GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : http://library.gunadarma.ac.id 1 ANALYSIS OF FINANCIAL LEVERAGE EFFECT OF RETURN ON INVESTMENT (ROI), RETURN ONEQUITY (ROE), AND EARNINGS PER SHARE (EPS) IN FAJAR SURYA WISESA, Tbk. Indri Suprapti (20208645) Abstract—ANALYSIS OF FINANCIAL LEVERAGE EFFECT OF RETURN ON INVESTMENT (ROI), RETURN ONEQUITY (ROE), AND EARNINGS PER SHARE (EPS) IN FAJAR SURYA WISESA, Tbk. Indri Suprapti Undergraduate Program, 2011 Gunadarma University http://www.gunadarma.ac.id Key Words: Financial Leverage, Return on Equity, Return On Equity, Earning Per Share, Fajar Surya Wisesa. ABSTRACT : Every company needs capital for their business. If companies make capital loans, meaning the company has conducted financial leverage. The use of leverage is said to be profitable if the profit received is greater than the burden remains to be borne by the company. And vice versa, the use of leverage is said to be detrimental if the profit received is smaller than the load remains to be paid. More and more use of loan capital, the greater the risk of unpaid loans. If the management company can utilize funds derived from debt to acquire an operating profit that is greater than interest expense, then the use of debt can provide benefits for companies that increase the Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE) and Earning Per Share (EPS ). The purpose of this paper is to determine the calculation of financial leverage as well as to determine the effect of financial leverage on the Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE) and Earning Per Share (EPS) at PT. Fajar Surya Wisesa, Tbk. From the results of the study authors, suggests there is a relationship of financial leverage Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE) and Earning Per Share (EPS) showed no association with the degree of correlation 0.998. Based on the F test between financial leverage against ROI, ROE, and EPS obtained F 19:00 count = 92 437 where the value is greater than F = table so Hditolak and seen probailitasnya of 0, 007 less than 0.05 0 then H is refused, meaning that financial leverage has a significant influence 0 of ROI, ROE, and EPS of the company. Penamaan File: 20208645 I. Chapter 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Perkembangan ekonomi yang sangat pesat menyebabkan terjadinya persaingan yang kuat di dunia usaha yang didalamnya termasuk perkembangan di bidang industri kertas. Perkembangan industri kertas yang sangat pesat menuntut perusahaan untuk terus mempertahankan dan meningkatkan kinerja perusahaan agar tetap bertahan dalam persaingan antar perusahaan industri. Perusahaan harus mengembangkan kinerja perusahaannya agar dapat terus beroperasi atau berjalan dengan baik seiring dengan perkembangan zaman yang semakin modern. Perusahaan harus memperhatikan segala aspek perekonomiaannya untuk mengembangkan usahanya termasuk fak- tor internal dan eksternal perusahaan, faktor internal diantaranya kondisi keuangan perusahaan, dan faktor eksternal yaitu dipengaruhi oleh kondisi ekonomi global. Kedua faktor tersebut dapat meminimalisasi kesalahan atau resiko keuangan. Setiap perusahaan membutuhkan modal untuk menjalankan usahanya. Kebutuhan dana dapat diperoleh melalui dua sumber yaitu sumber intern dan sumber ekstern. Sumber intern perusahaan yaitu dari modal yang dibentuk dan dihasilkan sendiri dalam perusahaan, misalnya laba yang tidak dibagikan atau laba ditahan. Sedangkan sumber ekstern dapat diperoleh dari modal tambahan dari pemilik atau emisi saham baru, modal pinjaman (utang) dan penjualan obligasi. Bila perusahaan menggunakan modal pinjaman, berarti perusahaan telah melakukan financial leverage. Financial leverage yaitu kemampuan perusahan untuk menggunakan sumber dana pinjaman yang mempunyai beban tetap untuk memperbesar tingkat penghasilan bagi pemegagang saham. Semakin banyak penggunaan modal pinjaman, akan semakin besar resiko tidak terbayarnya pinjaman. Suatu keputusan keuangan yang lebih beresiko tentu diharapkan 1 2 memberikan imbalan yang lebih besar, yang disebut High Risk High Return. Jika manajemen perusahaan dapat memanfaatkan dana yang berasal dari utang untuk memperoleh laba operasi yang lebih besar daripada beban bunga, maka penggunaan utang dapat memberikan keuntungan bagi perusahaan yaitu meningkatkan Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE) dan Earning Per Share (EPS) serta dapat meningkatkan pula kepercayaan pemegang saham bahwa kemampuan perusahaan dalam memperoleh laba meningkat. Penggunaan....... For further detail, please visit UG Library (http://library.gunadarma.ac.id) II. Chapter 2 BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Pengertian Financial Leverage Leverage dapat didefinisikan sebagai penggunaan aktiva atau dana di mana untuk penggunaan tersebut perusahaan harus menutup biaya tetap atau membayar beban tetap. Kalau pada operating leverage penggunaan aktiva dengan biaya tetap adalah dengan harapan bahwa revenue yang dihasilkan oleh penggunaan aktiva itu 2 GUNADARMA UNIVERSITY LIBRARY : http://library.gunadarma.ac.id akan cukup untuk menutup biaya tetap dan biaya variabel. Maka menurut Bambang Riyanto (2008:37) pada financial leverage penggunaan dana dengan beban tetap itu adalah dengan harapan