riset potensi pasar - Teknik Industri UMS

advertisement
Riset
Pemasaran
Marketing Research
 Adalah suatu pendekatan yang
ditempuh secara sistematis dan
objektif untuk mendapatkan data/
informasi yang akan digunakan untuk
proses pengambilan keputusan
bidang pemasaran ( Kotler, Kinear,
Taylor)
Elemen Penting Riset Pemasaran
 Merupakan kegiatan yang sistematis,
tercermin dalam tahap perencanaan,
pengumpulan, analisis & pelaporan.
 Bersifat objektif, tidak bias
 Merupakan penerapan metoda ilmiah
dalam pemasaran
Marketing Research berbeda
dengan Marketing Intelligent
Marketing Intelligent
 Adalah suatu prosedur dan sumber
daya yang digunakan oleh manajer
pemasaran untuk memperoleh
informasi harian mengenai apa yang
sedang terjadi di lingkungan
perusahaan
 Output : Happening Data
Bentuk-Bentuk Aktivitas Marketing
Intelligent
 Melakukan pengamatan langsung /
tidak langsung
 Memanfaatkan tenaga penjual,
distributor dan pengecer sebagai
mata & telinga perusahaan
 Melakukan “penyusupan” ke pesaing
 Membeli informasi dari Research
Company
Faktor Pendorong Munculnya
Kebutuhan Riset Pemasaran
 Perluasan jangkauan pasar
 Peralihan orientasi dari Need Pembeli
ke Want Pembeli
 Peralihan dari Persaingan Harga ke
Persaingan Non Harga
Lingkup Riset Pemasaran
Marketing Management Process
Analisis
Peluang
Efforts
Penentuan
Target
Perancangan
Strategi
Perancangan
Program
Marketing Research
Melakukan
Marketing
Riset Proses Analisis Peluang Pasar
1. Riset Potensi Pasar
2. Riset Perilaku Konsumen
3. Riset Benchmark Industri
Riset Penentuan Target Pasar
1. Riset Segmentasi
2. Riset Penentuan Target Pasar
Riset Proses Perancangan Strategi
 Riset Penentuan Keunggulan
Perusahaan
 Riset Perumusan Positioning
 Riset Pengembangan dan Pengujian
Produk
 Riset Pengukuran Daur Hidup Produk
& Pemilihan Strategi yang Tepat
 Riset Pengukuran Market Share &
Pemilihan Strategi yang Tepat
Riset Proses Perencanaan Program
Pemasaran
Riset Pengujian Brand & Packaging
Riset Pengukuran Ekuitas Merek
Riset Penentuan Harga
Riset Perumusan Strategi Harga
Riset Pemilihan & Perancangan Saluran
Distribusi
 Riset Media & Bauran Promosi
 Riset Pengukuran Effektivitas Bauran
Promosi
 Riset Pengukuran Effektivitas Iklan





Riset Proses “Marketing Efforts”
Riset Pengukuran Kepuasan Pelanggan
Riset Pengukuran Loyalitas Pelanggan
Riset Pengukuran & Analisis Churn
Riset Perancangan Customer Relationship
Management (CRM)
 Riset Perancangan Marketing Decision
Support System
 Riset Perancangan Marketing Information
System




RISET POTENSI
PASAR
Tujuan & Lingkup Riset Potensi
Pasar
 Tujuan utama : untuk mengetahui tingkat
permintaan (demand) pasar terhadap
produk
 Lingkup Demand :
1. Level Produk : kelompok industri, kelas
produk, nama produk.
2. Wilayah : negara, propinsi, kab/kod
3. Waktu : tahun, bulan
4. Pasar : umur, jenis kelamin, pendidikan,
pekerjaan (demografi)
Level Ukuran Demand Pasar
 Potential Market : berkeinginan / berminat
 Available Market : mampu membeli &
memiliki akses terhadap distribusi produk
 (Qualified Available Market) : memenuhi
syarat tertentu
 Served/ Target Market : yang akan dilayani
/ dijadikan pasar sasaran
 Penetrated Market : yang dikuasai (riel /
actual demand)
Kegunaan Estimasi Demand






Rencana produksi
Distribusi produk
Pembagian wilayah penjualan
Alokasi tenaga penjual
Rencana promosi
Penyusunan budget
Resiko Kesalahan Estimasi Demand





Kelebihan stock barang
Kehilangan peluang pasar
Kesalahan jadual produksi
Kesalahan perkiraan cash flow
Kesalahan rencana investasi
Metode Peramalan

1.
2.
3.

