Topologi - eLisa UGM

advertisement
RPKPS Topologi
1. Judul, Kode, sks :
Topologi, MMS 5106, 3 sks
Program S2 Matematika FMIPA-UGM
2. Silabus :
Topologi metrik : menunjukkan suatu ruang topologi yang
dibangkitkan ruang metrik. Topologi : Konsep dasar suatu topologi pada suatu himpunan tak kosong, basis dan basis-bagian. Kedududukan titik terhadap himpunan. Jenis-jenis
himpunan : himpunan terbuka, himpunan tertutup, himpuntitik-batas, derived set, closure set, dan hubungan yang satu
dengan lainnya. Fungsi kontinu : funsi kontinu, fungsi terbuka, fungsi tertutup, homeomorphisma, dan ruang-bagian relatif. Fungsi identifikasi : sifat-sifat fungsi identifikasi. Ruang
jumlah dan ruang produk . Aksioma Separasi : Ruang-T1, ruang_T2, ruang-T3, ruang-T4 dan hubungannya yang satu dengan yng lain. Kekompakan : sifat-sifat kekompakan, kaitan
kekompakan dengan ruang topologi jumlah, ruang topologi
produk, dan aksioma separasi. Ruang terhubung dan ruang
tak terhubung. Grup topologis dan ruang vector topologos.
3. Prasyarat :
Anaisis real.
4. KBK Pengampu :
KBK Analisis.
5. Dosen Pengampu :
Soeparna Darmawijaya
No. Telpon : (0274) 557714
6. Tujuan Pembelajaran : a. Memperluas fondasi bidang analisis.
b. Membetuk kreatifitas mahasiswa.
7. Keluaran Pembelajar- : a. Memahami struktur analisis dari dari sudut pandang
an
topologis.
b. Memperkaya modal penelitian.
8. Jadual Mingguan :
Tak perlu jadual mingguan, yang perlu perkuliahan berjalan setiap minggu sesuai dengan slilabus dan tuntas.
9. Penilaian :
Penilaian berdasarkan hasil tugas, nilai ujian midsemester
dan nilai ujian akhir.
Download