mitokondria - ukmifabiopeduli

advertisement
MITOKONDRIA




Organel sel Eukariotik
Altman (1894)
“biobblas”
Bensley & Hoers (1934) : isolasi mitokondria
dan analisa komponen kimia
Clause (1943) :
* 1 juta molekul protein, 25 % lipoid, 10 %
RNA, enzim oksidase
* Mesin pembangkit energi
ATP
* Organel semi otonom
ULTRASTRUKTUR
* Organel dibatasi membran ganda, m. luar dan
m. dalam, ruang antar membran Ø 6 – 7 nm
* M. dalam
krista, memperluas permukaan
shg dapat mengikat enzim respirasi
ATP
* Mitokondria dibedakan 2 tipe
- tipe ortodoks
- tipe condensed
* Bentuk bulat – lonjong, panjang 4 – 10 µm
lebar
0,3 – 1 µm
* Lokasi : tempat yang memerlukan energi
* Jumlah : bervariasi, sesuai tipe sel
* Plastisitas
* Mobilitas
Chapter 3 – Cell Structure & Function
Mitochondria structure
It is a double membrane organelle enclosing a fluid-filled space called the matrix.
The inner membrane contains the key enzyme ATP synthase which is used to
synthesize ATP from the breakdown of energy rich molecules like carbohydrates
LIPIDA M. MITOKONDRIA
Komponen dominan : fosfolipida
* Fosfatidilkolin
* Fosfatidil etanolamin
* Kardiolipin, m. dalam > m. luar
* Kolesterol, jml sedikit terutama pd m. luar
MOLEKUL ORGANIK
M. dalam : ubiquinon, Flavin, NAD+
KOMPARTEMEN ENZIM-ENZIM
 Enz. marker m.luar
monoamin oksidase
Mengandung : flavin, sialic acid, heksosamin
 Enz. marker m. dalam
suksinat
dehidrogenase
ENZIM M. DALAM
* Enz. suksinat dehidrogenase
* Enz. transfer elektron
* Enz. Fosforilasi oksidatif
ENZIM PADA MATRIKS
* Enz. Siklus krebs, kecuali suksinat
dehidrogenase
* Enz. Sintesis protein
* Enz. Sintesis asam nukleat
* Enz. Oksidasi asam lemak
FRAKSINASI M. DALAM MITOKONDRIA

Perlakuan kimiawi dan enzimatis
4 Kompleks membran lipida – protein
 Disebut Kompleks Membran I – IV
Masing2 mampu melakukan sebagian dari
proses transfer elektron
KOMPLEKS I NADH
Akv. enz. adalah memindahkan e- dari
NADH ke koenzim Q.
 KOMPLEKS II : Suksinat koenz. Q
Oksidoreduktase
Fungsinya mengoksidasi suksinat mjd
fumarat dan memindahkan e- untuk
mengoksidasi koenz. Q

KOMPLEKS III : Reduksi koenz. Q
Sitokrom c Oksidoreduktase
Terdiri dari sitokrom b, c dan a.
Menggunakan koenz. Q reduktase sbg
substrat dan memindahkan e- ke sit c.
KOMPLEKS IV : Sitokrom c
Oksidase
Sistem oksidasi paling ujung dalam
transport e-, fungsinya memindahkan edari sitokrom c reduktase ke molekul O2
dan membentuk H2O
 ATP SINTETASE

Agregat molekul ke 5 dari m. dalam
mitokondria
 Tersusun oleh 10 polipeptida
*5
protein instrinsik m. dalam menghadap
matriks
Fo
*5
protein ekstrinsik, sbg agregat molekul
yg disebut F1 ATP ase
DNA MITOKONDRIA

Terdapat didlm matriks mitokondria
 Peranan DNA
membtk mRNA
dan t RNA untuk sintesis sejml protein enz.
 Protein yg ditentukan oleh DNA inti
* DNA polimerase
* RNA polimerase
* Protein ribosom mitokondria
* t RNA amino asil transferase
 2 Sistem genetik bekerja sama : organel
semi otonom
TAHAP-TAHAP OKSIDASI
1.
2.
3.
4.
Glikolisis (Jalur Embden – Meyerhoff)
Dekarboksilasi oksidatif
Siklus Krebs
Rantai Respirasi
1. Glikolisis
Bersifat anaerob
Asam piruvat ?
NADH + H+ NAD+
CH3-C-COOH
CH3-CH
NADH + H+
CH3-CH2OH
Etanol
NAD
CH3-CH-COOH
OH
Asam LAktat
2. Dekarboksilasi oksidatif
3. Siklus Krebs
Bersifat aerob, didlm matriks
4. Rantai Respirasi
Proses oksidasi 1 molekul asetil Ko-A dlm
siklus Krebs
1 FAD dan 3 NAD tereduksi
Koenzim yg tereduksi akan dioksidasi oleh
molekul O2 melalui sistem enzim dan koenz.
rantai respirasi/sistem transfer elektron
m. dalam dan matriks mitokondria
Download