Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA A. IDENTITAS MATA KULIAH Program Studi : Ekonomi Akuntansi (S1) Mata Kuliah : Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya Kode : EK201 Bobot : 2 (dua) sks Kelas : AK-3 Semester : III Prasyarat : Tidak ada Deskripsi singkat : Dalam mata kuliah ini akan dibahas mengenai seluk beluk lembaga keuangan bank dan non-bank, fungsi, dan keterkaitan lembaga satu sama lain dalam konteks perekonomian Indonesia. : Menganalisis lembaga keuangan bank dan non-bank dilihat dari jenis, fungsi, cara kerja, dan produk. Standar Kompetensi B. PENILAIAN a. Tugas b. Kuis c. UTS d. UAS : : : : 20 % 10 % 30 % 40 % C. DOSEN a. Koordinator : Trisnadi Wijaya, SE., S.Kom ([email protected]) : 1. Masnoni, SE., M.Si : 2. Mulyati, SE., M.T.I : Kasmir, Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya, Edisi Revisi ke-8, PT RajaGrafindo Persada, Jakarta, 2008 1. Sigit Triandaru dan Totok Budisantoso, Bank dan Lembaga Keuangan Lain, Edisi ke-2, Salemba Empat, Jakarta, 2009 2. Ketut Rindjin, Pengantar Perbankan dan Lembaga Keuangan Bukan Bank, PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 2000 b. Anggota D. PUSTAKA a. Buku wajib b. Buku Pelengkap : E. JADWAL KONSULTASI Hari Jam F. SANKSI : : Senin s.d. Sabtu 07:50 s.d. 18:00 : 1. Tugas yang dikumpulkan terlambat tidak diberi nilai. 2. Bagi mahasiswa yang mempunyai tingkat kehadiran kurang dari 75% tidak diizinkan untuk mengikuti UAS. 3. Mahasiswa yang memakai sandal dianggap tidak hadir. 1 G. TABEL KULIAH, POKOK BAHASAN DAN TUGAS Pertemuan ke 1 Tugas Pokok Bahasan Uang Membaca Soal Buku Wajib hal 11-23 Lampiran Tugas 1 Buku Pelengkap 1 hal 3-15 2 Buku Wajib hal 25-63 Bank Lampiran Tugas 2 Buku Pelengkap 1 hal 3-15 3 Buku Wajib hal 65-94 Sumber-Sumber Dana Bank Lampiran Tugas 3 Buku Pelengkap 1 hal 95-112 4 Buku Wajib hal 95-130 Alokasi Dana Bank (Kredit) Lampiran Tugas 4 Buku Pelengkap 1 hal 113-133 5 Suku Bunga Buku Wajib hal 131-144 Lampiran Tugas 5 6 Jasa-Jasa Bank Lainnya Buku Wajib hal 145-176 Lampiran Tugas 6 7 Bank Indonesia Buku Wajib hal 177-185 Lampiran Tugas 7 Buku Pelengkap 1 hal 37-48 UJIAN TENGAH SEMESTER 8 Buku Wajib hal 187-206 Bank Syariah Lampiran Tugas 8 Buku Pelengkap 1 hal 151-176 9 Buku Wajib hal 207-233 Pasar Modal Lampiran Tugas 9 Buku Pelengkap 1 hal 279-298 10 Pasar Uang dan Pasar Valas Buku Wajib hal 235-260 Lampiran Tugas 10 11 Pegadaian dan Sewa Guna Usaha (Leasing) Buku Wajib hal 261-284 Lampiran Tugas 11 Buku Pelengkap 1 hal 211-224, 189-202 12 13 Koperasi Simpan Pinjam dan Perusahaan Asuransi Buku Wajib hal 285-300 Buku Wajib hal 337-349 Kartu Plastik Lampiran Tugas 12 Buku Pelengkap 1 hal 177-188 Lampiran Tugas 13 Buku Pelengkap 1 hal 253-265 14 Lembaga Keuangan Internasional Buku Wajib hal 351-358 Lampiran Tugas 14 UJIAN AKHIR SEMESTER 2 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Uang : Menganalisis nilai-nilai yang terkandung pada uang serta jenis-jenis uang Kompetensi Dasar Indikator 1. Memahami manfaat dan fungsi uang 1.1. Mengenal sejarah uang 1.2. Menjelaskan manfaat adanya uang 1.3. Menjelaskan fungsi uang secara umum Sub Pokok Bahasan 1. Sejarah uang 2. Manfaat adanya uang 3. Fungsi uang secara umum 2. Menganalisis nilai2.1. Menjelaskan kriteria yang dapat 1. Kriteria yang dapat dijadikan sebagai nilai yang dijadikan sebagai uang uang terkandung pada 2.2. Membedakan nilai-nilai yang terkandung 2. Nilai yang terkandung pada uang uang serta jenis-jenis pada uang 3. Jenis-jenis uang uang 2.3. Membedakan jenis-jenis uang Pengalaman Belajar Alokasi Waktu 1. Mahasiswa mengingat kembali sejarah perkembangan uang 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang manfaat adanya uang 2 x 50 3. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang fungsi uang secara umum menit 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang kriteria yang dapat dijadikan sebagai uang 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis uang dan nilai-nilai yang terkandung pada uang 3 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Bank : Menganalisis jenis-jenis bank Kompetensi Dasar Indikator Mendefinisikan bank Mengenal sejarah bank Menjelaskan fungsi bank Membedakan jenis-jenis bank Sub Pokok Bahasan 1. Menganalisis jenisjenis bank 1.1 1.2 1.3 1.4 1. 2. 3. 4. Definisi bank Sejarah bank Fungsi bank Jenis-jenis bank 2. Memahami tentang penilaian kesehatan bank 2.1 Mengenal kegiatan-kegiatan bank 1. Kegiatan-kegiatan bank 2.2 Menjelaskan tentang penilaian kesehatan 2. Penilaian kesehatan bank bank 3. Rahasia bank dan sanksi administratif 2.3 Menjelaskan rahasia bank dan sanksi administratif Pengalaman Belajar Alokasi Waktu 1. Mahasiswa mendefinisikan bank berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mengingat kembali sejarah perkembangan bank di dunia dan di Indonesia 2 x 50 3. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang fungsi bank menit 4. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis bank 1. Mahasiswa menyebutkan kegiatan-kegiatan bank 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang penilaian kesehatan bank, rahasia bank, dan sanksi administratif 4 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 1. Menganalisis instrumen penarikan dana pada simpanan giro (demand deposit) 2. Menganalisis jenisjenis simpanan tabungan (saving deposit) 3. Menganalisis jenisjenis simpanan deposito (time deposit) : Sumber-Sumber Dana Bank : Menganalisis simpanan giro, tabungan, dan deposito Indikator 1.1. Mendefinisikan simpanan giro, cek, dan bilyet giro 1.2. Menguraikan persyaratan penarikan dana pada cek 1.3. Membedakan jenis-jenis cek 1.4. Menguraikan persyaratan pemindahbukuan pada bilyet giro 1.5. Menguraikan masa berlaku bilyet giro 1.6. Membedakan cek dan bilyet giro 1.7. Menghitung bunga simpanan giro 2.1. Mendefinisikan simpanan tabungan 2.2. Menguraikan instrumen penarikan dana pada simpanan tabungan 2.3. Membedakan jenis-jenis simpanan tabungan 2.4. Menghitung bunga simpanan tabungan 3.1. Mendefinisikan simpanan deposito 3.2. Membedakan jenis-jenis simpanan deposito 3.3. Menghitung bunga simpanan deposito Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar 1. Definisi simpanan giro, cek, dan bilyet giro 2. Persyaratan penarikan dana pada cek 3. Jenis-jenis cek 4. Persyaratan pemindahbukuan pada bilyet giro 5. Masa berlaku bilyet giro 6. Perbedaan cek dan bilyet giro 7. Perhitungan bunga simpanan giro 1. Mahasiswa mendefinisikan simpanan giro, cek, dan bilyet giro berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang persyaratan penarikan dana pada cek, persyaratan pemindabukuan pada bilyet giro, dan masa berlaku bilyet giro 3. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis cek dan perbedaaan cek dan bilyet giro 4. Mahasiswa menghitung bunga simpanan giro 1. Definisi simpanan tabungan 2. Instrumen penarikan dana pada simpanan tabungan 3. Jenis-jenis simpanan tabungan 4. Perhitungan bunga simpanan tabungan 1. Definisi simpanan deposito 2. Jenis-jenis simpanan deposito 3. Perhitungan bunga simpanan deposito Alokasi Waktu 2 x 50 menit 1. Mahasiswa mendefinisikan simpanan tabungan berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang instrumen penarikan dana pada simpanan tabungan 3. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis simpanan tabungan 4. Mahasiswa menghitung bunga simpanan tabungan 1. Mahasiswa mendefinisikan simpanan deposito berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis simpanan deposito 3. Mahasiswa menghitung bunga simpanan deposito 5 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Alokasi Dana Bank (Kredit) : Menganalisis jenis-jenis kredit dan prinsip-prinsip pemberian kredit Kompetensi Dasar Indikator 1. Menganalisis jenisjenis kredit 1.1. Mendefinisikan kredit dan pembiayaan 1.2. Menjelaskan unsur-unsur kredit 1.3. Menjelaskan tujuan pemberian kredit dan fungsi kredit 1.4. Membedakan jenis-jenis kredit 1. 2. 3. 4. 5. 2. Menganalisis prinsip-prinsip pemberian kredit 2.1. Menjelaskan jaminan dalam pemberian kredit 2.2. Membedakan prinsip-prinsip pemberian kredit 2.3. Menjelaskan aspek-aspek dalam penilaian kredit 1.1. Menjelaskan prosedur dalam pemberian kredit 1.2. Menjelaskan kualitas pemberian kredit 1.3. Menjelaskan teknik penyelesaian kredit macet 1. Jaminan kredit 2. Prinsip-prinsip pemberian kredit 3. Aspek-aspek dalam penilaian kredit 3. Memahami prosedur dalam pemberian kredit Sub Pokok Bahasan Definisi kredit dan pembiayaan Unsur-unsur kredit Tujuan pemberian kredit Fungsi kredit Jenis-jenis kredit 1. Prosedur dalam pemberian kredit 2. Kualitas pemberian kredit 3. Teknik penyelesaian kredit macet Pengalaman Belajar 1. Mahasiswa mendefinisikan kredit dan pembiayaan berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang unsur-unsur kredit dan jenis-jenis kredit 3. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang tujuan pemberian kredit dan fungsi kredit 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang jaminan kredit dan prinsip-prinsip pemberian kredit 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang aspek-aspek penilaian kredit Alokasi Waktu 2 x 50 menit 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang prosedur dalam pemberian kredit 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang kualitas pemberian kredit dan teknik penyelesaian kredit macet 6 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Suku Bunga : Menganalisis jenis-jenis pembebanan suku bunga kredit Kompetensi Dasar Indikator 1. Memahami faktorfaktor dan komponenkomponen yang menentukan besarnya suku bunga kredit 2. Menganalisis jenisjenis pembebanan suku bunga kredit 1.1. Mendefinisikan bunga bank 1.2. Menguraikan jenis-jenis bunga 1.3. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya suku bunga 1.4. Menjelaskan komponen-komponen dalam menentukan besarnya bunga kredit 2.1. Membedakan jenis-jenis pembebanan suku bunga kredit 2.2. Menghitung suku bunga kredit Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar 1. Definisi bunga bank 2. Jenis-jenis bunga 3. Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya suku bunga 4. Komponen-komponen dalam menentukan besarnya bunga kredit 1. Mahasiswa mendefinisikan bunga bank berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya suku bunga dan komponenkomponen dalam menentukan besarnya bunga kredit 1. Jenis-jenis pembebanan suku bunga kredit 2. Perhitungan suku bunga kredit 1. Mahasiswa mendiskusikan jenis-jenis pembebanan suku bunga kredit 2. Mahasiswa menghitung suku bunga kredit Alokasi Waktu 2 x 50 menit 7 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 1. Memahami jasa-jasa bank yang berkaitan dengan lalu lintas uang/pembayaran 2. Memahami jasa-jasa bank yang berkaitan dengan kemudahan transaksi 3. Memahami jasa-jasa bank yang berkaitan dengan pertukaran mata uang asing 4. Memahami jasa-jasa bank yang berkaitan dengan penjaminan dalam transaksi perdagangan : Jasa-Jasa Bank Lainnya : Memahami jasa-jasa bank lainnya Indikator Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar 1.1. Menjelaskan tentang kiriman uang 1.2. Menjelaskan tentang kliring 1.3. Menjelaskan tentang inkaso 1. Kiriman uang (transfer) 2. Kliring (clearing) 3. Inkaso (collection) 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang kiriman uang (transfer), kliring, dan inkaso 2.1. Menjelaskan tentang SDB 2.2. Menjelaskan tentang Bank Card 1. Safe Deposit Box (SDB) 2. Bank Card 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang SDB dan Bank Card 3.1. Menjelaskan tentang Bank Notes 3.2. Menjelaskan tentang cek wisata 1. Bank Notes 2. Cek wisata (travellers cheque) 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang bank notes dan cek wisata 4.1. Menjelaskan tentang L/C 4.2. Menjelaskan tentang Bank Garansi dan Referensi Bank 1. Letter of Credit (L/C) 2. Bank Garansi dan Referensi Bank 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang L/C, bank garansi, dan referensi bank Alokasi Waktu 2 x 50 menit 8 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Bank Indonesia : Menganalisis tujuan dan tugas Bank Indonesia Indikator 1. Menganalisis tujuan dan tugas Bank Indonesia. 1.1. Mengenal sejarah Bank Indonesia 1.2. Membedakan tujuan dan tugas Bank Indonesia 2. Memahami hubungan antara Bank Indonesia dengan Pemerintah dan dunia internasional Memahami tentang Dewan Gubernur Bank Indonesia 1.3. Menjelaskan hubungan BI dengan Pemerintah 1.4. Menjelaskan hubungan BI dengan dunia internasional 3. Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar Alokasi Waktu 1. Sejarah Bank Indonesia 2. Tujuan berdirinya Bank Indonesia 3. Tugas Bank Indonesia 1. Mahasiswa mengingat kembali sejarah Bank Indonesia 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang tujuan Bank Indonesia 3. Mahasiswa mendiskusikan tentang tugas-tugas Bank Indonesia dan Dewan Gubernur BI 1. Hubungan antara Bank Indonesia dengan 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang hubungan BI dengan Pemerintah dan dunia internasional Pemerintah 2. Hubungan antara Bank Indonesia dengan dunia internasional 2 x 50 menit 1.5. Menguraikan struktur organisasi Dewan Gubernur 1.6. Menguraikan persyaratan menjadi Dewan Gubernur 1.7. Menjelaskan tentang proses pengangkatan dan masa jabatan dewan Gubernur 1.8. Menjelaskan wewenang dan tugas Dewan Gubernur 1.9. Menjelaskan tentang rapat Dewan Gubernur 1. Struktur organisasi Dewan Gubernur 2. Persyaratan menjadi Dewan Gubernur 3. Proses pengangkatan dan masa jabatan Dewan Gubernur 4. Wewenang dan tugas Dewan Gubernur 5. Rapat Dewan Gubernur 1. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang struktur organisasi, masa jabatan, wewenang dan tugas, serta rapat Dewan Gubernur 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang persyaratan dan proses pengangkatan Dewan Gubernur 9 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 1. 