1.
2.
Kualitatif
Composite salesperson opinion
Expert opinion
Management concensus
Kuantitatif
Metode Time Series
Metode Regresi
Metode Time Series
 Pola data masa lalu digunakan untuk
memproyeksi data ke depan ( pola
dianggap tetap berlangsung)
 Lakukan Randomness Test
 Metode :
1. Trend Linier
2. Moving Average
3. Indeks Siklis
4. Indeks Seasonal (musiman)
Metode Regresi
 Mencari fungsi regresi (hubungan)
 Data penjualan sebagai variabel
dependent data demografi dan
ekonomi sebagai variabel
independent.
Estimasi Demand Produk Baru
Inovative Product :
Expert opinion
Management concensus
Experimental survey
Untuk future demand perlu
dipertimbangkan pengaruh marketing
stimulus, reaksi pesaing & kondisi ekonomi
ke depan
 New Product Line :
- Benchmark data penjualan pesaing (sama/
sejenis)  perlu hati hati !

1.
2.
3.

Lingkup Riset Pengembangan
Produk
 Riset Penggalian Ide Produk Baru
 Riset Pengujian Konsep Produk
 Riset Pengujian Kelayakan Bisnis
Riset Penggalian Ide Produk
Baru
 Tujuan :
1. Mencari bentuk atau jenis produk
yang sama sekali baru
2. Mencari feature, atribut atau
manfaat baru dari produk yang ada.
 Jenis riset : Exploratory
 Metode riset : Focus Group
Discussion
Metode Pencarian Ide :
SCAMPER







S : Substitute
C : Combine
A : Adapt
M: Modify
P : Put to another use
E : Eliminate
R : Reverse
Riset Pengujian Konsep Produk


1.
2.
3.
4.
Konsep : spesifikasi produk, gambar, foto, prototipe
produk.
Tujuan riset :
Mengetahui reaksi dan pandangan konsumen
mengenai produk
Memperkirakan prospek pemasaran dan segmen
pasar
Mengetahui kelemahan konsep produk sebagai input
bagi pengembangan selanjutnya
Memilih konsep produk terbaik
Prosedur Riset Pengujian
Konsep Produk (1)
 Focus Group
 Pengukuran Sikap (attitude
measurements) – Likert
 Usage Test :
1. Blind usage test
2. Identified usage test
Prosedur Riset Pengujian
Konsep Produk (2)

1.
2.
3.
4.

Brand Name Test :
Pronounciation Test
Memory Test
Meaning Test
(Brand Extention Test)
Packaging Test
Packaging Test
 Atribut kemasan : warna, material,
logo, bentuk, berat, ukuran, tata
letak & format tulisan.
 Tujuan Test : Menguji apakah
kemasan
1. Sudah sesuai dengan bentuk & sifat
produk
2. Mudah diingat dan enak dilihat
Teknik Test Kemasan
1. Association Test : bentuk, warna,
logo / symbol
2. Recognition Test
3. Usage Test :
- Kemudahan
- Kecocokan
Riset Pengujian Kelayakan
Bisnis
 Tujuan : memperkirakan tingkat
penjualan dan laba
 Teknik : Tes Pasar (Market Test)
 Market Test : riset eksperimen yang
dilakukan secara terbatas pada pasar
terpilih.
Field Market Test
 Syarat Lokasi Riset :
1. Pasar tidak didominasi oleh suatu
perusahaan.
2. Situasi persaingan mirip dengan situasi
persaingan tingkat nasional
3. Profil demografi cukup representatif bagi
produk yang diuji
4. Pasar tidak terlalu besar atau terlalu kecil
Data yang Diperoleh dari Test
Pasar
Volume dan nilai penjualan
Pangsa pasar pada lokasi riset
Tingkat keuntungan
Sikap dan perilaku konsumen
Efektivitas strategi pemasaran : diskon,
iklan dll.
 Tingkat persediaan pengecer
 Harga grosir dan eceran
 Kelancaran saluran distribusi





Download