7 Buah Sempurna Bagi Penderita Diabetes (Berdasarkan Gula dan

advertisement
7
Buah
Sempurna
Bagi
Penderita
Diabetes
(Berdasarkan
Gula
dan
Nutrisi)
7 Buah Sempurna Bagi Penderita Diabetes (Berdasarkan
Gula dan Nutrisi)
7 Buah Sempurna Bagi Penderita Diabetes (Berdasarkan
Gula dan Nutrisi)
Penderita diabetes harus melakukan kontrol atas asupan makanan
yang dikonsumsinya. Sebenarnya hal ini tida hanya untuk
penderita diabetes saja. Orang yang sehat secara medis juga
seharusnya selalu menjaga gaya hidup sehat. Termasuk dengan
mengkonsumsi buah-buahan.
Buah merupakan makanan ringan yang sempurna. Makanan ini kaya
akan nutrisi dan serat, relatif rendah kalori dan mudah juga
buat dibawa kemana-mana. Buah pun mengandung gula, yang alami
tentunya, terkadang pun mengandung jumlah kadar gula dalam
jumlah besar.
Berikut ini 7 buah sempurna bagi penderita diabetes yang
paling cocok untuk dikonsumsi.
Blueberry
Buah blueberry termasuk buah yang rendah kadar gula, 10 gram
tiap 100 gram buahnya. Dalam buah ini pun juga mengandung
serat. Serat sangat bermanfaat bagi pencernaan kita. Ketika
anda mengkonsumsi gula dan serat bersamaan, tidak akan membuat
kadar gula darah melonjak cepat. Selain itu, blueberry juga
menyediakan banyak nutrisi bermanfaat lainnya dan aktioksidan
yang melindungi sel-sel kita dari kerusakan. Inilah kenapa
gula dari buah blueberry tidak akan memiliki efek yang sama
dengan gula sintetis pada umumnya. Blueberry sangat bagus buat
camilan dan anda dapat membuat dalam bentuk salad.
7 Buah Sempurna Bagi Penderita
(Berdasarkan Gula dan Nutrisi)
Diabetes
Strawberry
Strawberry mengandung gula yang lebih sedikit dari blueberry,
hanya 5 gram tiap 100 gram buahnya. Hal ini merupakan pilihan
yang tepat bagi penderita diabetes. Zat lain yang terkandung
di dalamnya antara lain serat, mangan, folat dan vitamin C.
Bahkan, 100 gram strawberry bisa menyediakan 98% kebutuhan
vitamin C dalam tubuh anda sehari-hari. Strawberry merupakan
pilihan yang bagus untuk dijadikan sarapan yang bisa dicampur
dengan oat atau yogurt.
Blackberry
Blackberry (bukan pabrikan hape ya) mungkin merupakan buah
terbaik bagi penderita diabetes. Per 100 gram buah, hanya
berisi 5 gram gula dan 5 gram serat. Diet tinggi serat
membantu metabolisme glukosa dalam tubuh dan dapat
meningkatkan sensitifitas insulin. Lebih banyak serat juga
bisa meningkatkan masalah kesehatan lain terkait diabetes
seperti kolesterol tinggi dan masalah berat badan. Blackberry
memang sedikit asam dibandingkan buah lainnya, tetapi biasanya
dikonsumsi dengan cara seperti biasa.
Anggur
Anggur mengandung 16 gram gula per 100 gram buahnya.
Penelitian menyatakan bahwa mereka yang banyak konsumsi buah
anggur memiliki kesempatan 12% lebih sedikit terkena diabetes
dibanding yang jarang mengkonsumsi. Hal ini bisa dikarenakan
adanya polifenol dalam buah anggur yang telah terbukti
memiliki efek positif pada kadar gula darah. Anggur merupakan
camilan buah yang mudah tetapi memang kadar gulanya agak
tinggi disbanding blackberry. Jadi hanya konsumsi anggur saja
tanpa diikuti makanan ringan lainnya.
7 Buah Sempurna Bagi Penderita
(Berdasarkan Gula dan Nutrisi)
Diabetes
Apel
Kandungan gula dalam 100 gram buah apel adalah 10 gram. Buah
apel juga memiliki sekitar 2 gram serat yang sebagian besar
terdapat di kulitnya. Seperti blueberry dan anggur, apel juga
bisa mengurangi resiko diabetes. Buah-buah ini juga mengurangi
resiko stroke, yang merupakan resiko yang besar juga bagi
penderita diabetes. Apel merupakan buah yang mudah terjangkau
dan termasuk lezat juga untuk dikonsumsi.
Semangka
Semangka mengandung kadar gula 6 gram per 100 gram buahnya.
Hal ini mungkin dikarenakan kadar air yang tinggi dan juga
rendah kalori. Buah semangka juga merupakan sumber likopen,
fitokimia yang berfungsi juga meningkatkan sensitivitas
insulin, merendahkan kadar gula darah dan resiko diabetes.
Tetapi tetap kontrol porsi buah semangka yang anda konsumsi,
karena kadar gula darah anda dapat naikdan semangka juga
tinggi zat fodmad yang dapat mengakibatkan stress pencernaan.
Alpukat
Alpukat cocok dikonsumsi oleh penderita diabetes karena
mengandung nol gram gula dan sedikitnya 7 gram serat tiap 100
gram buahnya. Ada hal yang lebih baik dari alpukat yaitu
tinggi lemak tak jenuh tunggal yang sehat dan dapat
meningkatkan sensitivitas insulin. Alpukat sangat baik
dijadikan salad atau sebagai saus, dimakan sebagai buah saja
pun sudah enak.
7 Buah Sempurna Bagi Penderita
(Berdasarkan Gula dan Nutrisi)
Semoga bermanfaat.
Diabetes
Download