2. : Bank Syariah : Menganalisis bank syariah dengan bank konvensional Indikator Menganalisis bank 1.1. Mengenal sejarah bank syariah syariah dengan bank 1.2. Membedakan bank syariah dengan bank konvensional konvensional 1.3. Membedakan sistem bunga dan sistem bagi hasil Menganalisis 1.4. Membedakan produk-produk bank produk-produk bank syariah syariah 1.5. Menjelaskan penilaian kesehatan bank syariah Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar 1. Sejarah bank syariah 1. Mahasiswa mengingat kembali sejarah bank syariah 2. Perbedaan bank syariah dengan bank 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang perbedaan bank konvensional syariah dengan bank konvensional dan membandingkan 3. Perbedaan sistem bunga dan sistem bagi sistem bunga dan sistem bagi hasil hasil 1. Produk bank syariah; 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang produk-produk bank a. Simpanan syariah dan penilaian kesehatan bank syariah b. Pembiayaan 2. Penilaian kesehatan bank syariah Alokasi Waktu 2 x 50 menit 10 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Pasar Modal : Menganalisis jenis-jenis instrumen yang terdapat pada pasar modal Kompetensi Dasar Indikator Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar 1. Memahami tentang pasar modal 1.1. Mendefinisikan pasar modal 1.2. Menguraikan para pemain di pasar modal 1.3. Menguraikan lembaga-lembaga yang terlibat di pasar modal 1.4. Menjelaskan proses penawaran umum (go public) 2.1. Mendefinisikan saham 2.2. Mendefinisikan deviden 2.3. Membedakan jenis-jenis saham 2.4. Mendefinisikan obligasi 2.5. Membedakan jenis-jenis obligasi 1. Definisi pasar modal 2. Para pemain di pasar modal 3. Lembaga-lembaga yang terlibat di pasar modal 4. Proses penawaran umum (go public) 1. Mahasiswa mendefinisikan pasar modal berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang para pemain di pasar modal dan lembaga-lembaga yang terlibat di pasar modal 3. Mahasiswa mendiskusikan tentang proses penawaran umum (go public) 1. Mahasisw mendefinisikan saham, dividen, dan obligasi berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis saham dan obligasi 2. Menganalisis jenisjenis instrumen pada pasar modal; saham dan obligasi 1. Saham (stocks) a. Definisi saham dan dividen b. Jenis-jenis saham 2. Obligasi (bonds) a. Definisi obligasi b. Jenis-jenis obligasi Alokasi Waktu 2 x 50 menit 11 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar : Pasar Uang dan Pasar Valuta Asing : Menganalisis pasar uang dan pasar valuta asing Indikator Sub Pokok Bahasan 1. Menganalisis instrumen-instrumen dalam pasar uang. 1.1. Mendefinisikan pasar uang 1.2. Menjelaskan tujuan berdirinya pasar uang 1.3. Membedakan instrumen-instrumen dalam pasar uang 1. Definisi pasar uang 2. Tujuan berdirinya pasar uang 3. Instrumen pasar uang 2. Menganalisis jenisjenis transaksi valas 2.1. Mendefinisikan pasar valas 2.2. Membedakan pasar uang dan pasar valas 2.3. Menjelaskan tujuan melakukan transaksi valas 2.4. Membedakan jenis-jenis transaksi valas 1. 2. 3. 4. Definisi pasar valuta asing Perbedaan pasar uang dan pasar valas Tujuan melakukan transaksi valas Jenis-jenis transaksi valas Pengalaman Belajar Alokasi Waktu 1. Mahasiswa mendefinisikan pasar uang berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa menyimak penjelasan mengenai tujuan pasar uang 3. Mahasiswa mendiskusikan tentang instrumeninstrumen pasar uang 1. Mahasiswa mendefinisikan pasar valas berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang tujuan melakukan transaksi valas 3. