Cara Membuat Google Maps Dengan VB 6.0 Ian An Azhari [email protected] Abstrak Visual basic merupakan bahasa pemrograman yang diciptakan oleh Microsoft dan termasuk kedalam bahasa pemrograman tingkat tinggi. Visual basic digunakan dalam pengembangan multimedia, WEB dan database. Pengolahan database dapat dijalankan secara cepat karena Windows sendiri telah mendukung Visual basic dengan banyaknya library yang disediakan. Map merupakan peta yang akan berguna bagi semua orang untuk mengetahui suatu tempat yang belum pernah mereka ketahui. Kata Kunci:Visual Basic, Map Google Pendahuluan Google Maps adalah sebuah jasa peta globe virtual gratis dan online disediakan oleh Google dapat ditemukan di http://maps.google.com. Ia menawarkan peta yang dapat diseret dan gambar satelit untuk seluruh dunia dan baru-baru ini, Bulan, dan juga menawarkan perencana rute dan pencari letak bisnis di U.S., Kanada, Jepang, Hong Kong, Cina, UK, Irlandia (hanya pusat kota) dan beberapa bagian Eropa. Google Maps masih berada dalam tahap beta. Pembahasan Berikut Langkah-langkahnya: 1. Buka web www.code.google.com 2. Klik Edit Html di pojok kanan dan copy code tersebut Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org 3. Paste code tersebut pada notepad dan simpan dengan attribut .html <!DOCTYPE html PUBLIC "-//W3C//DTD XHTML 1.0 Strict//EN" "http://www.w3.org/TR/xhtml1/DTD/xhtml1-strict.dtd"> <html xmlns="http://www.w3.org/1999/xhtml" xmlns:v="urn:schemas- microsoft-com:vml"> <head> <meta http-equiv="content-type" content="text/html; charset=utf-8"/> <title>Google Maps API Sample</title> <style type="text/css"> @import url("http://www.google.com/uds/css/gsearch.css"); @import url("http://www.google.com/uds/solutions/localsearch/gmlocalsearch.css"); </style> <script src="http://maps.google.com/maps?file=api&amp;v=2&amp;key=ABQIAAAA uPsJpk3MBtDpJ4G8cqBnjRRaGTYH6UMl8mADNa0YKuWNNa8VNxQCzV BXTx2DYyXGsTOxpWhvIG7Djw" type="text/javascript"></script> <script src="http://www.google.com/uds/api?file=uds.js&amp;v=1.0" type="text/javascript"></script> <script src="http://www.google.com/uds/solutions/localsearch/gmlocalsearch.js" type="text/javascript"></script> <script type="text/javascript"> function initialize() { Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org if (GBrowserIsCompatible()) { // Create and Center a Map var map = new GMap2(document.getElementById("map_canvas")); map.setCenter(new GLatLng(37.4419, -122.1419), 13); map.addControl(new GLargeMapControl()); map.addControl(new GMapTypeControl()); // bind a search control to the map, suppress result list map.addControl(new google.maps.LocalSearch(), new GControlPosition(G_ANCHOR_BOTTOM_RIGHT, new GSize(10,20))); } } GSearch.setOnLoadCallback(initialize); </script> </head> <body onload="initialize()" onunload="GUnload()" style="font-family: Arial;border: 0 none;"> <div id="map_canvas" style="width: 500px; height: 300px"></div> </body> </html> 4. selesai Setelah membuat file html kita lanjutkan dengan membuat program dengan Visual Basic 6.0, berikut langkah untuk pemprograman di Visual Basic 6.0 1. All Program–> Microsoft Visual Studio–> Visual Basic 6.0 pilih yang standart exe Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org 2. Setelah muncul form klik Project–> Component (Ctrl + T) sehingga muncul form baru dan pilih “Microsoft Internet Controls” 3. Buat web browser pada form dengan mengklik web browser(gambar bola)dunia pada toolbar. untuk lebih jelasnya liat gambar dibawah 4. Masukkan code berikut pada form Private Sub Form_Load() WebBrowser1.Navigate (App.Path &amp; "/map.html") End Sub Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org keterangan: WebBrowser1 = properties web browser, map.html = nama file html yang tadi. Jangan lupa file html diletakkan satu folder dengan program visual basicnya 5. Run program tersebut,seperti gambar dibawah ini ! Finish Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org Penutup Visual basic adalah aplikasi pembuat program aplikasi dengan berbagai jenis kegunaan dan kebutuhan yang bermacam macam dengan tampilan GUI (Grapical User Interface) yang mudah untuk dipelajari namun membutuhkan waktu dan kemampuan yang cukup untuk lanjut ketingkat yang selanjutnya. Menurut penulis VB merupakan aplikasi interface yang nyaman untuk dipelajari dan banyak tutorial yang bisa ditemukan sebagai media pembelajaran awal. Referensi http://okyalan.blogspot.com/2012/02/membuat-aplikasi-google-maps-vb-60.html http://okyalan.blogspot.com/2012/02/membuat-aplikasi-google-maps-vb-60.html Biografi Nama saya Ian An Azhari hobi saat ini adalah bermain game saya berasal dari Pagar Alam Sumsel. Melanjutkan kuliah di Tangerang STMIK Raharja jurusan Teknih Informatika dengan konsentrasi Software Engineering. Facebook : https://www.facebook.com/ian.azhari.5 Lisensi Dokumen: Copyright © 2008-2014 ilmuti.org Seluruh dokumen di ilmuti.org dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari ilmuti.org