substansi genetik

advertisement
SUBSTANSI GENETIK
Kompetensi Dasar
3.1 Menjelaskan konsep gen, DNA, dan
kromosom.
3.2 Menjelaskan hubungan gen (DNA)-RNA
polipeptida dan sintesis protein
Tujuan Pembelajaran
• Siswa mampu membedakan gen, DNA dan kromosom.
• Siswa mampu mendeskripsikan struktur, sifat, dan fungsi gen,
DNA dan kromosom.
• Siswa mampu mendeskripsikan hubungan antara DNA, gen,
dan kromosom
• Siswa mampu menjelaskan hubungan DNA-RNA-polipeptida.
• Siswa mampu mengurutkan proses tahapan sintesis protein.
• Siswa mampu menjelaskan proses replikasi dan transkripsi
DNA.
• Siswa mampu menjelaskan proses penyampaian kode genetika.
• Siswa mampu menjelaskan peran dan bagian-bagian yang
terlibat dalam sintesis protein.
• Siswa mampu menemukan macam-macam kode genetik.
Materi
Heredity:
The passing of physical
characteristics from
parents to offspring.
Genetics:
The study of heredity
Trait:
Each different form of a
characteristic.
Examples of Traits:
HAIR COLOR
STEM HEIGHT OF PLANTS
EYE COLOR
FUR COLOR
FLOWER PETAL COLOR
Bab 3 Substansi Genetika
KROMOSOM
Struktur padat yang terdiri dari
protein dan DNA
DNA heliks ganda
Kromosom pada
tahap metafase
Pengemasan DNA dalam kromosom.
Bab 3 Substansi Genetika
KROMOSOM
Macam-macam bentuk kromosom.
Kariotipe manusia.
Pembagian kromosom berdasarkan letak
sentromer
Bab 3 Substansi Genetika
GEN
Unit instruksi untuk menghasilkan atau mempengaruhi suatu
sifat herediter tertentu
Gen dominan ditulis dengan huruf
besar, gen resesif ditulis dengan
huruf kecil.
Karakter tinggi (dominan) D
Karakter cebol (resesif) d
ALEL
Variasi alternatif gen yang menjelaskan adanya variasi
pada pewarisan suatu sifat
Download