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis transaksi valas 2 x 50 menit 12 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 1. Memahami tentang pegadaian 2. Menjelasakan prosedur peminjaman dana di pegadaian 3. Memahami tentang sewa guna usaha (leasing) 4. Memahami mekanisme pembiayaan leasing : Pegadaian dan Sewa Guna Usaha (Leasing) : Memahami cara kerja pegadaian dan sewa guna usaha (leasing) Indikator Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar Definisi Usaha gadai Sejarah pegadaian Keuntungan usaha gadai Kegiatan usaha pegadaian lainnya 1. Mahasiswa mendefinisikan usaha gadai berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mengingat kembali sejarah pegadaian 3. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang keuntungan usaha gadai 1. Penentuan besarnya jumlah pinjaman 2. Barang jaminan 3. Prosedur pinjaman 1. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang cara menentukan besarnya jumlah pinjaman pada pegadaian 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang barang jaminan dan prosedur pinjaman 1. Definisi sewa guna usaha (leasing) 2. Pihak-pihak yang terlibat dalam pemberian fasilitas leasing 3. Jenis-jenis perusahaan leasing 1. Mahasiswa mendefinisikan sewa guna usaha (leasing) berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mendiskusikan jenis-jenis perusahaan leasing 3. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang pihak-pihak yang terlibat dalam pemberian fasilitas leasing 1. Mahasiswa mendiskusikan tentang mekanisme leasing dan jenis-jenis perusahaan leasing 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang teknik-teknik pembiayaan leasing 3. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang manfaat leasing, teknik-teknik pembiayaan leasing, dan metode pembayaran leasing 1.1. Mendefinisikan usaha gadai 1.2. Mengenal sejarah pegadaian 1.3. Menjelaskan keuntungan menggunakan jasa pegadaian 1.4. Menguraikan kegiatan usaha pegadaian lainnya 2.1. Menjelaskan cara menentukan besarnya jumlah pinjaman 2.2. Menguraikan barang-barang yang dapat dijadikan jaminan dalam peminjaman uang di pegadaian 2.3. Menjelaskan prosedur peminjaman uang di pegadaian 3.1. Mendefinisikan sewa guna usaha 3.2. Menguraikan pihak-pihak yang terlibat dalam pemberian fasilitas leasing 3.3. Menguraikan jenis-jenis perusahaan leasing 1. 2. 3. 4. 4.1. Menjelaskan mekanisme leasing 4.2. Menjelaskan teknik-teknik pembiayaan leasing 4.3. Menguraikan metode-metode pembayaran leasing 1. Mekanisme leasing 2. Teknik-teknik pembiayaan leasing 3. Metode pembayaran leasing Alokasi Waktu 2 x 50 menit 13 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Koperasi Simpan Pinjam dan Perusahaan Asuransi : Memahami tentang koperasi simpan pinjam dan perusahaan asuransi Kompetensi Dasar Indikator 1. Memahami tentang koperasi simpan pinjam 1.1. Mendefinisikan koperasi 1.2. Menguraikan sumber-sumber dana koperasi 1.3. Membedakan jenis-jenis koperasi 1.4. Menjelaskan prosedur pendirian koperasi 2.1. Mendefinisikan asuransi 2.2. Mengenal sejarah asuransi 2.3. Membedakan jenis-jenis asuransi 2.4. Menjelaskan prinsip-prinsip asuransi 2.5. Membedakan jenis-jenis risiko 2. Memahami tentang perusahaan asuransi Sub Pokok Bahasan 1. 2. 3. 