuan kebutuhan pasar
Memilih pasar sasaran khusus yaitu:
pasar individu, relung pasar,
segmentasi
Pemilihan strategi pasar, kaitan
dengan marketing mix ( Product,
price, promotion & place)
Kegiatan Pemasaran






Riset pemasaran
Penetapan produk
Penetapan harga
Penginformasian
Pendistribusian
Pelayanan berkelanjutan
Download