untuk memperbesar pendapatan per lembar saham saham biasa. Menurut Agnes Sawir (2004:10) leverage keuangan adalah penggunaan sumber dana yang menimbulkan beban tetap keuangan. Untuk meganalisis tingkat leverage keuangan yang paling optimum, perlu dipahami hubungan antara EPS (Earning Per Share) dengan EBIT (Earning Before Interest and Taxes) pada berbagai alternative pendanaan. (2004:81) Perusahaan yang mempunyai tingkat leverage operasi dan leverage keuangan tinggi pada dasarnya berpotensi meraup keuntungan yang besar sekaligus kemungkinan menderita kerugian yang juga sama besarnya. Dengan demikian, leverage bisa dipandang sebagi resiko yang dihadapi oleh suatu perusahaan. Semakin besar utang, maka semakin besar pula financial leverage yang berarti semakin besar tingkat biaya tetap finansial (financial fixed cost) yang ditambahkan pada biaya tetap operasi. Maka financial leverage merupakan suatu ukuran yang menunjukkan sampai sejauh mana sekuritas berpenghasilan tetap (utang dan saham preferen) digunakan dalam struktur modal perusahaan. Penambahan fixed cost yang lebih besar akan mengurangi keuntungan bersih pemegang saham biasa, dan pengurangan keuntungan ini berarti resiko bagi 8 9 mereka. Dengan demikian masalah financial leverage baru timbul jika perusahaan menggunakan dana dengan biaya tetap. Houston dan Bigham (2008:94) berpendapat bahwa pembiayaan dengan utang atau financial leverage memiliki 3 implikasi, yaitu : 1. Memperoleh Memperoleh dana melalui utang membuat pemegang saham dapat mempertahan pengendalian atas perusahaan dengan investasi yang terbatas. 2. Kreditur melihat ekuitas atas dana....... For further detail, please visit UG Library (http://library.gunadarma.ac.id) III. Chapter 3 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian dan pembahasan yang terjadi pada bab bab sebelumnya maka diperoleh kesilmpuan sebagai berikut : 1. Penurunan persentase financial leverage pada PT. Fajar Surya Wisesa, Tbk terjadi karena jumlah hutang yang kecil dan diikuti dengan jumlah aktiva yang seimbang dan mengakibatkan financial leverage menurun, begitu juga sebaliknya. Jadi kenaikan atau penurunan financial leverage tidak selalu diikuti dengan kenaikan atau penurunan Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE) dan Earning Per Share (EPS) tiap tahunnya pada PT. Fajar Surya Wisesa, Tbk. 2. Analisis hubungan antara financial leverage dengan Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE) dan Earning Per Share (EPS) pada PT. Fajar Surya Wisesa, Tbk menunjukkan adanya pengaruh positif yang signifikan terhadap ROI, ROE, dan EPS perusahaan. Hal ini disebabkan resiko hutang yang besar diikuti aktiva yang meningkat dan laba operasional atupun laba bersih per sahamnya yang dihasilkan meningkat sejalan dengan pen- ingkatan aktiva tersebut sehingga ROI, ROE, dan EPS besar. Laba yang tinggi disebabkan oleh variabel makro yaitu selisih kurs yang tinggi membuat nilainya meningkat sementara pembayaran bunga meningkat dikarenakan utang yang terus meningkat. Pada kondisi seperti ini keberadaan financial leverage dipandang efektif bagi perusahaan. 48 49 4.2. Saran 1. Suatu Perusahaan menginvestasikan modalnya, baik modal asing maupun modal sendiri ke dalam aktiva-aktiva perusahaan yang dinilai efektif dan efisien guna meningkatkan ROI, ROE dan EPS perusahaan. Dalam hal ini jika jumlah modal meningkat maka dapat digunakan untuk investasi guna menghasilkan laba bersih. Sebab jika laba bersih yang dihasilkan lebih besar daripada peningkatan jumlah modal maka ROI, ROE dan EPS perusahaan akan meningkat. 2. Melihat pengaruh antara financial leverage dengan Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE) dan Earning Per Share (EPS), maka dapat dikatakan bahwa financial leverage....... For further detail, please visit UG Library (http://library.gunadarma.ac.id) IV. Chapter 4 BAB IV PEMBAHASAN 4.1. Data Penelitian Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah berupa laporan keuangan PT. Fajar Surya Wisesa, Tbk tahun 20062010. Berikut ini adalah tabel yang menyajikan laporan keuangan tersebut. Tabel 4.1 Ringkasan Keuangan PT. Fajar Surya Wisesa, Tbk Tahun 2006-2010 Dalam juta Rupiah kecuali rasio-rasio, 2010 2009 2008 2007 2006 283.002 276.729 36.554 121.970 101.728 2.478 2.478 2.478 2.478 2.478 Jumlah Aset 4.495.022 3.671.235 3.718.548 3.769.588 3.421.892 Jumlah Kewajiban 2.684.424 2.086.647 2.410.689 2.473.504 2.247.778 Jumlah Ekuitas 1.810.598 1.584.588 1.307.859 1.296.084 1.174.114 jumlah saham serta data per ton dan per saham Penjualan dan Pendapatan Laba (Rugi) Bersih Jumlah Saham (juta) Posisi Keuangan 4.2. Hasil Penelitian dan Analisis Perhitungan Penelitian Beberapa variabel yang digunakan dalam perhitungan dan analisis data. 4.2.1 Financial Leverage Financial Leverage adalah penggunaan sumber dana yang memiliki beban tetap dengan harapan bahwa akan memberikan tambahan keuntungan yang lebih 32 33 besar dari beban tetapnya sehingga akan meningkatkan keuntungan yang tersedia bagi pemegang saham. Berdasarkan rumus financial leverage sebagai beikut : Financial Leverage = Total Hutang / Total Aktiva * 100 For further detail, please visit UG Library (http://library.gunadarma.ac.id) V. Chapter 5 ....... For further detail, please (http://library.gunadarma.ac.id) visit UG Library