4. Definisi koperasi Sumber-sumber dana koperasi Jenis-jenis koperasi Prosedur pendirian koperasi 1. 2. 3. 4. 5. Definisi asuransi Sejarah asuransi Jenis-jenis asuransi Prinsip-prinsip asuransi Jenis-jenis risiko Pengalaman Belajar 1. Mahasiswa mendefinisikan koperasi berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang sumber dana koperasi simpan pinjam dan jenis-jenis koperasi 3. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang prosedur pendirian koperasi 1. Mahasiswa mendefinisikan asuransi dan risiko berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa menyimak penjelasan manfaat asuransi, prinsip-prinsip asuransi, dan cara-cara menghindari risiko 3. Mahasiswa mendiskusikan jenis-jenis asuransi dan jenis-jenis risiko Alokasi Waktu 2 x 50 menit 14 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Kartu Plastik : Menghitung bunga kartu kredit dan Menganalisis jenis-jenis kartu kredit Kompetensi Dasar Indikator Sub Pokok Bahasan Pengalaman Belajar 1. Menganalisis jenisjenis kartu kredit 1.1. Mendefinisikan kartu plastik 1.2. Menjelaskan keuntungan dan kerugian menggunakan kartu kredit 1.3. Membedakan jenis-jenis kartu plastik 1. Definisi kartu plastik 2. Keuntungan dan kerugian kartu kredit 3. Jenis-jenis kartu plastik 1. Mahasiswa mendefinisikan kartu plastik berdasarkan informasi yang mereka ketahui 2. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang keuntungan dan kerugian kartu kredit 3. Mahasiswa mendiskusikan tentang jenis-jenis kartu plastik 1. Mahasiswa menyimak penjelasan tentang pihak-pihak yang terlibat dalam sistem kerja kartu kredit 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang sistem kerja kartu kredit 3. Mahasiswa menghitung bunga kartu kredit 2. Menghitung bunga kartu kredit 2.1. Menguraikan pihak-pihak yang terlibat dalam sistem kerja kartu kredit 2.2. Menjelaskan sistem kerja kartu kredit 2.3. Menghitung besarnya bunga kartu kredit 1. Pihak-pihak yang terlibat dalam sistem kerja kartu kredit 2. Sistem kerja kartu kredit 3. Perhitungan bunga kartu kredit Alokasi Waktu 2 x 50 menit 15 SILABUS MATA KULIAH BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN LAINNYA Kode Formulir : FM-STIE MDP-KUL-04.02/R0 Pokok Bahasan Standar Kompetensi : Lembaga Keuangan Internasional : Memahami tujuan berdirinya dan tugas lembaga keuangan internasional Kompetensi Dasar 1. 2. 3. Memahami tugas Bank Dunia Memahami tugas IMF Memahami tujuan berdirinya Bank Pembangunan Asia Indikator 1.1. Mengenal sejarah Bank Dunia 1.2. Menjelaskan tugas Bank Dunia 2.1. Mengenal sejarah IMF 2.2. Menjelaskan tugas IMF 4.1. Mengenal sejarah Bank Pembangunan Asia 4.2. Menjelaskan tujuan berdirinya Bank Pembangunan Asia Sub Pokok Bahasan 1. 2. 1. 2. 1. 2. Sejarah Bank Dunia (world bank) Tugas Bank Dunia Sejarah IMF Tugas IMF Sejarah Bank Pembangunan Asia Tujuan berdirinya Bank Pembangunan Asia Pengalaman Belajar 1. 2. 1. 2. 1. Mahasiswa mengingat kembali sejarah Bank Dunia Mahasiswa mendiskusikan tentang tugas bank dunia Mahasiswa mengingat kembali sejarah IMF Mahasiswa mendiskusikan tentang tugas IMF Mahasiswa mengingat kembali sejarah Bank Pembangunan Asia 2. Mahasiswa mendiskusikan tentang tujuan berdirinya Bank Pembangunan Asia Disiapkan oleh, Diperiksa oleh Disahkan oleh, Trisnadi Wijaya, S.E., S.Kom Koordinator dosen ampu Anton Arisman, S.E., M.Si Ketua Program Studi Manajemen Dr. Yulizar Kasih, S.E., M.Si Pembantu Ketua I Alokasi Waktu 2 x 50 menit 16